Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Laura Anna Meninggal Dunia, 2 Tahun Alami Spinal Cord Injury, Apa Itu?

Kompas.com - 15/12/2021, 14:45 WIB
Rosy Dewi Arianti Saptoyo,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

 

Perawatan spinal cord injury

Sejauh ini, belum ada metode medis yang bisa menyembuhkan secara total kondisi spinal cord injury.

Perawatan spinal cord injury yang selama ini dijalankan hanya berfokus agar tidak ada cedera lebih lanjut. Serta mengusahakan kehidupan pasien lebih aktif dan produktif.

Baca juga: Jaksa Beberkan Kronologi Kecelakaan Laura Anna dan Gaga Muhammad

Terdapat beberapa tahap yang dilakukan dalam perawatan spinal cord injury:

1. Pemulihan di rumah sakit

Pertama-tama, dokter akan memeriksa apakah saluran pernafasan pasien bersih dan jantungnya berdetak normal. Selanjutnya, akan ada tes gerakan lengan dan kaki.

Sokter mungkin akan menggunakan penjepit yang disebut kerah serviks untuk menjaga tulang belakang tetap stabil.

Selanjutnya, akan dilakukan CT scan untuk melihat seberapa parah kerusakannya. Selama beberapa hari ke depan, dokter akan fokus mengatasi kerusakan dan risiko komplikasi. Terkadang, pasien juga perlu menjalani operasi.

2. Pemeriksaan rutin

Pasien memerlukan pemeriksaan rutin dengan dokter selama sekitar setahun pertama.

Bahkan konseling dan pemeriksaan rutin ini bisa berlanjut hingga bertahun-tahun jika kondisi semakin parah.

Dalam beberapa kasus, pasien spinal cord injury ini bisa memulihkan sebagian fungsi tubuhnya pada bulan ke-18 pasca-cedera. Sayangnya, kondisi ini hanya berhasil pada sejumlah kecil kasus.

Rata-rata kondisi spinal cord injury menyebabkan seluruh fungsi tubuh pulih dalam waktu bertahun-tahun. Bahkan paling parah, mengakibatkan kematian.

Baca juga: Video Viral Polisi Abaikan Korban Tabrak Lari di Bulukumba, Ini Kata Polda Sulsel

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com