Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Para Orangtua, Coba Letakkan Ponselmu...

Kompas.com - 06/10/2019, 20:03 WIB
Ariska Puspita Anggraini,
Inggried Dwi Wedhaswary

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Ponsel seakan tak bisa dilepaskan dari keseharian. Tak hanya orang dewasa, tetapi juga anak-anak yang sudah kenal perangkat digital ini.

Ada yang langsung mencari ponsel saat bangun pagi? Mulai sekarang, coba atur waktu interaksi dan penggunaan ponsel, terutama saat berada di rumah dan bersama anak-anak.

Terlalu banyak mengakses media digital dan terlalu sedikit waktu untuk saling berbincang bisa menghambat komunikasi di keluarga.

Maka, para orangtua, sesekali coba letakkan ponselmu.

Dikutip dari Healthy Children, yang dikelola American Academy of Pediatrics, terkadang orangtua lupa untuk fokus pada pengembangan kemampuan sosial dan komunikasi anak.

Baca juga: Alasan Perlunya Batasi Akses Media Digital Anak, Hindari Obesitas hingga Gangguan Tidur

Kemampuan komunikasi dan sosial anak akan berkembang dengan mendengarkan, berbincang, membaca, bernyanyi, dan bermain bersama orangtuanya. Interaksi ini seringkali tak terjadi jika para orangtua sibuk dengan ponselnya.

Waktu tanpa gadget

Orangtua disarankan untuk mulai memikirkan batasan penggunaan gadget dan menerapkan penggunaan teknologi secara sehat.

Salah satunya, menjauhkan ponsel pada kondisi-kondisi tertentu. Bagaimana caranya?

Alokasikan waktu tanpa gadget

Alokasikan waktu tertentu di mana kita sama sekali menjauh dari gadget. Misalnya, saat makan malam atau sebelum tidur.

Hal ini terutama penting diterapkan pada keluarga yang dengan anak-anak yang berusia sangat muda.

Cara lainnya, membuat zona bebas teknologi di rumah, seperti meja dapur.

Baca juga: Para Orangtua, Ini Efek yang Terjadi pada Anak jika Konsumsi Konten Kekerasan

Wisata tanpa gadget

Lakukan tamasya ke kebun atau kebun binatang, atau taman dekat rumah selama seharian. Kebanyakan orangtua suka memotret anak-anak mereka dan berbagi momen di media sosial.

Akan tetapi, sesekali lakukanlah kegiatan ini tanpa dokumentasi.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Kisah Bayi 2 Hari Alami Radang Otak Usai Dicium Pembawa Herpes

Kisah Bayi 2 Hari Alami Radang Otak Usai Dicium Pembawa Herpes

Tren
Cerita Rokiah, Jemaah Haji Difabel Indonesia yang Berangkat Seorang Diri, Kini Bertemu Sahabat Baru

Cerita Rokiah, Jemaah Haji Difabel Indonesia yang Berangkat Seorang Diri, Kini Bertemu Sahabat Baru

Tren
Turis Digigit Monyet Saat Berkunjung ke Monkey Forest Ubud, Mengaku Suntik Antirabies Rp 97 Juta

Turis Digigit Monyet Saat Berkunjung ke Monkey Forest Ubud, Mengaku Suntik Antirabies Rp 97 Juta

Tren
Teka-teki Pemegang Akun Facebook Icha Shakila, Diyakin Jadi Dalang Kasus Ibu Cabuli Anak

Teka-teki Pemegang Akun Facebook Icha Shakila, Diyakin Jadi Dalang Kasus Ibu Cabuli Anak

Tren
Kapan Pengumuman Hasil UTBK SNBT 2024? Ini Jadwal dan Cara Ceknya

Kapan Pengumuman Hasil UTBK SNBT 2024? Ini Jadwal dan Cara Ceknya

Tren
Belajar dari Kasus di Kosambi, di Mana Tempat Meletakkan Tabung Gas LPG yang Benar?

Belajar dari Kasus di Kosambi, di Mana Tempat Meletakkan Tabung Gas LPG yang Benar?

Tren
Orang yang Berkurban Dianjurkan Tidak Potong Kuku dan Rambut, Mulai Kapan?

Orang yang Berkurban Dianjurkan Tidak Potong Kuku dan Rambut, Mulai Kapan?

Tren
Klaim Sengaja Gagalkan Penalti Kedua Saat Lawan Indonesia, Berikut Profil Striker Irak Ayman Hussein

Klaim Sengaja Gagalkan Penalti Kedua Saat Lawan Indonesia, Berikut Profil Striker Irak Ayman Hussein

Tren
Ketika Dua Keluarga Jokowi Kini Duduki Jabatan Strategis di Pertamina...

Ketika Dua Keluarga Jokowi Kini Duduki Jabatan Strategis di Pertamina...

Tren
Siapa Saja Orang yang Tak Disarankan Minum Kopi?

Siapa Saja Orang yang Tak Disarankan Minum Kopi?

Tren
Sosok Rita Widyasari, Eks Bupati Kutai Kartanegara Terpidana Korupsi dengan Kekayaan Fantastis

Sosok Rita Widyasari, Eks Bupati Kutai Kartanegara Terpidana Korupsi dengan Kekayaan Fantastis

Tren
4 Teh untuk Menurunkan Tekanan Darah Tinggi, Direkomendasikan Ahli Diet

4 Teh untuk Menurunkan Tekanan Darah Tinggi, Direkomendasikan Ahli Diet

Tren
5 Fakta Kasus Pengeroyokan Bos Rental hingga Meninggal di Sukolilo Pati

5 Fakta Kasus Pengeroyokan Bos Rental hingga Meninggal di Sukolilo Pati

Tren
Benarkah Tidak Makan Nasi Bisa Bantu Menurunkan Kadar Gula Darah Penderita Diabetes?

Benarkah Tidak Makan Nasi Bisa Bantu Menurunkan Kadar Gula Darah Penderita Diabetes?

Tren
Tak Banyak yang Tahu Vitamin U, Apa Manfaatnya bagi Tubuh?

Tak Banyak yang Tahu Vitamin U, Apa Manfaatnya bagi Tubuh?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com