Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Siapa Sosok Dewi Keadilan? Ini Penjelasan Lengkapnya

Kompas.com - 17/10/2022, 07:05 WIB
Diva Lufiana Putri,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Sosok Dewi Keadilan erat dikaitkan dengan hukum di negara-negara di dunia, termasuk Indonesia.

Indonesia pernah menggunakan Dewi Keadilan atau Lady of Justice sebagai lambang keadilan.

Hingga pada 1960, dilansir Pustaka Unpad, sosoknya digantikan oleh pohon beringin yang distilir dan dibubuhi dengan kalimat dari bahasa Jawa, pengayoman, berarti perlindungan dan pertolongan.

Kendati demikian, patung Dewi Keadilan tetap eksis dan menghiasi sejumlah tempat bernuansa hukum, seperti pengadilan, kantor hukum, dan institusi pendidikan.

Baca juga: Mengapa Hakim Dipanggil “Yang Mulia”? Ini Penjelasannya

Lantas, siapa sosok Dewi Keadilan?


Sosok Dewi Keadilan

Dewi Keadilan adalah salah satu dewi dalam kepercayaan Yunani dan Romawi.

Dilansir dari Britannica, Themis, sosok dewi dalam kepercayaan Yunani menjadi lambang keadilan, kebijaksanaan dan nasihat baik, serta penafsir kehendak para dewa.

Sementara itu, masyarakat Romawi mempercayai Dewi Iustitia atau Justitia sebagai perwakilan keadilan. Kata Justitia ini kemudian diadaptasi menjadi justice atau keadilan.

Baik Themis maupun Justitia, sama-sama digambarkan sebagai wanita yang membawa pedang dan timbangan, serta memakai penutup mata.

Baca juga: Apa Itu Hukum Pidana?

Dewi Keadilan juga hadir dalam kepercayaan masyarakat Mesir Kuno melalui sosok Ma'at. 

Menurut informasi dari Gallagher Law Library, Ma'at digambarkan membawa pedang dengan hiasan bulu burung unta di atas kepalanya.

Pedang dan bulu burung unta tersebut bertujuan melambangkan kebenaran dan keadilan.

Nama Ma'at kemudian menginspirasi kata magistrate (hakim), karena dewi ini membantu Osiris, dewa maut, saat menghakimi orang mati dengan menimbang hati mereka.

Baca juga: Apa Itu Keadilan? Ini Arti Penting Hukum dalam Mewujudkan Keadilan

Arti Dewi Keadilan

Ilustrasi Pengadilan yang KorupShutterstock Ilustrasi Pengadilan yang Korup

Di Indonesia, Dewi Keadilan lebih sering digambarkan sebagai Dewi Themis dari kepercayaan Yunani.

Halaman:

Terkini Lainnya

WHO Konfirmasi Kematian Pertama akibat Flu Burung H5N2, Korban Idap Komorbid

WHO Konfirmasi Kematian Pertama akibat Flu Burung H5N2, Korban Idap Komorbid

Tren
DPR: Cuti Melahirkan Umumnya 3 Bulan, Ini Syarat Jadi 6 Bulan sesuai UU KIA

DPR: Cuti Melahirkan Umumnya 3 Bulan, Ini Syarat Jadi 6 Bulan sesuai UU KIA

Tren
4 Fakta Pemadaman Listrik Berhari-hari di Sejumlah Wilayah Sumatera

4 Fakta Pemadaman Listrik Berhari-hari di Sejumlah Wilayah Sumatera

Tren
Haechan-Johnny NCT dan Heechul Suju Dituduh Terlibat Prostitusi, Ini Bantahan Agensi

Haechan-Johnny NCT dan Heechul Suju Dituduh Terlibat Prostitusi, Ini Bantahan Agensi

Tren
Profil Shaun Evans, Wasit Pertandingan Indonesia Vs Irak di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Profil Shaun Evans, Wasit Pertandingan Indonesia Vs Irak di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Tren
Mengenal Penyakit Gondongan, Berikut Penyebab dan Gejala yang Perlu Anda Waspadai

Mengenal Penyakit Gondongan, Berikut Penyebab dan Gejala yang Perlu Anda Waspadai

Tren
Kerap Menimbulkan Rasa Sakit, Apakah Gigi Bungsu Harus Dicabut?

Kerap Menimbulkan Rasa Sakit, Apakah Gigi Bungsu Harus Dicabut?

Tren
Gula Darah Tinggi meski Tidak Menderita Diabetes, Apakah Perlu Khawatir?

Gula Darah Tinggi meski Tidak Menderita Diabetes, Apakah Perlu Khawatir?

Tren
Teknologi Geospasial untuk Kota Cerdas IKN

Teknologi Geospasial untuk Kota Cerdas IKN

Tren
Kapan Idul Adha 2024? Ini Menurut Pemerintah, Muhammadiyah, dan NU

Kapan Idul Adha 2024? Ini Menurut Pemerintah, Muhammadiyah, dan NU

Tren
PLN Ungkap Penyebab Listrik Sumatera Berhari-hari Padam, Warga Rugi Jutaan Rupiah

PLN Ungkap Penyebab Listrik Sumatera Berhari-hari Padam, Warga Rugi Jutaan Rupiah

Tren
Alasan Muhammadiyah Alihkan Dana Simpanannya dari BSI ke Bank Lain

Alasan Muhammadiyah Alihkan Dana Simpanannya dari BSI ke Bank Lain

Tren
Pakar Teknologi Klaim Temukan MH370 di Hutan Kamboja via Google Maps, Ini Faktanya

Pakar Teknologi Klaim Temukan MH370 di Hutan Kamboja via Google Maps, Ini Faktanya

Tren
Kronologi Kompleks Kejagung Diduga Diintai Drone, Selang 2 Minggu Jampidsus Dibuntuti Densus 88

Kronologi Kompleks Kejagung Diduga Diintai Drone, Selang 2 Minggu Jampidsus Dibuntuti Densus 88

Tren
Cerita Para Pemilik Tapera, Pencairan Sulit, Selalu Diminta Menunggu, Perhitungannya Pun Tak Jelas

Cerita Para Pemilik Tapera, Pencairan Sulit, Selalu Diminta Menunggu, Perhitungannya Pun Tak Jelas

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com