Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

BPOM Umumkan Jadwal dan Lokasi Tes SKD CPNS 2019, Simak Informasinya

Kompas.com - 23/01/2020, 15:05 WIB
Nur Fitriatus Shalihah,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

 Provinsi DKI Jakarta

  • Lokasi: Badan Kepegawaian Negara (Pusat), Jl. Mayor Jendral Sutoyo No. 12 Cililitan, Jakarta Timur, DKI Jakarta
  • Jadwal: Kamis-Minggu, 20-23 Februari 2020

Provinsi Sumatera Utara

  • Lokasi: Kantor Regional VI BKN Medan, Jl. Tahi Bonar Simatupang No. 124 Sunggal, Kota Medan, Sumatera Utara
  • Jadwal: Senin-Rabu, 24-26 Februari 2020

Provinsi Sulawesi Utara

  • Lokasi: Kantor Regional XI BKN Manado, Jl. A.A. Maramis KM. 8 Paniki Bawah, Kota Manado, Sulawesi Utara
  • Jadwal: Rabu, 26 Februari 2020

Jadwal SKD

Hari Senin, Selasa, Rabu, Kamis, Sabtu dan Minggu

  • Sesi I: 08.00-09.30
  • Sesi II: 10.00-11.30
  • Sesi III: 12.30-14.00
  • Sesi IV: 14.30-16.00
  • Sesi V: 16.30-18.00

Khusus Hari Jumat

  • Sesi I: 08.00-09.30
  • Sesi II: 10.00-11.30
  • Shalat Jumat
  • Sesi III: 14.00-15.30
  • Sesi IV: 16.00-17.30

Ketentuan Ujian SKD

  • Waktu Ujian SKD adalah 90 menit. Peserta diwajibkan datang 90 menit sebelum ujian untuk melakukan registrasi.
  • Selain itu, peserta wajib membawa Kartu Tanda Penduduk (KTP) atau Surat Keterangan Pengganti KTP.
  • Juga membawa Kartu Tanda Peserta Ujian yang dicetak berwarna serta menunjukkan kepada panitia.

Ketentuan Pakaian

  • Mengenakan kemeja atas berwarna putih polos tanpa corak/motif
  • Celana panjang/rok berwarna gelap (tidak diperkenankan memakai kaos, celana berbahan jeans, dan sandal)
  • Bagi peserta yang berjilbab, menggunakan jilbab warna gelap.

Informasi selengkapnya bisa klik tautan berikut ini: SKD BPOM 

Baca juga: Diumumkan, Berikut Jadwal dan Lokasi Tes SKD CPNS 2019 di Seluruh Jawa Tengah dan DIY

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Daftar Kode Rahasia Meteran Listrik PLN, Bisa Cek Kebocoran Arus hingga Periksa Daya

Daftar Kode Rahasia Meteran Listrik PLN, Bisa Cek Kebocoran Arus hingga Periksa Daya

Tren
Daftar Ormas Keagamaan yang Tolak Izin Tambang dari Jokowi

Daftar Ormas Keagamaan yang Tolak Izin Tambang dari Jokowi

Tren
Profil Simon Aloysius Mantiri, Wakil Bendahara TKN Prabowo-Gibran yang Jadi Komisaris Utama Pertamina

Profil Simon Aloysius Mantiri, Wakil Bendahara TKN Prabowo-Gibran yang Jadi Komisaris Utama Pertamina

Tren
Tak Kunjung Hilang, Benarkah Pemberantasan Judi Online di Indonesia Sulit Dilakukan?

Tak Kunjung Hilang, Benarkah Pemberantasan Judi Online di Indonesia Sulit Dilakukan?

Tren
Bukan Sepanjang Bulu Sikat, Ini Takaran Pasta Gigi untuk Cegah Gigi Berlubang

Bukan Sepanjang Bulu Sikat, Ini Takaran Pasta Gigi untuk Cegah Gigi Berlubang

Tren
Tak Banyak yang Tahu Vitamin F, Berikut Beragam Manfaatnya

Tak Banyak yang Tahu Vitamin F, Berikut Beragam Manfaatnya

Tren
Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Indonesia Vs Filipina, Kick Off Pukul 19.30 WIB

Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Indonesia Vs Filipina, Kick Off Pukul 19.30 WIB

Tren
Minum Apa Biar Asam Urat Turun? Berikut 5 Daftarnya

Minum Apa Biar Asam Urat Turun? Berikut 5 Daftarnya

Tren
BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 11-12 Juni 2024

BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 11-12 Juni 2024

Tren
[POPULER TREN] Penjelasan BKN soal Jadwal Seleksi CPNS 2024 | 5 Fakta Polwan Bakar Suami di Mojokerto

[POPULER TREN] Penjelasan BKN soal Jadwal Seleksi CPNS 2024 | 5 Fakta Polwan Bakar Suami di Mojokerto

Tren
Mengapa Telapak Kaki Sakit Saat Jalan Kaki? Ini Penyebab dan Cara Mengatasinya

Mengapa Telapak Kaki Sakit Saat Jalan Kaki? Ini Penyebab dan Cara Mengatasinya

Tren
Dibuka Hari Ini, Berikut Cara Daftar Akun PPDB Jateng 2024

Dibuka Hari Ini, Berikut Cara Daftar Akun PPDB Jateng 2024

Tren
6 Kandidat Pilpres Iran, Mantan Presiden Mahmoud Ahmadinejad Dicoret

6 Kandidat Pilpres Iran, Mantan Presiden Mahmoud Ahmadinejad Dicoret

Tren
Ketika Makam Mbah Moen di Mekkah Tak Pernah Sepi Peziarah...

Ketika Makam Mbah Moen di Mekkah Tak Pernah Sepi Peziarah...

Tren
Jerat Judi Online dan Narkoba di Lingkungan Kepolisian, Kompolnas: Ironis…

Jerat Judi Online dan Narkoba di Lingkungan Kepolisian, Kompolnas: Ironis…

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com