Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Update, 9 Instansi Pusat yang Membuka Formasi CPNS 2021 untuk Lulusan SMA/SMK

Kompas.com - 08/07/2021, 13:05 WIB
Mela Arnani,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

9. Badan Kemanan Kelautan (Bakamla)

Berdasarkan lampiran formasi yang terdapat dalam Pengumuman Nomor: 001/KP.04.01/VI/2021 tentang Seleksi Calon Aparatur Sipil Negara Badan Keamanan Laut RI Tahun Anggaran 2021, berikut formasi yang tersedia untuk lulusan SMA atau SMK sederajat:

  • Serang: 7 formasi
  • Juru Mudi: 2 formasi
  • Kasap Deck: 2 formasi
  • Markonis: 4 formasi
  • Bosun: 4 formasi
  • Juru Mesin: 14 formasi
  • Juru Motor: 8 formasi
  • Oiler: 9 formasi
  • Konstabel: 10 formasi
  • Perawat Mesin Kapal: 10 formasi
  • Pemeriksa Peluman Mesin: 6 formasi
  • Jenang Kapal: 9 formasi
  • Juru Masak: 8 formasi
  • Kelasi: 14 formasi
  • Kerani: 3 formasi
  • Pranata Kebersihan Kapal: 11 formasi

Informasi lebih lanjut dapat diakses di laman berikut ini.

Baca juga: 6 Hal yang Dapat Membuat Gugurnya Status Kelulusan CPNS 2021

KOMPAS.com/Akbar Bhayu Tamtomo Infografik: Panduan Pendaftaran CPNS 2021

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com