Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Profil Retno Marsudi, Menteri Luar Negeri Kabinet Indonesia Maju

Kompas.com - 23/10/2019, 16:38 WIB
Rosiana Haryanti,
Resa Eka Ayu Sartika

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Retno Marsudi kembali dipercaya sebagai Menteri Luar Negeri di Kabinet Indonesia Maju dalam pemerintahan Jokowi - Ma'ruf Amin periode 2019-2024.

Sebelumnya, banyak pihak yang memprediksi Retno akan kembali mengisi pos kementerian yang sebelumnya ia pimpin.

Karier di bidang diplomasi ia tapaki sejak lama, bahkan hingga menduduki posisi seperti saat ini.

Berikut profil menteri Luar Negeri Pertama Indonesia tersebut, seperti dilansir dari pemberitaan Kompas.com dan situs Kementerian Luar Negeri:

Data Diri

  • Nama Lengkap: Retno Lestari Priansari Marsudi
  • Tempat/Tanggal Lahir: Semarang, 27 November 1962

Riwayat Pendidikan

  • Universitas Gadjah Mada jurusan Ilmu Hubungan Internasional (angkatan 1981)
  • Haagse Hogeschool, mempelajari Undang-Undang Uni Eropa
  • Universitas Oslo, Hak Asasi Manusia

Riwayat Pekerjaan

  • Menteri Luar Negeri (2014-sekarang)
  • Duta Besar Republik Indonesia untuk Kerajaan Belanda (2012 - 2014)
  • Direktur Jenderal Amerika dan Eropa (2008-2012)
  • Duta Besar Republik Indonesia untuk Kerajaan Norwegia dan Republik Islandia (2005 - 2008)
  • Direktur Eropa Barat (2003-2005)
  • Direktur Kerjasama Intra dan Antar Regional Amerika dan Eropa (2001-2003)
  • Sekretaris Satu Bidang Ekonomi di KBRI Belanda (1997-2001)
  • Bertugas di Kedutaan Besar Indonesia di Canberra (1990-1994)
  • Staf di Biro Analisa dan Evaluasi untuk kerja sama ASEAN (1986-...)

Baca juga: Profil Fachrul Razi, Menteri Agama Kabinet Indonesia Maju

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Situs Panganku.org Beralih Fungsi Jadi Judi Online, Kemenkes dan Kemenkominfo Buka Suara

Situs Panganku.org Beralih Fungsi Jadi Judi Online, Kemenkes dan Kemenkominfo Buka Suara

Tren
Kapan Pengumuman Hasil Tes Online 1 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Kapan Pengumuman Hasil Tes Online 1 Rekrutmen Bersama BUMN 2024?

Tren
Ramai soal Surat Edaran Berisi Pemkab Sleman Tak Lagi Angkut Sampah Organik, Ini Kata DLH

Ramai soal Surat Edaran Berisi Pemkab Sleman Tak Lagi Angkut Sampah Organik, Ini Kata DLH

Tren
Saat Penyambut Tamu Acara Met Gala Dipecat karena Lebih Menonjol dari Kylie Jenner...

Saat Penyambut Tamu Acara Met Gala Dipecat karena Lebih Menonjol dari Kylie Jenner...

Tren
Kronologi dan Motif Ibu Racuni Anak Tiri di Rokan Hilir, Riau

Kronologi dan Motif Ibu Racuni Anak Tiri di Rokan Hilir, Riau

Tren
Rumah Sakit di Rafah Kehabisan Bahan Bakar, WHO: Penutupan Perbatasan Halangi Bantuan

Rumah Sakit di Rafah Kehabisan Bahan Bakar, WHO: Penutupan Perbatasan Halangi Bantuan

Tren
Cerita Rombongan Siswa SD 'Study Tour' Pakai Pesawat Garuda, Hasil Nabung 5 Tahun

Cerita Rombongan Siswa SD "Study Tour" Pakai Pesawat Garuda, Hasil Nabung 5 Tahun

Tren
Viral, Video Kucing Menggonggong Disebut karena 'Salah Asuhan', Ini Kata Ahli

Viral, Video Kucing Menggonggong Disebut karena "Salah Asuhan", Ini Kata Ahli

Tren
Seekor Kuda Terjebak di Atap Rumah Saat Banjir Melanda Brasil

Seekor Kuda Terjebak di Atap Rumah Saat Banjir Melanda Brasil

Tren
Link Live Streaming Indonesia vs Guinea U23 Kick Off Pukul 20.00 WIB

Link Live Streaming Indonesia vs Guinea U23 Kick Off Pukul 20.00 WIB

Tren
Prediksi Susunan Pemain Indonesia dan Guinea di Babak Play-off Olimpiade Paris

Prediksi Susunan Pemain Indonesia dan Guinea di Babak Play-off Olimpiade Paris

Tren
Alasan Semua Kereta Harus Berhenti di Stasiun Cipeundeuy, Bukan untuk Menaikturunkan Penumpang

Alasan Semua Kereta Harus Berhenti di Stasiun Cipeundeuy, Bukan untuk Menaikturunkan Penumpang

Tren
Indonesia Vs Guinea, Berikut Perjalanan Kedua Tim hingga Bertemu di Babak Playoff Olimpiade Paris 2024

Indonesia Vs Guinea, Berikut Perjalanan Kedua Tim hingga Bertemu di Babak Playoff Olimpiade Paris 2024

Tren
Pelatih Guinea soal Laga Lawan Indonesia: Harus Menang Bagaimanapun Caranya

Pelatih Guinea soal Laga Lawan Indonesia: Harus Menang Bagaimanapun Caranya

Tren
8 Pencetak Gol Terbaik di Piala Asia U23 2024, Ada Dua dari Indonesia

8 Pencetak Gol Terbaik di Piala Asia U23 2024, Ada Dua dari Indonesia

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com