Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Jam Buka dan Harga Tiket TMII Selama Periode Libur Lebaran 2024

Tempat wisata yang berlokasi di Ceger, Kecamatan Cipayung, Jakarta Timur ini merupakan wisata edukatif dan menyuguhkan kekayaan Indonesia.

Selama periode libur Lebaran 2024, ada penyesuaian jam operasional dan harga tiket masuk TMII bagi pengunjung.

Simak informasinya berikut ini.

Jam buka dan harga tiket TMII saat Lebaran 2024

Vice President (VP) Marketing Communication TMII, Erika Silviana mengatakan, pekan lebaran di TMII berlangsung dari tanggal 8-15 April 2024.

Untuk jam operasionalnya, TMII akan buka gate mulai pukul 06.00-19.00 WIB.

"Sementara itu, khusus di hari pertama lebaran, TMII buka pukul 09.00-19.00 WIB," ujar Erika saat dihubungi Kompas.com, Rabu (3/4/2024).

Menurutnya, tiket masuk ke TMII selama periode libur Lebaran 2024 dibanderol sebesar Rp 35.000 per orang.

Rangkaian acara dan pertunjukan di TMII

Lebih lanjut, Erika mengatakan bahwa ada serangkaian acara yang akan diadakan oleh TMII selama periode Lebaran 2024.

Rangkaian acara tersebut meliputi:

  • Festival Pulang Kampung, berupa:
    • Bazar kuliner
    • Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) dari anjungan-anjungan daerah.
  • Atraksi budaya atau kesenian

Berikut beberapa pertunjukan yang tersedia di TMII selama periode Lebaran 2024:

7. Borneo Show

  • Tempat: Plaza Kori Agung
  • Waktu pertunjukan: 13 April 2024 pukul 14.00-15.00 WIB.

8. Pertunjukan Lompat Batu

  • Tempat: Plaza Kori Agung
  • Waktu pertunjukan:
    • 8 April 2024 pukul 16.00-17.00 WIB
    • 13 April 2024 pukul 17.00-18.00 WIB

9. Pertunjukan Reog Ponorogo

  • Tempat: Plaza Kori Agung
  • Waktu pertunjukan: 10 dan 12 April 2024 pukul 14.00-15.00 WIB

10. Pertunjukan Bakar Batu

  • Tempat: Anjungan Papua
  • Waktu pertunjukan: 14 April 2024 pukul 13.00-15.00 WIB.

https://www.kompas.com/tren/read/2024/04/12/110000965/jam-buka-dan-harga-tiket-tmii-selama-periode-libur-lebaran-2024

Terkini Lainnya

Daftar 14 Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Era Shin Tae-yong

Daftar 14 Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Era Shin Tae-yong

Tren
Disebut Akan Diundur, Kapan Hasil UTBK SNBT 2024 Diumumkan?

Disebut Akan Diundur, Kapan Hasil UTBK SNBT 2024 Diumumkan?

Tren
Peniliti Ungkap Alasan Paus Orca di Eropa Sering Menyerang Kapal hingga Tenggelam

Peniliti Ungkap Alasan Paus Orca di Eropa Sering Menyerang Kapal hingga Tenggelam

Tren
Daftar 27 Negara yang Menjadi Anggota Uni Eropa, Mana Saja?

Daftar 27 Negara yang Menjadi Anggota Uni Eropa, Mana Saja?

Tren
Ini Alasan Toyota Jepang Resmi Hentikan Pengiriman dan Penjualan 3 Mobil

Ini Alasan Toyota Jepang Resmi Hentikan Pengiriman dan Penjualan 3 Mobil

Tren
Menang Pemilu, Narendra Modi Bakal Jadi PM India 3 Periode

Menang Pemilu, Narendra Modi Bakal Jadi PM India 3 Periode

Tren
Alami Auto Brewery Syndrome, Wanita Asal Kanada Mabuk 2 Tahun meski Tak Minum Alkohol

Alami Auto Brewery Syndrome, Wanita Asal Kanada Mabuk 2 Tahun meski Tak Minum Alkohol

Tren
Orang Indonesia Konsumsi Mikroplastik Terbanyak di Dunia, Apa Bahayanya?

Orang Indonesia Konsumsi Mikroplastik Terbanyak di Dunia, Apa Bahayanya?

Tren
Duduk Perkara Hasto Kristiyanto Diperiksa Polda Metro Jaya, Diduga Sebarkan Berita Bohong

Duduk Perkara Hasto Kristiyanto Diperiksa Polda Metro Jaya, Diduga Sebarkan Berita Bohong

Tren
Cara Login Menggunakan Fingerprint atau Face Recognition di Aplikasi Mobile JKN

Cara Login Menggunakan Fingerprint atau Face Recognition di Aplikasi Mobile JKN

Tren
Kartu Lansia Jakarta Cair Juni 2024, Berikut Jadwal, Besaran, dan Cara Ceknya

Kartu Lansia Jakarta Cair Juni 2024, Berikut Jadwal, Besaran, dan Cara Ceknya

Tren
Bikin SIM Harus Punya BPJS Kesehatan mulai 1 Juli 2024, Bagaimana jika Tunggak Iuran?

Bikin SIM Harus Punya BPJS Kesehatan mulai 1 Juli 2024, Bagaimana jika Tunggak Iuran?

Tren
Head to Head Indonesia Vs Irak, Skuad Garuda Terakhir Menang 24 Tahun Lalu

Head to Head Indonesia Vs Irak, Skuad Garuda Terakhir Menang 24 Tahun Lalu

Tren
Pendaftaran Jalur Mandiri Undip Dibuka, Klik Pendaftaran.undip.ac.id

Pendaftaran Jalur Mandiri Undip Dibuka, Klik Pendaftaran.undip.ac.id

Tren
UU KIA Disahkan, Berikut 7 Poin Penting yang Harus Diketahui

UU KIA Disahkan, Berikut 7 Poin Penting yang Harus Diketahui

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke