Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Wolves Vs Chelsea 2-1: Malam Natal Kelabu Si Biru

Kompas.com - 24/12/2023, 22:04 WIB
Ervan Yudhi Tri Atmoko

Penulis

Sampai menit ke-80, Chelsea tak kunjung bisa mencetak gol balasan. Waktu bagi The Blues untuk menyelamatkan diri dari kekalahan makin menipis.

Baca juga: Cerita Eks Chelsea Hentikan Messi: Dijaga 3 Pemain, Semua Lakukan Tekel

Armada Pochettino terus menggempur pertahanan tuan rumah. Conor Gallagher dan Noni Madueke bisa mengirim umpan silang ke dalam kotak penalti lawan, tetapi bola bisa dihalau barisan belakang Wolves.

Petaka justru menghampiri Chelsea pada masa injury time, tepatnya menit ke-90+3. Matt Doherty sukses mencetak gol kedua bagi Wolves menyambar bola liar yang sempat mengenai kaki Benoit Badiashile.

Chelsea sempat menghidupkan asa pada menit keenam masa injury time melalui gol debut Christopher Nkunku.

Namun, gol Nkunku tersebut tak cukup untuk menolong The Blues. Hasil akhir, Chelsea kalah 1-2 dari Wolves.

Itu adalah kekalahan kedelapan Chelsea di Liga Inggris musim ini. Wolves pun memberikan malam Natal kelabu bagi Si Biru.

Wolves 2-1 Chelsea (Mario Lemina 51', Matt Doherty 90'+3 - Christopher Nkunku 90'+6)

Starting XI Wolves vs Chelsea

Wolves (3-4-2-1): 1-Jose Sa (PG); 15-Craig Dawson, 23-Max Kilman, 24-Toti Gomes; 22-Nelson Semedo, 5-Mario Lemina, 8-Joao Gomes, 3-Rayan Ait-Nouri; 11-Hwang Hee-chan, 21-Pablo Sarabia; 12-Matheus Cunha

Chelsea (4-2-3-1): 28-Djordje Petrovic (PG); 26-Levi Colwill, 6-Thiago Silva, 2-Axel Disasi, 27-Malo Gusto; 23-Conor Gallagher, 16-Lesley Ugochukwu; 7-Raheem Sterling, 20-Cole Palmer, 15-Nicolas Jackson; 19-Armando Broja

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Reaksi Pertama Vincent Kompany Setelah Burnley Degradasi

Reaksi Pertama Vincent Kompany Setelah Burnley Degradasi

Liga Inggris
Hasil Liga Inggris: Tottenham Menang, Newcastle Imbang, Burnley Degradasi

Hasil Liga Inggris: Tottenham Menang, Newcastle Imbang, Burnley Degradasi

Liga Inggris
Prawira Bandung Kalahkan Tangerang Hawks, Singleton: Bukan Laga Indah

Prawira Bandung Kalahkan Tangerang Hawks, Singleton: Bukan Laga Indah

Sports
Opini Budi Sudarsono Soal Stok Striker yang Minim di Timnas Indonesia

Opini Budi Sudarsono Soal Stok Striker yang Minim di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Bali United vs Persib, Teco Keluhkan Perubahan Venue Laga

Bali United vs Persib, Teco Keluhkan Perubahan Venue Laga

Liga Indonesia
Pengamat: Cetak Biru 2045 PSSI Harus Dijaga, Ambil Contoh dari Jepang

Pengamat: Cetak Biru 2045 PSSI Harus Dijaga, Ambil Contoh dari Jepang

Timnas Indonesia
Hasil Fulham Vs Man City: Gvardiol Dwigol, City Pesta ke Puncak

Hasil Fulham Vs Man City: Gvardiol Dwigol, City Pesta ke Puncak

Liga Inggris
Respons Kasus Rasialisme, PSSI Siap Bermitra dengan Meta dan Tiktok

Respons Kasus Rasialisme, PSSI Siap Bermitra dengan Meta dan Tiktok

Liga Indonesia
Como Promosi ke Serie A, Sukacita Henry, Simbol Bernama Gabrielloni

Como Promosi ke Serie A, Sukacita Henry, Simbol Bernama Gabrielloni

Liga Italia
Witan Ungkap Kondisi Usai Kepala Cedera di Laga Indonesia Vs Guinea

Witan Ungkap Kondisi Usai Kepala Cedera di Laga Indonesia Vs Guinea

Timnas Indonesia
AC Milan Vs Cagliari: Conceicao Akan Terlihat di San Siro

AC Milan Vs Cagliari: Conceicao Akan Terlihat di San Siro

Liga Italia
Como Promosi ke Serie A, Andil Bos Terkaya Indonesia, Dua Juara Dunia

Como Promosi ke Serie A, Andil Bos Terkaya Indonesia, Dua Juara Dunia

Liga Italia
Persib Bidik Juara Liga 1, Berharap Tren Angka 4 dan Tuah Runner-up

Persib Bidik Juara Liga 1, Berharap Tren Angka 4 dan Tuah Runner-up

Liga Indonesia
Man United Vs Arsenal: Hanya Ada Juara di Otak Arteta

Man United Vs Arsenal: Hanya Ada Juara di Otak Arteta

Liga Inggris
Chievo Lahir Kembali, Kisah Cinta dari Sang Legenda Sergio Pellissier

Chievo Lahir Kembali, Kisah Cinta dari Sang Legenda Sergio Pellissier

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com