Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar Tempat Wisata di Semarang

Kompas.com - 24/06/2022, 21:00 WIB
Nur Rohmi Aida,
Rendika Ferri Kurniawan

Tim Redaksi

Saran datang ke Rawa Pening ketika cuaca cerah dan tidak berkabut agar bisa mendapatkan foto-foto yang menarik.

Baca juga: 8 Tempat Wisata Menarik di Surabaya

3. Lawang Sewu

Lawang Sewu merupakan salah satu ikon Kota Semarang dengan pesona arsitektur khas zaman Eropa.

Bangunan Lawang Sewu memiliki lima bangunan dengan sudut-sudut yang menarik.

Salah satu sudut yang cukup terkenal di Lawang Sewu adalah bagian bangunan yang disebut dengan Pintu 1.000.

Bagian ini berupa pintu-pintu yang menyambungkan tiap ruangan di Gedung B lantai 2.

Saat zaman Belanda, fungsi dari pintu tersebut adalah untuk memudahkan komunikasi antar ruangan.

Selain Piintu 1.000, bagian lain yang terkenal di Lawang Sewu adalah bagian jembatan antar gedung

Jembatan tersebut menghubungkan Gedung B dan Gedung C di lantai 2.

Pengunjungi bisa menjadikan jembatan tersebut latar foto yang digabungkan dengan deretan tiang yang ada di Gedung B dan dengan Menara kaca mozaik.

Baca juga: Rekomendasi 7 Tempat Makan Legendaris di Semarang

4. Pasar Semawis

Pengunjung memadati Pasar Semawis di Kawasan Pecinan, Kota Semarang, Jumat (27/5/2022) malam.Sabrina Mutiara Fitri/ Kompas.com Pengunjung memadati Pasar Semawis di Kawasan Pecinan, Kota Semarang, Jumat (27/5/2022) malam.

Pasar Semawis merupakan tempat kulineran malam yang berlokasi di kawasan Pecinan Semarang.

Saat pandemi Covid-19, pasar tersebu ditutup, kini Pasar Semawis kembali dibuka sejak 27 Mei 2022 lalu.

Beragam jenis makanan kuliner bisa ditemukan saat berada di Pasar Semawis.

Sejumlah makanan yang tersedia di Pasar Semawis, antara lain seafood, es Hawa, jamu Jun dan berbagai jenis makanan lainnya.

Baca juga: 7 Tempat Makan di Jakarta, Suguhkan Pemandangan Gemerlap Ibu Kota

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Jatim Park 1, 2, 3 Beri Diskon Tiket Masuk 50 Persen hingga 16 September 2024, Cek Ketentuannya

Jatim Park 1, 2, 3 Beri Diskon Tiket Masuk 50 Persen hingga 16 September 2024, Cek Ketentuannya

Tren
Haji Bolot dan Birokrasi

Haji Bolot dan Birokrasi

Tren
Mengenal Shiba Inu, Ras Anjing Kuno Asli Jepang

Mengenal Shiba Inu, Ras Anjing Kuno Asli Jepang

Tren
Peneliti Deteksi Sinyal Baru yang Diduga dari Pesawat MH370, Akankah Segera Ditemukan?

Peneliti Deteksi Sinyal Baru yang Diduga dari Pesawat MH370, Akankah Segera Ditemukan?

Tren
Bisakah Naik Kereta Api atau Pesawat jika KTP Hilang?

Bisakah Naik Kereta Api atau Pesawat jika KTP Hilang?

Tren
Daftar Top Skor EURO Sepanjang Masa, Cristiano Ronaldo Kokoh di Puncak

Daftar Top Skor EURO Sepanjang Masa, Cristiano Ronaldo Kokoh di Puncak

Tren
3 Cara Cek Estimasi Keberangkatan Haji, Ada 221.000 Kuota untuk 2025

3 Cara Cek Estimasi Keberangkatan Haji, Ada 221.000 Kuota untuk 2025

Tren
Sering Kesemutan seperti Tersetrum, Wanita Ini Ternyata Idap Kanker Darah

Sering Kesemutan seperti Tersetrum, Wanita Ini Ternyata Idap Kanker Darah

Tren
Kisah 'Man from Taured' yang Pernah Hebohkan Jepang, Klaim Berasal dari Dunia Paralel

Kisah "Man from Taured" yang Pernah Hebohkan Jepang, Klaim Berasal dari Dunia Paralel

Tren
Suplemen yang Perlu Dikonsumsi Wanita Berusia 50 Tahun ke Atas

Suplemen yang Perlu Dikonsumsi Wanita Berusia 50 Tahun ke Atas

Tren
Ramai soal Daftar 'Makeup' China Disebut Mengandung Karsinogen, Ini Kata BPOM

Ramai soal Daftar "Makeup" China Disebut Mengandung Karsinogen, Ini Kata BPOM

Tren
Prakiraan BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 20-21 Juni 2024

Prakiraan BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 20-21 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Peserta SNBT Tunarungu Gagal Lolos Usai Diminta Lepas Alat Bantu Dengar | Kata KAI Services soal Makanan Kedaluwarsa di Kereta

[POPULER TREN] Peserta SNBT Tunarungu Gagal Lolos Usai Diminta Lepas Alat Bantu Dengar | Kata KAI Services soal Makanan Kedaluwarsa di Kereta

Tren
Daftar Pemain Tertua dan Termuda Euro 2024, Ada Pepe

Daftar Pemain Tertua dan Termuda Euro 2024, Ada Pepe

Tren
7 Suplemen yang Bermanfaat untuk Memperbaiki Kualitas Tidur, Apa Saja?

7 Suplemen yang Bermanfaat untuk Memperbaiki Kualitas Tidur, Apa Saja?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com