Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Lokasi dan Cara Daftar MyPertamina di SPBU untuk Beli BBM Subsidi 2023

Pendaftaran MyPertamina dapat dilakukan di berbagai SPBU yang tersebar di Sumatera, Jawa, Kalimantan, Sulawesi, Maluku, dan Papua.

Pertamina sudah mulai mewajibkan pembeli BBM bersubsidi kendaraan roda 4 untuk melakukan transaksi menggunakan QR Code Subsidi Tepat MyPertamina sejak 26 Desember 2022 lalu.

QR Code tersebut didapat pengguna setelah mendaftarkan kendaraannya pada MyPertamina agar penyaluran BBM subsidi tepat sasaran dan kuota. Berikut syarat, cara, dan lokasi pendaftaran MyPertamina secara offline di SPBU. 

Syarat daftar MyPertamina secara offline di SPBU

Corporate Secretary Pertamina Patra Niaga Irto Ginting mengatakan, pendaftaran MyPertamina bisa dilakukan secara online melalui laman subsiditepat.mypertamina.id.

Namun, Pertamina juga memfasilitasi pengguna solar subsidi untuk mendaftarkan kendaraannya di SPBU.

"Di SPBU juga masih kita buka, namun umumnya sekarang masyarakat sudah mendaftar di website," kata Irto kepada Kompas.com, Kamis (6/4/2023).

Irto menjelaskan, petugas SPBU akan membantu pendaftaran MyPertamina secara offline dan berkasnya dapat dilihat di laman subsiditepat.mypertamina.id.

Berikut beberapa berkas yang disyaratkan ketika pendaftaran MyPertamina secara offline:

  • Foto KTP
  • Foto diri
  • Foto STNK depan dan belakang dalam kondisi dibuka
  • Foto KIR
  • Foto kendataan tampak semua
  • Foto nomor polisi kendaraan
  • Foto surat rekomendasi.

Pengguna solar subsidi perlu mempersiapkan berkas-berkas tersebut dalam keadaan terfoto jelas alias tidak buram.

Contoh foto dapat dilihat di Panduan Lengkap Pendaftaran Pengguna Solar Subsidi dan Pertalite Roda 4.

Cara daftar MyPertamina secara offline di SPBU

Berbeda dengan pendaftaran secara online, petugas SPBU akan membantu pengguna solar subsidi untuk mendaftar MyPertamina ditempat.

Pendaftaran meliputi pengisian identitas dan nomor polisi beserta unggah foto diri, kendaraan, termasuk STNK.

Dilansir dari mypertamina.id, pengguna solar subsidi dapat melakukan pendaftaran di SPBU kabupaten/ kota yang sudah ditunjuk Pertamina.

Satu akun MyPertamina hanya bisa digunakan untuk pembelian solar subsidi bagi satu kendaraan.

Setelah pendaftaran, pengguna solar subsidi akan mendapatkan QR Code dari aplikasi MyPertamina.

MyPertamina dapat diunduh di ponsel melalui App Store maupun Play Store. QR Code juga bisa diunduh melalui laman subsiditepat.mypertamina.id.

Lokasi pendaftaran MyPertamina secara offline

Laman mypertamina.id juga mengumumkan lokasi pendaftaran MyPertamina secara offline yang tersebar di Sumatera hingga Papua.

Di Provinsi Nanggore Aceh Darussalam misalnya, pengguna solar subsidi bisa mendaftar di SPBU 14231450 dan SPBU 14232482, Banda Aceh.

Sementara di Kalimantan, mereka bisa mendatangi SPBU 63701002 di Jl. Lingkar Dalam Selatan, Kel. Pemurus Baru, Kec. Banjarmasin Selatan.

Daftar lokasi pendaftaran MyPertamina secara offline dapat dilihat melalui link ini.

Kuota beli solar subsidi

Dengan transaksi menggunakan MyPertamina, pemgguna akan dikenakan pembatasan pembelian solar subsidi.

Hal tersebut sesuai dengan Surat Keputusan Kepala Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas Bumi (BPH Migas) Nomor 04/P3JBT/BPH Migas/KOM/2020.

Simak penjelasannya di bawah ini:

https://www.kompas.com/tren/read/2023/04/06/163000765/lokasi-dan-cara-daftar-mypertamina-di-spbu-untuk-beli-bbm-subsidi-2023

Terkini Lainnya

Ramai soal Tren Pernikahan Tanpa Rasa Cinta dan Hasrat Seksual di Jepang, Apa Itu?

Ramai soal Tren Pernikahan Tanpa Rasa Cinta dan Hasrat Seksual di Jepang, Apa Itu?

Tren
Perbandingan Ranking FIFA Indonesia Vs Irak, Bakal Duel di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Perbandingan Ranking FIFA Indonesia Vs Irak, Bakal Duel di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Tren
Kronologi Bupati Halmahera Utara Ancam Demonstran Pakai Parang, Berujung Dilaporkan ke Polisi

Kronologi Bupati Halmahera Utara Ancam Demonstran Pakai Parang, Berujung Dilaporkan ke Polisi

Tren
Bukan Mewakili Jumlah Anggota, Ini Makna 12 Bintang Emas yang Ada di Bendera Uni Eropa

Bukan Mewakili Jumlah Anggota, Ini Makna 12 Bintang Emas yang Ada di Bendera Uni Eropa

Tren
Pendaftaran PPDB SD Surabaya 2024 Jalur Zonasi Kelurahan Dibuka, Klik Sd.ppdbsurabaya.net/pendaftaran

Pendaftaran PPDB SD Surabaya 2024 Jalur Zonasi Kelurahan Dibuka, Klik Sd.ppdbsurabaya.net/pendaftaran

Tren
Mengenal Robot Gaban 'Segede Gaban', Sebesar Apa Bentuknya?

Mengenal Robot Gaban "Segede Gaban", Sebesar Apa Bentuknya?

Tren
Motif Ibu di Tangsel Rekam Video Cabuli Anak Sendiri, Mengaku Diancam dan Dijanjikan Rp 15 Juta

Motif Ibu di Tangsel Rekam Video Cabuli Anak Sendiri, Mengaku Diancam dan Dijanjikan Rp 15 Juta

Tren
Perang Balon Berlanjut, Pembelot Korea Utara Ancam Kirim 5.000 USB Berisi Drama Korea Selatan

Perang Balon Berlanjut, Pembelot Korea Utara Ancam Kirim 5.000 USB Berisi Drama Korea Selatan

Tren
Terdampak Balon Isi Sampah dari Korut, Warga Korsel Bingung Minta Ganti Rugi ke Siapa

Terdampak Balon Isi Sampah dari Korut, Warga Korsel Bingung Minta Ganti Rugi ke Siapa

Tren
Video Viral Bocah Jatuh dari JPO Tol Jatiasih karena Pagar Berlubang, Jasa Marga Buka Suara

Video Viral Bocah Jatuh dari JPO Tol Jatiasih karena Pagar Berlubang, Jasa Marga Buka Suara

Tren
Iuran Tapera Dinilai Belum Bisa Dijalankan, Ini Alasannya

Iuran Tapera Dinilai Belum Bisa Dijalankan, Ini Alasannya

Tren
Maladewa Larang Warga Israel Masuk Negaranya, Solidaritas untuk Palestina

Maladewa Larang Warga Israel Masuk Negaranya, Solidaritas untuk Palestina

Tren
Syarat dan Cara Daftar PPDB Jabar 2024, Akses di Sapawarga atau Klik ppdb.jabarprov.go.id

Syarat dan Cara Daftar PPDB Jabar 2024, Akses di Sapawarga atau Klik ppdb.jabarprov.go.id

Tren
Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Tren
Heboh Orang Ngobrol dengan Layar Bioskop di Grand Indonesia, Netizen: Sebuah Trik S3 Marketing dari Lazada Ternyata

Heboh Orang Ngobrol dengan Layar Bioskop di Grand Indonesia, Netizen: Sebuah Trik S3 Marketing dari Lazada Ternyata

BrandzView
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke