Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dari Bawang Putih hingga Jahe, Ini Obat Penurun Kolesterol secara Alami

Kompas.com - 25/04/2023, 18:30 WIB
Diva Lufiana Putri,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

Namun, beberapa produk beras ragi merah hanya mengandung sedikit atau bahkan tidak ada monacolin K.

Beberapa juga mengandung kontaminan yang disebut citrinin, yang berpotensi menyebabkan masalah kesehatan berupa gagal ginjal.

Untuk itu, sebelum mengonsumsi beras ragi merah, pastikan untuk memilih produk yang banyak mengandung monacolin K dan bukan citrinin.

Baca juga: 7 Minuman Penurun Kolesterol, Bantu Tubuh Terhindar dari Penyakit Jantung

3. Astragalus

Obat kolesterol alami selanjutnya, yakni astragalus, tanaman herbal yang telah lama digunakan dalam pengobatan tradisional China.

Tanaman ini memiliki sifat antibakteri dan anti-inflamasi yang dapat melindungi tubuh dari berbagai macam tekanan dan peradangan.

Sebuah studi terbatas menunjukkan, astragalus mungkin memiliki beberapa manfaat bagi organ jantung.

Namun menurut NCCIH, uji klinis berkualitas tinggi terhadap manusia umumnya kurang.

Untuk itu, diperlukan lebih banyak penelitian untuk mempelajari bagaimana astragalus dapat memengaruhi kadar kolesterol dan kesehatan jantung manusia secara keseluruhan.

4. Buah dan sayuran

Dilansir dari WebMD, buah dan sayuran merupakan sumber serat yang menjadi salah satu obat penurun kolesterol alami.

Serat larut dalam makanan seperti apel, jeruk, brokoli, lobak, dan wortel, sangat efektif untuk menurunkan kolesterol total dan low-density lipoprotein (LDL) atau kolesterol jahat.

5. Kacang-kacangan

Kacang-kacangan seperti almond, kenari, pecan, dan pistacio dapat membantu mengurangi kolesterol dalam tubuh.

Bahkan, menurut Badan Pengawas Makanan dan Obat-obatan AS (FDA), konsumsi segenggam kenari setiap hari dapat menurunkan kemungkinan terkena penyakit jantung.

Baca juga: Obat Kolesterol Simvastatin Disebut Barang Wajib Saat Lebaran, Apa Efek Sampingnya?

6. Kedelai

Mengonsumsi kedelai atau protein kedelai sebagai pengganti protein lain telah terbukti mencegah penyakit jantung koroner dengan menurunkan kolesterol jahat dan trigliserida.

Protein kedelai sendiri bisa diperoleh pada beberapa olahan makanan, termasuk tahu, tempe, susu kedelai, dan yogurt kedelai.

7. Jahe

Jahe dapat menurunkan kadar kolesterol dan trigliserida dalam tubuh, menurut studi pada 2014.

Bukan hanya itu, studi sebelumnya pada 2008 juga menunjukkan, rempah ini dapat menurunkan kadar kolesterol jahat.

Sebaliknya, jahe membantu meningkatkan high-density lipoprotein (HDL) atau kolesterol baik yang mencegah penumpukan plak dalam pembuluh darah.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

Benarkah Tidak Sarapan Bikin Tubuh Gemuk? Ini Menurut Riset dan Ahli

Benarkah Tidak Sarapan Bikin Tubuh Gemuk? Ini Menurut Riset dan Ahli

Tren
Jenis Ikan yang Perlu Dibatasi Penderita Batu Ginjal, Apa Saja?

Jenis Ikan yang Perlu Dibatasi Penderita Batu Ginjal, Apa Saja?

Tren
Peran Tersangka Pengeroyokan Bos Rental Mobil di Pati: Pertama Pukul Korban, Diikuti Warga Lain

Peran Tersangka Pengeroyokan Bos Rental Mobil di Pati: Pertama Pukul Korban, Diikuti Warga Lain

Tren
5 Fakta Polwan Bakar Suami di Mojokerto gara-gara Gaji Ke-13, Berawal dari Judi 'Online'

5 Fakta Polwan Bakar Suami di Mojokerto gara-gara Gaji Ke-13, Berawal dari Judi "Online"

Tren
Bukan Tempat Bersandar, Ini Nama dan Fungsi Tiang Kecil di Trotoar

Bukan Tempat Bersandar, Ini Nama dan Fungsi Tiang Kecil di Trotoar

Tren
BPK Temukan Penyimpangan Anggaran Perjalanan Dinas PNS Senilai Rp 39,26 Miliar, Ini Rinciannya

BPK Temukan Penyimpangan Anggaran Perjalanan Dinas PNS Senilai Rp 39,26 Miliar, Ini Rinciannya

Tren
Beredar Jadwal Seleksi CPNS Dibuka 24 Juni-13 Juli 2024, Ini Kata BKN

Beredar Jadwal Seleksi CPNS Dibuka 24 Juni-13 Juli 2024, Ini Kata BKN

Tren
Bawa Kerikil dalam Koper, Jemaah Haji Indonesia Diperiksa Petugas Bandara

Bawa Kerikil dalam Koper, Jemaah Haji Indonesia Diperiksa Petugas Bandara

Tren
Motif Polwan Bakar Suami di Mojokerto, Sakit Hati Uang Belanja Dipakai Judi 'Online'

Motif Polwan Bakar Suami di Mojokerto, Sakit Hati Uang Belanja Dipakai Judi "Online"

Tren
Pemerintah Tetapkan Idul Adha 17 Juni 2024, Kapan Puasa Arafah?

Pemerintah Tetapkan Idul Adha 17 Juni 2024, Kapan Puasa Arafah?

Tren
Jebakan Siklus Narkoba yang Tak Berujung

Jebakan Siklus Narkoba yang Tak Berujung

Tren
Apa yang Terjadi pada Tubuh jika Rutin Minum Teh Jahe Setiap Hari?

Apa yang Terjadi pada Tubuh jika Rutin Minum Teh Jahe Setiap Hari?

Tren
Prakiraan BMKG: Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 10-11 Juni 2024

Prakiraan BMKG: Wilayah yang Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 10-11 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Wilayah Berpotensi Hujan 9-10 Juni | 2 Keluarga Jokowi Duduki Jabatan Strategis di Pertamina

[POPULER TREN] Wilayah Berpotensi Hujan 9-10 Juni | 2 Keluarga Jokowi Duduki Jabatan Strategis di Pertamina

Tren
Ait Ben Haddou, Kota Benteng Lumpur

Ait Ben Haddou, Kota Benteng Lumpur

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com