Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Brazil Catatkan Angka 100.000, Ini 10 Negara dengan Kematian Tertinggi Covid-19

Kompas.com - 09/08/2020, 20:20 WIB
Ahmad Naufal Dzulfaroh,
Inggried Dwi Wedhaswary

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Brazil mencatatkan lebih dari 100.000 kematian akibat infeksi virus corona pada Sabtu (8/7/2020).

Kementerian Kesehatan melaporkan 49.970 kasus baru dan 905 kematian dalam 24 jam terakhir.

Tambahan kasus baru ini meningkatkan jumlah kasus menjadi lebih dari 3 juta dan jumlah kematian menjadi 100.477.

Dengan jumlah itu, Brazil masih menjadi negara kedua yang memiliki kasus kematian terbanyak karena wabah Covid-19.

Secara global, menurut data Worldometers, laporan kasus infeksi sejauh ini mencapai 19,8 juta dengan 729.891 kematian, dan 12,7 juta pasien dinyatakan sembuh.

Baca juga: Update Virus Corona Dunia 27 Juli: 16,39 Juta Orang Terinfeksi | Kasus di Brazil Lewati 2,4 Juta

Berikut 10 negara dengan angka kematian Covid-19 tertinggi di dunia:

Amerika Serikat
Meninggal: 165.074 kasus
Positif: 5.160.060 kasus
Sembuh: 2.638.673 kasus

Brazil
Meninggal: 100.543 kasus
Positif: 3.013.369 kasus
Sembuh: 2.094.293 kasus

Meksiko
Meninggal: 52.006 kasus
Positif: 475.902 kasus
Sembuh: 318.638 kasus

Inggris
Meninggal: 46.566 kasus
Positif: 309.763 kasus
Sembuh: - kasus

India
Meninggal: 43.498 kasus
Positif: 2.156.756 kasus
Sembuh: 1.481.825 kasus

Italia
Meninggal: 35.203 kasus
Positif: 250.103 kasus
Sembuh: 201.947 kasus

Perancis
Meninggal: 30.324 kasus
Positif: 197.921 kasus
Sembuh: 82.836 kasus

Spanyol
Meninggal: 28.503 kasus
Positif: 361.442 kasus
Sembuh: 150.376 kasus

Peru
Meninggal: 20.844 kasus
Positif: 471.012 kasus
Sembuh: 319.171 kasus

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Bagaimana Cara Menurunkan Berat Badan dengan Minum Kopi? Simak 4 Tips Berikut

Bagaimana Cara Menurunkan Berat Badan dengan Minum Kopi? Simak 4 Tips Berikut

Tren
BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 9-10 Juni 2024

BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 9-10 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG 8-9 Juni | Perjalanan Kasus Akseyna UI

[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG 8-9 Juni | Perjalanan Kasus Akseyna UI

Tren
23 Kata Tertua di Dunia yang Sudah Berusia 15.000 Tahun, Beberapa Masih Digunakan hingga Kini

23 Kata Tertua di Dunia yang Sudah Berusia 15.000 Tahun, Beberapa Masih Digunakan hingga Kini

Tren
5 Destinasi Wisata Dunia Khusus Pria, Wanita Dilarang Masuk

5 Destinasi Wisata Dunia Khusus Pria, Wanita Dilarang Masuk

Tren
5 Teleskop Terbesar di Dunia, Ada yang Diameternya Mencapai 500 Meter

5 Teleskop Terbesar di Dunia, Ada yang Diameternya Mencapai 500 Meter

Tren
11 Tanda Seseorang Mengalami Demensia, Salah Satunya Melupakan Nama Teman Dekat

11 Tanda Seseorang Mengalami Demensia, Salah Satunya Melupakan Nama Teman Dekat

Tren
Ramai soal Menantu Anwar Usman Ditunjuk Jadi Direktur Pemasaran dan Operasi PT Patra Logistik, Pertamina: 'Track Record' Baik

Ramai soal Menantu Anwar Usman Ditunjuk Jadi Direktur Pemasaran dan Operasi PT Patra Logistik, Pertamina: "Track Record" Baik

Tren
Pertama Kali di Dunia, Hiu Macan Muntahkan Ekidna, Mamalia Berduri Mirip Landak

Pertama Kali di Dunia, Hiu Macan Muntahkan Ekidna, Mamalia Berduri Mirip Landak

Tren
Ramai soal Besaran Iuran BPJS Kesehatan Akan Disesuaikan dengan Gaji per Juli, Ini Faktanya

Ramai soal Besaran Iuran BPJS Kesehatan Akan Disesuaikan dengan Gaji per Juli, Ini Faktanya

Tren
Peneliti: Virus Covid-19 Dapat Bertahan dalam Sperma Selama Berbulan-bulan sejak Terinfeksi

Peneliti: Virus Covid-19 Dapat Bertahan dalam Sperma Selama Berbulan-bulan sejak Terinfeksi

Tren
Benarkah Air Tebu Akan Basi 15 Menit Setelah Diperas? Ini Kata Ahli Gizi UGM

Benarkah Air Tebu Akan Basi 15 Menit Setelah Diperas? Ini Kata Ahli Gizi UGM

Tren
Apakah BPJS Kesehatan Menanggung Biaya Pengobatan dan Cabut Gigi Bungsu?

Apakah BPJS Kesehatan Menanggung Biaya Pengobatan dan Cabut Gigi Bungsu?

Tren
Apa Itu Pupuk Kompos? Berikut Manfaatnya bagi Tanah dan Tanaman

Apa Itu Pupuk Kompos? Berikut Manfaatnya bagi Tanah dan Tanaman

Tren
Usai Menyesal, Menteri Basuki Klarifikasi Tapera Ditunda dan Bakal Lapor Jokowi

Usai Menyesal, Menteri Basuki Klarifikasi Tapera Ditunda dan Bakal Lapor Jokowi

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com