Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Alur Pendaftaran dan Jadwal PPDB DKI Jakarta Jenjang SMA dan SMK Tahun Ajaran 2022/2023

Kompas.com - 03/06/2022, 19:00 WIB
Taufieq Renaldi Arfiansyah,
Inten Esti Pratiwi

Tim Redaksi

Pendaftaran/pengajuan akun

1. Mengakses laman publik PPDB di https://ppdb.jakarta.go.id.
2. Mengajukan akun dengan cara klik tombol "Pengajuan Akun" sesuai jenjang.
3. Mengisi formulir secara daring/online.
4. Mencetak tanda bukti pengajuan akun yang berisi Nomor Peserta dan PIN/Token untuk Aktivasi.

Aktivasi PIN/Token

1. Mengakses laman publik PPDB di https://ppdb.jakarta.go.id.
2. Melakukan aktivasi akun dengan cara klik tombol "Aktivasi" dilanjutkan input Nomor Peserta (dari sistem sidanira) dan Token untuk PPDB SMK.
3. Mengganti PIN/Token dengan password.
4. Setelah melakukan aktivasi PIN/Token dilanjutkan dengan fase pilihan sekolah tujuan.

Pemilihan sekolah tujuan

1. Mengakses laman publik PPDB di https://ppdb.jakarta.go.id.
2. Lakukan login dengan masukkan Nomor Peserta dan password.
3. Memilih di sekolah tujuan.
4. Mencetak tanda bukti pemilihan Kompetensi Keahlian di sekolah tujuan.
5. Melihat pengumuman hasil seleksi PPDB.

Lapor diri daring

1. Mengakses laman publik PPDB di https://ppdb.jakarta.go.id.
2. Login dengan cara imput Nomor Peserta dan password.
3. Klik tombol "Lapor Diri".
4. Mencetak tanda bukti lapor diri.

Baca juga: PPDB Jakarta 2022, Wali Murid Keluhkan Laman Pendaftaran yang Lambat

Jadwal PPDB DKI Jakarta 2022 jenjang SMA dan SMK

Jadwal pelaksanaan PPDB DKI Jakarta 2022 untuk jenjang SMA dan SMK berbeda-beda tergantung jalur yang dipilih oleh CPDB. Berikut ini adalah jadwalnya:

Jadwal PPDB DKI Jakarta 2022 jenjang SMA

1. Jalur prestasi akademik dan non akademik

  • Pendaftaran dan pemilihan sekolah: 13-15 Juni 2022
  • Proses seleksi: 13-15 Juni 2022
  • Pengumuman: 15 Juni 2022
  • Lapor diri: 16-17 Juni 2022

2. Jalur afirmasi

A. Jalur afirmasi bagi anak asuh panti, penyandang disabilitas dan anak tenaga kesehatan yang meninggal dunia dalam penanganan Covid-19.

  • Pendaftaran dan pemilihan sekolah: 13-15 Juni 2022
  • Verifikasi dokumen dan proses seleksi: 13-15 Juni 2022
  • Pengumuman: 15 Juni 2022
  • Lapor diri 16-17 Juni 2022

B. Jalur afirmasi bagi penerima KJP Plus, anak yang terdaftar dalam DTKS, anak pekerja/buruh penerima Kartu Pekerja Jakarta, anak dari pengemudi Trans Jakara yang mengemudikan bus kecul dan anak penerima KJP Plus sekaligus PIP.

  • Pendaftaran dan pemilihan sekolah: 20-22 Juni 2022
  • Proses seleksi: 20-22 Juni 2022
  • Pengumuman: 22 Juni 2022
  • Lapor diri: 23-24 Juni 2022

3. Jalur zonasi

  • Pendaftaran dan pemilihan sekolah: 27-29 Juni 2022
  • Proses seleksi: 27-29 Juni 2022
  • Pengumuman: 29 Juni 2022
  • Lapor diri: 30 Juni-1 Juli 2022

4. Jalur perpindahan orang tua dan anak guru

  • Pendaftaran dan pemilihan sekolah: 13-28 Juni 2022
  • Verifikasi dokumen dan proses seleksi: 13-29 Juni 2022
  • Pengumuman: 29 Juni 2022
  • Lapor diri: 30 Juni-1 Juli 2022

5. Tahap kedua

  • Pendaftaran dan pemilihan sekolah: 4-6 Juli 2022
  • Proses seleksi: 4-6 Juli 2022
  • Pengumuman: 6 Juli 2022
  • Lapor diri: 7-8 Juli 2022

Jadwal PPDB DKI Jakarta 2022 jenjang SMK

1. Jalur prestasi akademik dan non akademik

  • Pendaftaran dan pemilihan sekolah: 13-15 Juni 2022
  • Proses seleksi: 13-15 Juni 2022
  • Pengumuman: 15 Juni 2022
  • Lapor diri: 16-17 Juni 2022

2. Jalur afirmasi

A. Jalur afirmasi bagi anak asuh panti, penyandang disabilitas dan anak tenaga kesehatan yang meninggal dunia dalam penanganan Covid-19.

  • Pendaftaran dan pemilihan sekolah: 13-15 Juni 2022
  • Verifikasi dokumen dan proses seleksi: 13-15 Juni 2022
  • Pengumuman: 15 Juni 2022
  • Lapor diri 16-17 Juni 2022

B. Jalur afirmasi bagi penerima KJP Plus, anak yang terdaftar dalam DTKS, anak pekerja/buruh penerima Kartu Pekerja Jakarta, anak dari pengemudi Trans Jakara yang mengemudikan bus kecul dan anak penerima KJP Plus sekaligus PIP.

  • Pendaftaran dan pemilihan sekolah: 20-22 Juni 2022
  • Proses seleksi: 20-22 Juni 2022
  • Pengumuman: 22 Juni 2022
  • Lapor diri: 23-24 Juni 2022

3. Jalur perpindahan orang tua dan anak guru

  • Pendaftaran dan pemilihan sekolah: 13-28 Juni 2022
  • Verifikasi dokumen dan proses seleksi: 13-29 Juni 2022
  • Pengumuman: 29 Juni 2022
  • Lapor diri: 30 Juni-1 Juli 2022

4. Tahap kedua

  • Pendaftaran dan pemilihan sekolah: 4-6 Juli 2022
  • Proses seleksi: 4-6 Juli 2022
  • Pengumuman: 6 Juli 2022
  • Lapor diri: 7-8 Juli 2022
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

[POPULER TREN] Apa Manfaat Kesehatan Setop Minum Kopi? | Budisatrio Bantah Maju Pilkada Jakarta 2024

[POPULER TREN] Apa Manfaat Kesehatan Setop Minum Kopi? | Budisatrio Bantah Maju Pilkada Jakarta 2024

Tren
Link Download Twibbon Resmi Hari Lahir Pancasila 1 Juni 2024

Link Download Twibbon Resmi Hari Lahir Pancasila 1 Juni 2024

Tren
Bayang-bayang Konflik di Laut China Selatan dan Urgensi Penguatan Diplomasi Regional

Bayang-bayang Konflik di Laut China Selatan dan Urgensi Penguatan Diplomasi Regional

Tren
8 Tanda Anak Psikopat yang Jarang Disadari, Orangtua Harus Tahu

8 Tanda Anak Psikopat yang Jarang Disadari, Orangtua Harus Tahu

Tren
30 Ucapan Selamat Hari Lahir Pancasila 2024, Penuh Semangat

30 Ucapan Selamat Hari Lahir Pancasila 2024, Penuh Semangat

Tren
Sejarah Hari Lahir Pancasila 1 Juni, Dicetuskan Soekarno, Dilarang Soeharto

Sejarah Hari Lahir Pancasila 1 Juni, Dicetuskan Soekarno, Dilarang Soeharto

Tren
Membentang Jauh Melampaui Orbit Neptunus, Apa Itu Sabuk Kuiper?

Membentang Jauh Melampaui Orbit Neptunus, Apa Itu Sabuk Kuiper?

Tren
Tarif Promo LRT Jabodebek Dicabut Per 1 Juni 2024, Berapa Tarif Normalnya?

Tarif Promo LRT Jabodebek Dicabut Per 1 Juni 2024, Berapa Tarif Normalnya?

Tren
Iran Buka Pendaftaran Capres Usai Wafatnya Raisi, Syarat Minimal S2

Iran Buka Pendaftaran Capres Usai Wafatnya Raisi, Syarat Minimal S2

Tren
Khutbah Jumat Masjidil Haram dan Masjid Nabawi Bisa Didengarkan dalam Bahasa Indonesia, Ini Caranya

Khutbah Jumat Masjidil Haram dan Masjid Nabawi Bisa Didengarkan dalam Bahasa Indonesia, Ini Caranya

Tren
Ramai Poster “All Eyes on Papua” di Media Sosial, Apa yang Terjadi?

Ramai Poster “All Eyes on Papua” di Media Sosial, Apa yang Terjadi?

Tren
Sosok Nikki Haley, Wanita yang Tulis 'Habisi Mereka' di Rudal Israel

Sosok Nikki Haley, Wanita yang Tulis "Habisi Mereka" di Rudal Israel

Tren
Promo Gratis Masuk Ancol 1-21 Juni 2024, Ini Syarat dan Ketentuannya

Promo Gratis Masuk Ancol 1-21 Juni 2024, Ini Syarat dan Ketentuannya

Tren
Kartu Prakerja Gelombang 69 Dibuka Hari Ini, Klik www.prakerja.go.id

Kartu Prakerja Gelombang 69 Dibuka Hari Ini, Klik www.prakerja.go.id

Tren
7 Kelompok yang Dapat Diskon Tiket Kereta dari KAI, Ada yang Berlaku Seumur Hidup

7 Kelompok yang Dapat Diskon Tiket Kereta dari KAI, Ada yang Berlaku Seumur Hidup

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com