Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Hasil SKD CPNS Kemenkumham 2023 Diumumkan, Ini Cara Mengeceknya

KOMPAS.com - Hasil Seleksi Kompetensi Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) sudah diumumkan.

Informasi mengenai pengumuman hasil SKD CPNS Kemenkumham 2023 dikonfirmasi oleh Kepala Bagian Humas Kemenkumham, Tubagus Erif.

Pihaknya mengatakan, pelamar CPNS bisa mengecek pengumuman melalui laman http://casn.kemenkumham.go.id. 

"Sudah (diumumkan)," ujar Tubagus saat dihubungi Kompas.com, Jumat (24/11/2023).

Pengumuman SKD CPNS Kemenkumham juga dapat dilihat dalam Pengumuman Nomor: SEK-KP.02.01-754 tentang Hasil Seleksi Kompetensi Dasar CPNS Kemenkumham Tahun Anggaran 2023.

Pengumuman ini ditandatangani oleh Sekertaris Jenderal Kemenkumham Andap Budhi Revianto pada 22 November 2023.

  • Kode "P": pelamar memenuhi nilai ambang batas SKD namun tidak masuk dalam peringkat terbaik 3 kali jumlah kebutuhan sehingga tidak dapat mengikuti tahapan seleksi selanjutnya
  • Koe "P/L": pelamar memenuhi nilai ambang batas SKD dan masuk peringkat terbaik 3 kali jumlah kebutuhan sehingga dapat mengikuti tahapan seleksi selanjutnya
  • Kode "TL": pelamar yang tidak memenuhi nilai ambang batas sehingga tidak dapat mengikuti tahapan seleksi selanjutnya
  • Kodde "TH": pelamar yang tidak hadir saat pelaksanaan SKD
  • Kode "DIS": pelamar didiskualifikasi karena melakukan kecurangan.

Tahap SKB bagi yang tidak lulus

Pelamar yang lulus SKD selanjutnya akan mengikuti tahapan SKB yang meliputi:


Pelamar yang tidak lulus SKD

Selanjutnya, bagi pelamar yang tidak lulus SKD bisa mengajukan sanggah pada tannggal 23 hingga 25 November 2023.

Sanggahan diajukan melalui akun SSCASN masing-masing yang bisa diakses melalui laman https://sscasn.bkn.go.id/.

Seluruh tahapan pelaksanaan kegiatan CPNS Kemenkumham tidak dipungut biaya.

Kelulusan pelamar merupakan prestasi pelamar sendiri, sehingga jika ada pihak-pihak yang menjanjikan kelulusan dengan motif apa pun hal itu merupakan tindakan penipuan yang di luar tanggung jawab panitia.

Pelamar bisa memantau perkembangan informasi terkait seleksi CASN melalui:

https://www.kompas.com/tren/read/2023/11/24/143000465/hasil-skd-cpns-kemenkumham-2023-diumumkan-ini-cara-mengeceknya

Terkini Lainnya

Indonesia Vs Guinea, Berikut Perjalanan Kedua Tim hingga Bertemu di Babak Playoff Olimpiade Paris 2024

Indonesia Vs Guinea, Berikut Perjalanan Kedua Tim hingga Bertemu di Babak Playoff Olimpiade Paris 2024

Tren
Pelatih Guinea soal Laga Lawan Indonesia: Harus Menang Bagaimanapun Caranya

Pelatih Guinea soal Laga Lawan Indonesia: Harus Menang Bagaimanapun Caranya

Tren
8 Pencetak Gol Terbaik di Piala Asia U23 2024, Ada Dua dari Indonesia

8 Pencetak Gol Terbaik di Piala Asia U23 2024, Ada Dua dari Indonesia

Tren
WHO Temukan 3 Kasus di Riyadh, Ketahui Penyebab dan Pencegahan MERS- CoV Selama Ibadah Haji

WHO Temukan 3 Kasus di Riyadh, Ketahui Penyebab dan Pencegahan MERS- CoV Selama Ibadah Haji

Tren
Pertandingan Indonesia Vs Guinea Malam Ini, Pukul Berapa?

Pertandingan Indonesia Vs Guinea Malam Ini, Pukul Berapa?

Tren
Benarkah Antidepresan Bisa Memicu Hilang Ingatan? Ini Penjelasan Ahli

Benarkah Antidepresan Bisa Memicu Hilang Ingatan? Ini Penjelasan Ahli

Tren
WHO Peringatkan Potensi Wabah MERS-CoV di Arab Saudi Saat Musim Haji

WHO Peringatkan Potensi Wabah MERS-CoV di Arab Saudi Saat Musim Haji

Tren
Mengapa Lumba-lumba Berenang Depan Perahu? Ini Alasannya Menurut Sains

Mengapa Lumba-lumba Berenang Depan Perahu? Ini Alasannya Menurut Sains

Tren
Cara Cek NIK KTP Jakarta yang Non-Aktif dan Reaktivasinya

Cara Cek NIK KTP Jakarta yang Non-Aktif dan Reaktivasinya

Tren
Berkaca dari Kasus Mutilasi di Ciamis, Mengapa Orang dengan Gangguan Mental Bisa Bertindak di Luar Nalar?

Berkaca dari Kasus Mutilasi di Ciamis, Mengapa Orang dengan Gangguan Mental Bisa Bertindak di Luar Nalar?

Tren
3 Bek Absen Melawan Guinea, Ini Kata Pelatih Indonesia Shin Tae-yong

3 Bek Absen Melawan Guinea, Ini Kata Pelatih Indonesia Shin Tae-yong

Tren
Alasan Israel Tolak Proposal Gencatan Senjata yang Disetujui Hamas

Alasan Israel Tolak Proposal Gencatan Senjata yang Disetujui Hamas

Tren
Pendaftaran Komcad 2024, Jadwal, Syaratnya, dan Gajinya

Pendaftaran Komcad 2024, Jadwal, Syaratnya, dan Gajinya

Tren
Studi Baru Ungkap Penyebab Letusan Dahsyat Gunung Tonga pada 2022

Studi Baru Ungkap Penyebab Letusan Dahsyat Gunung Tonga pada 2022

Tren
Mengenal 7 Stadion yang Jadi Tempat Pertandingan Sepak Bola Olimpiade Paris 2024

Mengenal 7 Stadion yang Jadi Tempat Pertandingan Sepak Bola Olimpiade Paris 2024

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke