Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Viral Siswa SMA di Pinrang Tampar Pacar di Kelas, Ini Sebabnya

Kompas.com - 14/05/2022, 18:45 WIB
Retia Kartika Dewi,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Sebuah video berdurasi 20 detik menampilkan seorang siswa SMA menampar siswi berkerudung coklat, viral di media sosial pada Jumat (13/5/2022).

"Penganiayaan atau bullying di sekolah SMA 9 Pinrang, Kejadian di cempa, kab pinrang," tulis pengunggah dalam twitnya.

Dalam video singkat itu, terlihat laki-laki tersebut tengah berbicara dengan perempuan di dalam kelas.

Namun, ketika perempuan itu akan berdiri, laki-laki itu langsung menampar muka lawan bicaranya dengan keras.

Hingga Sabtu (14/5/2022), video itu sudah ditonton sebanyak lebih dari 155.800 kali dan disukai sebanyak 21.100 kali oleh pengguna Twitter lainnya.

Lalu, apakah betul kejadian kekerasan tersebut berlokasi di SMA 9 Pinrang, Sulawesi Selatan, dan apa penyebabnya?

Baca juga: 5 Fakta Kripto Terra Luna, Penyebab Anjlok hingga Update Harganya

Penjelasan Polres Pinrang

Kasat Reskrim Polres Pinrang Sulawesi Selatan, AKP Muklis membenarkan bahwa kejadian kekerasan yang tertera pada video viral itu terjadi di SMA 9 Pinrang, Sulsel.

"Betul, korban merupakan VP (15), pelajar di SMA Negeri 9 Pinrang, SMA Kelas 10," ujar Muklis saat dihubungi Kompas.com, Sabtu (14/5/2022).

Muklis menjelaskan, VP datang ke kantor polisi dan menceritakan kejadian yang dialaminya.

Adapun peristiwa kekerasan itu terjadi pada Jumat, 13 Mei 2022 sekitar pukul 11.00 WITA di dalam salah satu kelas di SMA Negeri 9 Pinrang, Jalan Poros Sikkuale Desa Cempa, Kecamatan Cempa, Kabupaten Pinrang, Sulawesi Selatan.

Sementara itu, siswa laki-laki atau terlapor yakni SI (16) yang diduga sebagai pacar VP.

Baca juga: Kisah Penjual Siomay di Aceh yang Bayar Biaya Haji dengan Uang Receh

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Starlink Elon Musk Masuk Pedalaman Brasil, Dikeluhkan Tetua Suku Bikin Anak Muda Malas

Starlink Elon Musk Masuk Pedalaman Brasil, Dikeluhkan Tetua Suku Bikin Anak Muda Malas

Tren
Bukan karena Cobek dan Ulekan Batu, Ini Penyebab Munculnya Batu Ginjal

Bukan karena Cobek dan Ulekan Batu, Ini Penyebab Munculnya Batu Ginjal

Tren
Kisah Bayi 2 Hari Alami Radang Otak Usai Dicium Pembawa Herpes

Kisah Bayi 2 Hari Alami Radang Otak Usai Dicium Pembawa Herpes

Tren
Cerita Rokiah, Jemaah Haji Difabel Indonesia yang Berangkat Seorang Diri, Kini Bertemu Sahabat Baru

Cerita Rokiah, Jemaah Haji Difabel Indonesia yang Berangkat Seorang Diri, Kini Bertemu Sahabat Baru

Tren
Turis Digigit Monyet Saat Berkunjung ke Monkey Forest Ubud, Mengaku Suntik Antirabies Rp 97 Juta

Turis Digigit Monyet Saat Berkunjung ke Monkey Forest Ubud, Mengaku Suntik Antirabies Rp 97 Juta

Tren
Teka-teki Pemegang Akun Facebook Icha Shakila, Diyakin Jadi Dalang Kasus Ibu Cabuli Anak

Teka-teki Pemegang Akun Facebook Icha Shakila, Diyakin Jadi Dalang Kasus Ibu Cabuli Anak

Tren
Kapan Pengumuman Hasil UTBK SNBT 2024? Ini Jadwal dan Cara Ceknya

Kapan Pengumuman Hasil UTBK SNBT 2024? Ini Jadwal dan Cara Ceknya

Tren
Belajar dari Kasus di Kosambi, di Mana Tempat Meletakkan Tabung Gas LPG yang Benar?

Belajar dari Kasus di Kosambi, di Mana Tempat Meletakkan Tabung Gas LPG yang Benar?

Tren
Orang yang Berkurban Dianjurkan Tidak Potong Kuku dan Rambut, Mulai Kapan?

Orang yang Berkurban Dianjurkan Tidak Potong Kuku dan Rambut, Mulai Kapan?

Tren
Klaim Sengaja Gagalkan Penalti Kedua Saat Lawan Indonesia, Berikut Profil Striker Irak Ayman Hussein

Klaim Sengaja Gagalkan Penalti Kedua Saat Lawan Indonesia, Berikut Profil Striker Irak Ayman Hussein

Tren
Ketika Dua Keluarga Jokowi Kini Duduki Jabatan Strategis di Pertamina...

Ketika Dua Keluarga Jokowi Kini Duduki Jabatan Strategis di Pertamina...

Tren
Siapa Saja Orang yang Tak Disarankan Minum Kopi?

Siapa Saja Orang yang Tak Disarankan Minum Kopi?

Tren
Sosok Rita Widyasari, Eks Bupati Kutai Kartanegara Terpidana Korupsi dengan Kekayaan Fantastis

Sosok Rita Widyasari, Eks Bupati Kutai Kartanegara Terpidana Korupsi dengan Kekayaan Fantastis

Tren
4 Teh untuk Menurunkan Tekanan Darah Tinggi, Direkomendasikan Ahli Diet

4 Teh untuk Menurunkan Tekanan Darah Tinggi, Direkomendasikan Ahli Diet

Tren
5 Fakta Kasus Pengeroyokan Bos Rental hingga Meninggal di Sukolilo Pati

5 Fakta Kasus Pengeroyokan Bos Rental hingga Meninggal di Sukolilo Pati

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com