Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Harris Horatius Raih Emas Wushu Asian Games 2022: Sempat Ingin Pensiun, Kini Harumkan Indonesia

Kompas.com - 26/09/2023, 19:35 WIB
Ervan Yudhi Tri Atmoko

Penulis

KOMPAS.com - Harris Horatius sempat ingin pensiun dari wushu. Namun, Harris berhasil bangkit dari masa-masa sulit dan kini mengharumkan Indonesia dengan medali emas Asian Games 2022.

Harris Horatius sukses mempersembhakan medali emas ketiga bagi Indonesia pada Asian Games 2022 dari cabang olahraga wushu nomor Men's Nanquan & Nangun All-Round.

Harris berhasil mengamankan emas setelah meraih poin total poin 19.506 (9.756 dan 9.750) pada laga yang digelar di Xiaoshan Guali Sports Centre, Hangzhou, Selasa (26/9/2023).

Selain menjadi emas ketiga bagi kontingen Indonesia, pencapaian itu semakin terasa spesial bagi Harris karena merupakan medali emas perdananya di Asian Games.

Baca juga: Asian Games 2022: Harris Horatius Sabet Emas untuk Indonesia, Sukses Penuhi Target

Sebelum berdiri di podium teratas Asian Games 2022, Harris harus melalui periode sulit.

Pada Asian Games 2018 di Jakarta-Palembang, Harris hanya bisa menempati peringkat sembilan nomor Nanquan dan Nangun.

Masa-masa sulit yang ia alami dalam lima tahun terakhir bahkan sampai membuat atlet asal Medan itu berpikir untuk pensiun dari wushu.

"Banyak sekali yang terjadi selama empat tahun ini, naik dan turun dalam hidup. Saya juga sempat mau stop, tapi puji tuhan ada orang-orang yang suport, orang tua, pelatih, pengurus semua mendukung."

"Mereka mengatakan kalau Harris masih bisa dan saya percaya dengan mereka, mereka punya harapan jadi apa yang diharapkan mereka saya melakukan yang terbaik," kata Harris dalam keterangan pers usai laga.

Baca juga: Jokowi Beri Selamat Muhammad Sejahtera, Penyumbang 2 Emas Indonesia

Meski dalam periode sulit, Harris tak menyerah. Ia melanjutkan hidupnya bersama wushu dan terus berlatih.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Piala Dunia U17 2023, Kisah Kiper Cadangan yang Jadi Pahlawan Jerman

Piala Dunia U17 2023, Kisah Kiper Cadangan yang Jadi Pahlawan Jerman

Internasional
Apresiasi untuk The Juara, Menginspirasi, Bukan Hanya Ajang Olahraga

Apresiasi untuk The Juara, Menginspirasi, Bukan Hanya Ajang Olahraga

Olahraga
Galatasaray Vs Man United: Ketika Onana Buang Sarung Tangan...

Galatasaray Vs Man United: Ketika Onana Buang Sarung Tangan...

Liga Champions
Final Piala Dunia U17 2023 Jerman Vs Perancis, Akhir Penantian 38 Tahun Tim Panser

Final Piala Dunia U17 2023 Jerman Vs Perancis, Akhir Penantian 38 Tahun Tim Panser

Internasional
Kiper Keturunan Indonesia Debut di Liga Champions, Saksi Comeback Ajaib Inter

Kiper Keturunan Indonesia Debut di Liga Champions, Saksi Comeback Ajaib Inter

Liga Champions
Final Piala Dunia U7 2023: Manahan Berdandan, Bersolek dengan Bunga

Final Piala Dunia U7 2023: Manahan Berdandan, Bersolek dengan Bunga

Internasional
Galatasaray Vs Man United, Ten Hag Tanggapi Blunder Andre Onana

Galatasaray Vs Man United, Ten Hag Tanggapi Blunder Andre Onana

Liga Champions
Madrid Vs Napoli: Nico Paz Ukir Sensasi, Ikuti Jejak Messi

Madrid Vs Napoli: Nico Paz Ukir Sensasi, Ikuti Jejak Messi

Liga Champions
Sosok Penting di Timnas Argentina, Messi Diharapkan Tampil di Piala Dunia 2026

Sosok Penting di Timnas Argentina, Messi Diharapkan Tampil di Piala Dunia 2026

Internasional
AC Milan Krisis, 25 Cedera, Pioli Hadapi Bos Besar 1 Jam 45 Menit

AC Milan Krisis, 25 Cedera, Pioli Hadapi Bos Besar 1 Jam 45 Menit

Liga Italia
Malam Kelam Onana, Blunder Saat Man United Unggul, Ukir Catatan Buruk

Malam Kelam Onana, Blunder Saat Man United Unggul, Ukir Catatan Buruk

Liga Champions
Target Timnas Indonesia: Tembus 100 Besar Ranking FIFA, Lolos Piala Dunia

Target Timnas Indonesia: Tembus 100 Besar Ranking FIFA, Lolos Piala Dunia

Timnas Indonesia
Pertimbangan Persib Daratkan Kiper Baru Kevin Ray Mendoza

Pertimbangan Persib Daratkan Kiper Baru Kevin Ray Mendoza

Liga Indonesia
Daftar Tim 16 Besar Liga Champions: Arsenal-Madrid Juara Grup, MU Sulit

Daftar Tim 16 Besar Liga Champions: Arsenal-Madrid Juara Grup, MU Sulit

Liga Champions
Benfica Vs Inter 3-3: Comeback Gila Nerazzurri Lapis Dua, Pazza!

Benfica Vs Inter 3-3: Comeback Gila Nerazzurri Lapis Dua, Pazza!

Liga Champions
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com