Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

PeduliLindungi Hilang di App Store, Ini Penyebab dan Alternatifnya

Kompas.com - 21/02/2022, 09:15 WIB
Ahmad Naufal Dzulfaroh,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

 

Alternatif pengguna App Store iOS

Sebagai alternatif, Widyawati mengatakan masyarakat yang ingin download PeduliLindungi bisa klik di sini.

Hilangnya PeduliLindungi sebelumnya banyak dikeluhkan warganet di media sosial Twitter.

"Barusan cek, aplikasi PeduliLindungi hilang dari App Store. Sejak kapan nih?" tulis akun @bhaguz_403.

Meski hilang dari App Store, aplikasi PeduliLindungi yang sudah ter-install di iPhone tidak serta merta lenyap. Aplikasi ini masih tersedia dan dapat dijalankan sebagaimana biasanya.

Baca juga: Status Warna Hitam di PeduliLindungi, Kapan Kembali seperti Semula?

Selama pandemi Covid-19, aplikasi PeduliLindungi menjadi bagian penting bagi masyarakat.

Pasalnya, PeduliLindungi menjadi salah satu syarat bagi masyarakat untuk beraktivitas di luar rumah atau di area publik.

Secara teknis, masyarakat harus melakukan pemindaian kode QR (barcode) melalui aplikasi PeduliLindungi sebelum memasuki lokasi tertentu.

Selain itu, aplikasi ini juga dapat dimanfaatkan untuk mendaftar program vaksinasi.

Dengan demikian, diharapkan pemerintah dapat memonitor jumlah keramaian dan membatasi kerumunan ketika jumlahnya melebihi kapasitas yang ditentukan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com