Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Update Corona Global 29 Agustus: 5 Negara dengan Kasus Covid-19 Tertinggi | Lonjakan Kasus Corona di India, Malaysia, dan Australia

Kompas.com - 29/08/2021, 08:30 WIB
Mela Arnani,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Pandemi virus corona yang melanda dunia belum berakhir, dengan masih dilaporkannya kasus-kasus baru infeksi.

Sejauh ini, virus penyebab Covid-19 ini telah menginfeksi sebanyak 216.678.635 orang di seluruh dunia.

Data yang disajikan Worldometers pada Minggu (29/8/2021) pukul 05.30 WIB, sebanyak 193.620.627 telah sembuh dan 4.506.214 orang meninggal dunia.

Baca juga: Penjelasan Kemenkes soal Ramai Efek Samping Moderna yang Disebut Lebih Terasa ketimbang Vaksin Lain

Lima negara yang mengonfirmasi kasus positif terbanyak sebagai berikut:

  1. Amerika Serikat (39.591.797 kasus positif dan 653.994 meninggal dunia).
  2. India (32.694.188 kasus positif dan 437.860 meninggal dunia).
  3. Brasil (20.728.605 kasus positif dan 579.010 meninggal dunia).
  4. Rusia (6.863.541 kasus positif dan 180.840 meninggal dunia).
  5. Perancis (6.728.858 kasus positif dan 114.157 meninggal dunia).

Baca juga: Efek Samping Vaksin Moderna Disebut Lebih Terasa ketimbang Vaksin Lain, Apa Sebabnya?

Kasus baru India melonjak ke level tertinggi

Pada Sabtu (28/8/2021), India melaporkan 46.759 kasus baru infeksi Covid-19, menjadi yang terbesar dalam hampir dua bulan.

Total kasus di negara ini mencapai hampir 32,7 juta dan kematian meningkat 509 menjadi 437.370 dalam 24 jam terakhir.

Diberitakan CNA, Kerala, yang pekan lalu merayakan festival lokal, menyumbang 70 persen kasus baru.

Dalam 24 jam terakhir, negara ini memberikan lebih dari 10 juta dosis vaksin, sebagai rekor nasional bagi India di tengah kekhawatiran lonjakan infeksi.

Secara total, India telah memberikan lebih dari 622 juta dosis vaksin, dan setidaknya satu dosis kepada lebih dari setengah dari 944 juta orang dewasa.

Baca juga: Saat Puluhan Jenazah Diduga Pasien Covid-19 Dibuang di Sungai Gangga...

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Pemadanan NIK Jadi NPWP, Ini yang Perlu Dipahami

Pemadanan NIK Jadi NPWP, Ini yang Perlu Dipahami

Tren
Usai Gelar Pesta Pranikah Mewah Anaknya, Mukesh Ambani Tak Lagi Jadi Orang Terkaya Asia

Usai Gelar Pesta Pranikah Mewah Anaknya, Mukesh Ambani Tak Lagi Jadi Orang Terkaya Asia

Tren
Jalan Kaki 30 Menit Membakar Berapa Kalori?

Jalan Kaki 30 Menit Membakar Berapa Kalori?

Tren
BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 3-4 Juni 2024

BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 3-4 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG 2-3 Juni | Orang dengan Gangguan Kesehatan Tertentu yang Tak Dianjurkan Minum Air Kelapa

[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG 2-3 Juni | Orang dengan Gangguan Kesehatan Tertentu yang Tak Dianjurkan Minum Air Kelapa

Tren
Amankah Tidur dengan Posisi Kepala, Badan, dan Kaki Tidak Sejajar?

Amankah Tidur dengan Posisi Kepala, Badan, dan Kaki Tidak Sejajar?

Tren
Parade 6 Planet 3 Juni 2024, Bisa Dilihat Jam Berapa?

Parade 6 Planet 3 Juni 2024, Bisa Dilihat Jam Berapa?

Tren
Kemenag Siapkan 300 Kuota Jemaah Haji untuk Ikuti Safari Wukuf

Kemenag Siapkan 300 Kuota Jemaah Haji untuk Ikuti Safari Wukuf

Tren
Produk yang Tidak Harus Menyertakan Sertifikasi Halal, Apa Saja?

Produk yang Tidak Harus Menyertakan Sertifikasi Halal, Apa Saja?

Tren
Kisah Penerjunan Kucing dengan Parasut, Berjasa Basmi Tikus di Kalimantan

Kisah Penerjunan Kucing dengan Parasut, Berjasa Basmi Tikus di Kalimantan

Tren
Sepanjang Mei, Ada 4 Aturan Baru Pemerintah yang Tuai Kegaduhan Publik

Sepanjang Mei, Ada 4 Aturan Baru Pemerintah yang Tuai Kegaduhan Publik

Tren
Cincin Emas Berusia 2.300 Tahun Ditemukan di Tempat Parkir Yerusalem

Cincin Emas Berusia 2.300 Tahun Ditemukan di Tempat Parkir Yerusalem

Tren
Daftar Ormas Keagamaan yang Kini Bisa Kelola Lahan Tambang Indonesia

Daftar Ormas Keagamaan yang Kini Bisa Kelola Lahan Tambang Indonesia

Tren
Buku Karya Arthur Conan Doyle di Perpustakaan Finlandia Baru Dikembalikan setelah 84 Tahun Dipinjam, Kok Bisa?

Buku Karya Arthur Conan Doyle di Perpustakaan Finlandia Baru Dikembalikan setelah 84 Tahun Dipinjam, Kok Bisa?

Tren
8 Fenomena Astronomi Sepanjang Juni 2024, Ada Parade Planet dan Strawberry Moon

8 Fenomena Astronomi Sepanjang Juni 2024, Ada Parade Planet dan Strawberry Moon

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com