Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Viral, Video Dirigen Berseragam PNS seperti Keluarkan Jurus, Ini Klarifikasinya

Kompas.com - 05/02/2022, 19:50 WIB
Nur Fitriatus Shalihah,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

"Saya punya anak sekolah SMP, saya datang ke situ sebagai undangan mewakili komite dari sekolah anak saya. Pada saat itu kebetulan ada temen saya yang ditunjuk sebagai dirigen. Karena saya hadir di situ beliau meminta saya menggantikannya, karena beliau paham Pak Ipin sering tampil dirigen di acara kabupaten," tutur Ipin.

Baca juga: Penjelasan Lion Air soal Video Viral Diduga Petugas Gelindingkan Barang Lewat Tangga Pesawat

Penjelasan soal gerakan dirigen seperti mengeluarkan jurus

Dia juga menjelaskan bahwa para hadirin tetap bisa menyanyi dengan khusyuk atau tidak tertawa, karena mereka memang sudah terbiasa menyaksikan penampilannya yang bersemangat ketika jadi dirigen.

"Mengapa gerakannya seperti mengeluarkan jurus, saya seperti itu ada tujuannya," kata Ipin.

Dia mengatakan, dirigen ada untuk memimpin sekumpulan orang yang sedang bernyanyi agar temponya benar.

Baca juga: Viral, Video Detik-detik Truk Tronton Diduga Rem Blong Tabrak Sejumlah Kendaraan di Balikpapan

Gerakan Ipin yang bersemangat tersebut ditujukan agar ruh-nya Indonesia Raya muncul dan bisa membakar semangat nasionalisme.

"Saya ingin yang nyanyi semangat nih, ya saya harus bersikap super semangat kan begitu," tutur Ipin.

Dia menceritakan, ketika membawakan lagu itu dia mengingat jasa-jasa para pahlawan Indonesia yang mempertaruhkan nyawa agar masyarakat saat ini bisa bernapas lega.

Baca juga: Viral Video Kecelakaan Tunggal di Tol Pemalang-Batang, Mobil Ditembus Besi Pembatas Jalan

Alasan lainnya, yaitu musik yang dibawakannya adalah musik dari Adi MS.

Musik itu mayoritas menggelegar, sehingga tidak cocok jika dibawakan dengan gerakan dirigen yang santai.

Dia memilih musik itu dibanding yang lain karena merasa nyaman.

Ipin mengaku mengikuti alunan musiknya. Ketika menggelegar, dia bersemangat, ketika melembut gerakannya pelan.

"Ketika saya membawakan refrain itu musiknya saya rasakan keras. Orang main musik dengan volume seperti itu enggak mungkin kok tenang-tenang terus ayem glenggeng gitu, ya enggak mungkinlah, pasti di situ ada semangatnya juga," ungkap Ipin.

Baca juga: Viral Video Masinis Beli Makanan Saat Kereta Berhenti di Perlintasan, Ini Penjelasan PT KAI

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

[POPULER TREN] Suhu Panas Menerjang Indonesia di Awal Mei 2024 | Jadwal Laga Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23

[POPULER TREN] Suhu Panas Menerjang Indonesia di Awal Mei 2024 | Jadwal Laga Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23

Tren
Kemendikbud: Penerima KIP Kuliah Bergaya Hidup Mewah Diminta Mundur

Kemendikbud: Penerima KIP Kuliah Bergaya Hidup Mewah Diminta Mundur

Tren
Covid-19 Varian FLiRT Terdeteksi di AS, Memicu Peringatan Lonjakan Kasus di Musim Panas

Covid-19 Varian FLiRT Terdeteksi di AS, Memicu Peringatan Lonjakan Kasus di Musim Panas

Tren
Machu Picchu dan Borobudur

Machu Picchu dan Borobudur

Tren
6 Kebiasaan Sederhana yang Membantu Meningkatkan Angka Harapan Hidup

6 Kebiasaan Sederhana yang Membantu Meningkatkan Angka Harapan Hidup

Tren
Bolehkah Memakai 'Pimple Patch' Lebih dari Sekali?

Bolehkah Memakai "Pimple Patch" Lebih dari Sekali?

Tren
Polisi dan Istri Brigadir RAT Beda Keterangan soal Keberadaan Korban Sebelum Tewas

Polisi dan Istri Brigadir RAT Beda Keterangan soal Keberadaan Korban Sebelum Tewas

Tren
Viral, Video Wisatawan di Curug Ciburial Bogor Kena Pungli, Pelaku Sudah Diamankan

Viral, Video Wisatawan di Curug Ciburial Bogor Kena Pungli, Pelaku Sudah Diamankan

Tren
Alasan Kapolri Buka Peluang Pengungkapan Kasus Meninggalnya Brigadir RAT Dibuka Kembali

Alasan Kapolri Buka Peluang Pengungkapan Kasus Meninggalnya Brigadir RAT Dibuka Kembali

Tren
Kasus KIP Kuliah, Undip: Mahasiswi Rela Mundur untuk Digantikan yang Lebih Butuh

Kasus KIP Kuliah, Undip: Mahasiswi Rela Mundur untuk Digantikan yang Lebih Butuh

Tren
2 Cara Indonesia Lolos Olimpiade 2024 Paris

2 Cara Indonesia Lolos Olimpiade 2024 Paris

Tren
Pertandingan Timnas Indonesia Vs Irak Malam Ini, Pukul Berapa?

Pertandingan Timnas Indonesia Vs Irak Malam Ini, Pukul Berapa?

Tren
Penjelasan Wakil Wali Kota Medan soal Paman Bobby Jadi Plh Sekda

Penjelasan Wakil Wali Kota Medan soal Paman Bobby Jadi Plh Sekda

Tren
Daftar Juara Piala Thomas dan Uber dari Masa ke Masa, Indonesia dan China Mendominasi

Daftar Juara Piala Thomas dan Uber dari Masa ke Masa, Indonesia dan China Mendominasi

Tren
Video Viral Pria Ditusuk hingga Meninggal karena Berebut Lahan Parkir, Ini Kata Polisi

Video Viral Pria Ditusuk hingga Meninggal karena Berebut Lahan Parkir, Ini Kata Polisi

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com