Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Viral Unggahan Cerita Seseorang yang Disebutkan Tinggal di Hutan dan Memasak Silica Gel, Bagaimana Ceritanya?

Kompas.com - 23/02/2021, 09:30 WIB
Nur Rohmi Aida,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

Proses penelitian

Indira bercerita, penelitiannya di dalam hutan Cagar Alam Tangkoko, Sulawesi Utara sudah berjalan sejak September 2020, atau sekitar 6 bulan lamanya.

Selama penelitian, dirinya tinggal di camp, semacam stasiun riset yang dibangun dari kayu.

"Ada juru masaknya. Kami sarapan jam 4 pagi, siap-siap, lalu berangkat ke hutan sekitar jam 5 dengan membawa bekal untuk makan siang," kata dia.

Nantinya, setiap malam, ia dan timnya akan kembali ke camp  sehingga tidak sampai mendirikan tenda.

Baca juga: Ramai soal Unggahan Gambar Penyusutan Hutan Kalimantan, Benarkah Separah Itu?

Indira mengaku melakukan penelitian bersama 5 orang peneliti lain, 2 manajer, 1 juru masak dan 1 janitor.

Selain harus menyangrai silica gel saat libur, pengalaman lain selama penelitian yakni kerap bertemu dengan beraneka binatang dengan ragam jenis dan ukuran.

"Pernah suatu kali bertemu dengan ular piton berukuran 3 meter yang masuk ke dalam camp," katanya lagi.

Baca juga: Banjir Kalsel, Meluasnya Lahan Sawit, dan Masifnya Pertambangan...

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com