Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Cek Resi iDexpress

Kompas.com - 30/08/2022, 18:00 WIB
Ahmad Naufal Dzulfaroh,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - iDexpress merupakan salah satu jasa pengiriman barang atau ekspidisi yang mulai banyak diminati belakangan.

Untuk memastikan keamanan dan melacak keberadaan barang, ekspidisi yang berdiri sejak 2019 itu memiliki layanan cek resi iDexpress.

Layanan cek resi iDexpress tersebut bisa diakses menggunakan website atau aplikasi. Untuk cek resi iDexpress pun cukup sederhana dan praktis.

Via website

Sebelum melakukan pelacakan, siapkan terlebih dahulu nomor resi yang diberikan saat mengirim paket. Selanjutnya, ikuti langkah berikut:

Baca juga: Cara Cek Resi Ninja Xpress

  • Buka laman https://idexpress.com/
  • Scroll ke bawah untuk menemukan kotak cek resi
  • Masukkan nomor resi
  • Klik "Cek Paket"

Selanjutnya, status pengiriman barang akan ditampilkan di layar Anda, lengkap dengan lokasi, tanggal, dan jam.

Ilustrasi paketUnsplash/Kadarius Seegars Ilustrasi paket

Via aplikasi iDexpress

Konsumen juga bisa melakukan cek resi iDexpress melalui aplikasi yang dapat diunduh di Google Play Store atau AppStore.

Berikut caranya:

  • Masuk aplikasi iDexpress
  • Jika belum memiliki akun, klik "Later"
  • Akan muncul tampilan menu "Enter or Scan"
  • Masukkan nomor resi

Status barang yang dikirim akan ditampilkan di layar Anda.

Baca juga: Cara Cek Resi TIKI

Halaman Berikutnya
Halaman:

Terkini Lainnya

Mengenal 'Bamboo School' Thailand, Sekolah yang Dikelola Sendiri oleh Siswanya

Mengenal "Bamboo School" Thailand, Sekolah yang Dikelola Sendiri oleh Siswanya

Tren
Rangkuman “Minggu Kriminal” di Pati, Ada Pengeroyokan, Pembunuhan, Perampokan

Rangkuman “Minggu Kriminal” di Pati, Ada Pengeroyokan, Pembunuhan, Perampokan

Tren
Mengapa Bendera Putih Jadi Simbol Tanda Menyerah? Ini Alasannya

Mengapa Bendera Putih Jadi Simbol Tanda Menyerah? Ini Alasannya

Tren
Jakarta Fair 2024: Harga Tiket, Cara Beli, dan Daftar Musisi

Jakarta Fair 2024: Harga Tiket, Cara Beli, dan Daftar Musisi

Tren
Sosok di Balik Akun FB Icha Shakila yang Minta Ibu Lecehkan Anak Belum Terungkap, Siapa Dalangnya?

Sosok di Balik Akun FB Icha Shakila yang Minta Ibu Lecehkan Anak Belum Terungkap, Siapa Dalangnya?

Tren
UPDATE Ranking BWF Indonesia Usai Indonesia Open 2024

UPDATE Ranking BWF Indonesia Usai Indonesia Open 2024

Tren
Mantan Juru Kampanye Prabowo-Gibran, Simon Aloysius Jadi Komisaris Utama Pertamina

Mantan Juru Kampanye Prabowo-Gibran, Simon Aloysius Jadi Komisaris Utama Pertamina

Tren
Cara Memilih Sekolah SMP-SMA Jalur Zonasi PPDB Jakarta 2024

Cara Memilih Sekolah SMP-SMA Jalur Zonasi PPDB Jakarta 2024

Tren
BMKG Ungkap Penyebab Suhu Panas di Surabaya dan Jakarta, Berlangsung sampai Kapan?

BMKG Ungkap Penyebab Suhu Panas di Surabaya dan Jakarta, Berlangsung sampai Kapan?

Tren
Dulu Berseberangan, Apa yang Membuat PDI-P Kini Melirik Anies Baswedan?

Dulu Berseberangan, Apa yang Membuat PDI-P Kini Melirik Anies Baswedan?

Tren
Head to Head Indonesia Vs Filipina, Garuda di Atas Angin

Head to Head Indonesia Vs Filipina, Garuda di Atas Angin

Tren
Kapolda Ahmad Luthfi Segera Jadi Irjen Kemendag, Bagaimana Nasibnya pada Pilkada Jateng 2024?

Kapolda Ahmad Luthfi Segera Jadi Irjen Kemendag, Bagaimana Nasibnya pada Pilkada Jateng 2024?

Tren
Pesawat Austrian Airlines Terjang Badai Es, Bagian Depan sampai Berlubang Besar

Pesawat Austrian Airlines Terjang Badai Es, Bagian Depan sampai Berlubang Besar

Tren
Cara Daftar PPDB Online Jakarta 2024, Pilih Sekolah di ppdb.jakarta.go.id

Cara Daftar PPDB Online Jakarta 2024, Pilih Sekolah di ppdb.jakarta.go.id

Tren
Menteri Kabinet Perang Israel Benny Gantz Mundur, Konflik Berpotensi Semakin Memanas

Menteri Kabinet Perang Israel Benny Gantz Mundur, Konflik Berpotensi Semakin Memanas

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com