Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Harga BBM Non Subsidi Naik, Apa Saja Jenisnya?

Kompas.com - 13/02/2022, 16:30 WIB
Taufieq Renaldi Arfiansyah,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

 

Dexlite

Kenaikan harga jual per liter Dexlite dengan Cetane Number (CN) 51 per 12 Februari 2022 di Indonesia tidaklah sama pada setiap daerah, terdapat 3 variasi harga tergantung wilayah dan provisi BBM tersebut dijual. Berikut Rinciannya:

Dexlite Rp 12.150 per liter

Berlaku di Daerah Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam, DKI Jakarta, Banten, Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur, DI Yogyakarta, Bali, Nusa Tenggara Barat (NTB), dan Nusa Tenggara Timur (NTT).

Dexlite Rp 12.400 per lite

Berlaku di Daerah Provinsi Sumatera Utara, Sumatera Barat, Sumatera Selatan, Jambi, Bangka Belitung, Lampung, Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah, Kalimantan Selatan, Kalimantan Timur, Kalimantan Utara, Gorontalo, Sulawesi Utara, Sulawesi Tengah, Sulawesi Tenggara, Sulawesi Selatan, Sulawesi Barat, Maluku, Maluku Utara, Papua, dan Papua Barat.

Dexlite Rp 12.650 per liter

Berlaku di Daerah Provinsi Riau, Kepulauan Riau, Bengkulu, dan Kodya Batam (FTZ).

Baca juga: Harga BBM Pertamina Naik, Komparasi Harga dengan Shell dan BP

Pertamina Dex

Kenaikan harga jual per liter Pertamina Dex CN 53 per 12 Februari 2022 di Indonesia tidaklah sama pada setiap daerah, terdapat 3 variasi harga tergantung wilayah dan provisi BBM tersebut dijual. Berikut Rinciannya:

Pertamina Dex Rp 13.200 per liter

Berlaku di Daerah Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam, DKI Jakarta, Banten, Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur, DI Yogyakarta, Bali, Nusa Tenggara Barat (NTB), dan Nusa Tenggara Timur (NTT).

Pertamina Dex Rp 13.450 per liter

Berlaku di Daerah Provinsi Sumatera Utara, Sumatera Barat, Sumatera Selatan, Jambi, Bangka Belitung, Lampung, Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah, Kalimantan Selatan, Kalimantan Timur, Kalimantan Utara, Gorontalo, Sulawesi Utara, Sulawesi Tengah, Sulawesi Tenggara, Sulawesi Selatan, Sulawesi Barat, dan Papua Barat.

Pertamina Dex Rp 13.700 per liter 

Berlaku di Daerah Provinsi Riau, Kepulauan Riau, Bengkulu, dan Kodya Batam (FTZ).

Baca juga: Harga BBM Pertamina Naik Mulai Hari Ini, Berikut Rinciannya

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com