Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sederet Diskon yang Bisa Didapatkan di Hari Pahlawan 2020

Kompas.com - 10/11/2020, 11:40 WIB
Luthfia Ayu Azanella,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Promo atau diskon adalah salah satu faktor yang bisa menarik perhatian konsumen untuk mau membelanjakan uangnya.

Bertepatan dengan peringatan Hari Pahlawan yang jatuh pada 10 November 2020 kali ini, sejumlah gerai makanan dan pusat perbelanjaan menawarkan promo menarik yang bisa Anda dapatkan.

Berikut ini adalah 5 di antaranya:

1. Superindo

Supermarket Superindo memiliki Promo Hari Pahlawan yang khusus berlaku hari ini, Selasa (10/11/2020).

Sebagaimana diumumkan melalui Instagram @infosuperindo, promo ini berupa harga hemat untuk pemmbelian produk tisu wajah.

Promo bisa didapatkan di seluruh gerai Superindo yang ada di Indonesia.

Baca juga: Mengenang Pertempuran Surabaya, Cikal Bakal Peringatan Hari Pahlawan

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Super Indo Supermarket (@infosuperindo) on Nov 9, 2020 at 6:23pm PST

2. Richeese Factory

Selanjutnya adalah gerai makanan yang khas dengan menu ayam dan saus kejunya, Richeese Factory.

Khusus hari ini, Richeese menawarkan promo harga spesial untuk Combo 1 Fire Chicken, Combo Mala Chicken, Combo 4 Fire Wings, dan Tiwsted Fries.

Promo bisa didapatkan di seluruh gerai Richeese yang ada di berbagai kota di Indonesia, baik untuk dine in, take away, ataupun drive thru.

Namun harga masing-masing menu promo di tiap gerai mungkin akan berbeda.

Baca juga: 11 Makanan Terbaik untuk Meningkatkan Kinerja Otak dan Memori

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Richeese Factory (@richeese_factory) on Nov 9, 2020 at 3:06am PST

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Dinilai Muluskan Jalan Kaesang, Ini Sosok Penggugat Batas Usia Calon Kepala Daerah

Dinilai Muluskan Jalan Kaesang, Ini Sosok Penggugat Batas Usia Calon Kepala Daerah

Tren
Apa Itu Skala Waktu Greenwich Mean Time (GMT)? Berikut Sejarahnya

Apa Itu Skala Waktu Greenwich Mean Time (GMT)? Berikut Sejarahnya

Tren
Gunung Semeru Hari Ini Erupsi 8 Kali, Tinggi Letusan 400 Meter

Gunung Semeru Hari Ini Erupsi 8 Kali, Tinggi Letusan 400 Meter

Tren
KAI Ancam Pelaku Pelemparan Batu ke Kereta, Bisa Dipidana Penjara Seumur Hidup

KAI Ancam Pelaku Pelemparan Batu ke Kereta, Bisa Dipidana Penjara Seumur Hidup

Tren
5 Wilayah Berpotensi Banjir Rob 1-10 Juni 2024, Mana Saja?

5 Wilayah Berpotensi Banjir Rob 1-10 Juni 2024, Mana Saja?

Tren
Mengapa Anjing Peliharaan Menjulurkan Lidah? Berikut 7 Alasan Umumnya

Mengapa Anjing Peliharaan Menjulurkan Lidah? Berikut 7 Alasan Umumnya

Tren
12 Wilayah yang Berpotensi Kekeringan pada Juni 2024

12 Wilayah yang Berpotensi Kekeringan pada Juni 2024

Tren
Alasan Pekerja yang Sudah Punya Rumah Tetap Harus Jadi Peserta Tapera

Alasan Pekerja yang Sudah Punya Rumah Tetap Harus Jadi Peserta Tapera

Tren
Cara Mengajukan Pinjaman Melalui Layanan Dana Siaga BPJS Ketenagakerjaan, Apa Syaratnya?

Cara Mengajukan Pinjaman Melalui Layanan Dana Siaga BPJS Ketenagakerjaan, Apa Syaratnya?

Tren
Viral, Video Harimau Sumatera Masuk ke Halaman Masjid di Solok, Ini Penjelasan BKSDA

Viral, Video Harimau Sumatera Masuk ke Halaman Masjid di Solok, Ini Penjelasan BKSDA

Tren
Kata 'Duit' Disebut Berasal dari Belanda dan Tertulis di Koin VOC, Ini Asal-usulnya

Kata "Duit" Disebut Berasal dari Belanda dan Tertulis di Koin VOC, Ini Asal-usulnya

Tren
Juru Bahasa Isyarat Saat Konpers Pegi Tersangka Pembunuhan Vina Disebut Palsu, Ini Kata SLBN Cicendo Bandung

Juru Bahasa Isyarat Saat Konpers Pegi Tersangka Pembunuhan Vina Disebut Palsu, Ini Kata SLBN Cicendo Bandung

Tren
Viral, Video TNI Tendang Warga di Deli Serdang, Ini Kata Kapendam

Viral, Video TNI Tendang Warga di Deli Serdang, Ini Kata Kapendam

Tren
Tips Memelihara Anjing untuk Pemula, Ini Beberapa Hal yang Perlu Anda Lakukan

Tips Memelihara Anjing untuk Pemula, Ini Beberapa Hal yang Perlu Anda Lakukan

Tren
Berlaku mulai 1 Juni 2024, Ini Cara Beli Elpiji 3 Kg Menggunakan KTP

Berlaku mulai 1 Juni 2024, Ini Cara Beli Elpiji 3 Kg Menggunakan KTP

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com