Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Respons Ganjar dan Anies Masuk Bursa Capres Nasdem

Kompas.com - 18/06/2022, 11:40 WIB
Nur Rohmi Aida,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

Alasan Nasdem pilih Anies, Ganjar, dan Andika

Ketua DPP Partai Nasdem Willy Aditya mengatakan, alasan Anies dan Ganjar dipilih, lantaran keduanya memiliki elektabilitas yang kuat di banyak survei.

"Ya itulah rasionalitas berpolitik, bagaimana dua besar itu hampir di semua survei yang kami lakukan, dalam survei dapil yang kami lakukan, dua nama itu sangat dominan. Sehingga itu menjadi pilihan yang rasional bagi kami Partai Nasdem," ujar Willy dikutip dari Kompas.com, 18 Juni 2022.

Adapun untuk Andika Perkasa menurut Willy, pengusulannya berdasarkan banyak variabel yang lebih kualitatif.

"Bagaimana komitmen menjaga negara bangsa, bagaimana komitmen menjaga stabilitas, dan kemudian keseimbangan antara representasi sipil dan militer," tuturnya.

Baca juga: Perjalanan Andika Perkasa Menuju Posisi Panglima TNI

(Sumber: Kompas.com/Singgih Wiryono, Irfan Kamil | Editor: Nursita Sari, Diamanty Meiliana)

KOMPAS.com/Akbar Bhayu Tamtomo Infografik: Peta Hasil Rekapitulasi Suara Pilpres 2019 di 34 Provinsi

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com