Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Kombinasi Tombol Keyboard untuk Mempercepat Penulisan Skripsi

Kompas.com - 29/09/2019, 09:16 WIB
Nur Rohmi Aida,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

Jika ingin mengembalikan ke ukuran semula, maka tekan kembali kombinasi tombol tersebut secara bersamaan.

4. Memperbesar dan memperkecil ukuran font satu point

Kombinasi tombol keyboard yang bisa Anda gunakan untuk memperbesar ukuran huruf agar bertambah satu point adalah dengan menggunakan kombinasi tombol keyboard Ctrl dan ].

Sementara itu, untuk mengecilkan ukuran huruf tiap satu point, Anda bisa menggunakan tombol Ctrl dan [.

5. Mengatur spasi tulisan

Saat Anda menulis skripsi, kerap kali aturan spasi dibuat berbeda-beda pada setiap bagian.

Misalkan pada judul ditentukan spasi 2, sub judul spasi 1,5 dan sebagainya.

Menemui hal tersebut Anda tak perlu khawatir. Anda bisa menggunakan beberapa kombinasi tombol ini untuk mengubah spasi pada tulisan dengan cepat.

Untuk membuat spasi 1,5 anda bisa menekan tombol Ctrl dan 5.

Selanjutnya jika Anda ingin mengubah ke ukuran spasi dua atau ganda, Anda bisa menekan kombinasi tombol Ctrl dan 2.

Sedangkan untuk membuat ukuran spasi ke spasi satu, maka Anda bisa menekan kombinasi keyboard Ctrl dan 1.

 Baca juga: YouTuber Beberkan Masalah Keyboard di MacBook Air 2018

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com