Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Viral, Twit soal Petugas TNI Berjaga-jaga di Koridor Bus, Ini Penjelasan Transjakarta

Kompas.com - 01/03/2023, 09:00 WIB
Alinda Hardiantoro,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

Perluasan bus pink

Selain menerjunkan petugas TNI untuk mengamankan pelaku pelecehan seksual, PT Transjakarta juga memperluas operasi armada bus Pink.

Bus Pink merupakan armada bus yang dikhususkan untuk penumpang perempuan.

Transjakarta juga memiliki ruangan khusus wanita di tiap armada bus yang dilengkap dengan
kamera pengawas (CCTV).

“Kami harap aksi predator seksual dapat dicegah dengan upaya-upaya yang kami lakukan," tandas Apriastini.

Baca juga: Ramai soal Foto Halte Transjakarta Tosari yang Mirip Kapal Pesiar, Berikut 6 Faktanya

Kasus pelecehan seksual di Transjakarta

Kasus pelecehan seksual di armada bus Transjakarta bukan hanya sekali dua kali terjadi.

Dilansir dari Kompas.com (21/2/2023), sejumlah penumpang bus Transjakarta mengaku pernah mendapatkan tindak pelecehan seksual.

Sebagian kasus tersebut sempat dilaporkan oleh korban, namun beberapa lainnya tidak.

Petugas Transjakarta bersama dengan pihak kepolisian sempat mengamankan pelaku pelecehan seksual di bus Transjakarta rute Monas-Pulogadung.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com