Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Pulau Paling Berbahaya di Dunia, Ada yang Pernah Jadi Tempat Uji Coba Nuklir

Kompas.com - 16/04/2023, 16:45 WIB
Muhammad Zaenuddin

Penulis

Berada di pulau Izu Jepang, hal yang paling menonjol dari Miyake-jima adalah gunung berapi aktif, Gunung Oyama, yang telah meletus beberapa kali sepanjang sejarah.

Sejak ledakan terakhir, pada tahun 2005, gunung berapi tersebut terus mengeluarkan gas beracun, yang mengharuskan penduduknya untuk selalu membawa masker gas.

Sirene akan berbunyi melintasi pulau untuk memperingatkan para penduduk saat kadar belerang meningkat tajam.

Baca juga: Dari Piranha hingga Hiu Putih, Ini 5 Ikan Paling Berbahaya di Dunia

7. Kepulauan Farallon, AS

Daftar terakhir pulau paling berbahaya di dunia adalah Kepulauan Farallon di Amerika Serikat.

Antara tahun 1946 dan 1970, laut di sekitar Kepulauan Farallon di lepas pantai San Francisco digunakan sebagai tempat pembuangan limbah radioaktif.

Diperkirakan 47.500 drum baja berukuran 208 liter dibuang di sini, meski lokasi pasti serta risiko yang ditimbulkannya terhadap lingkungan belum jelas.

Namun, diketahui upaya untuk menghapusnya akan menyebabkan lebih banyak kerusakan daripada membiarkannya tidak tersentuh.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com