Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Madrid Vs Club America 2-2: Gol Pemain Didikan Sendiri Buyarkan Kemenangan Los Blancos

Kompas.com - 27/07/2022, 11:31 WIB
Ervan Yudhi Tri Atmoko

Penulis

Eden Hazard yang maju sebagai algojo penalti sukses menjalankan tugasnya secara baik. Gol penalti Hazard pada menit ke-55 membuat Los Blancos berbalik unggul 2-1 atas Club America.

Pada menit ke-65, kerja sama apik Los Blancos membuat Dani Ceballos mendapatkan ruang tembak kosong di dalam kotak penalti Club America.

Ceballos melepaskan tembakan keras dari jarak dekat, tetapi masih bisa ditepis kiper lawan.

Pada 15 menit akhir babak kedua, Real Madrid tampak lebih dominan. Pemain-pemain yang masuk pada paruh kedua silih berganti mengancam pertahanan Club America.

Ketika laga Madrid vs Club America memasuki menit ke-79, wasit kembali menunjuk titik putih. Namun, kali ini tendangan penalti diberikan untuk Club America.

Baca juga: Ancelotti Bicara soal Real Madrid dan Benzema Usai Takluk dari Barcelona

Bek muda Los Blancos, Vinicius Tobias, dianggap melakukan pelanggaran terhadap lawan di dalam kotak terlarang.

Gelandang Club America asal Spanyol yang notabene didikan Real Madrid sendiri, Alvaro Fidalgo, maju sebagai eksekutor.

Sepakannya sempat ditahan oleh Andriy Lunin, tetapi wasit meminta penalti diulang karena ada pelanggaran saat tendangan diambil.

Pada kesempatan penalti kedua, Fidalgo berhasil menaklukkan Lunin. Club America pun menyamakan skor menjadi 2-2.

Gol Alvaro Fidalgo tersebut membuat laga berakhir sama kuat. Skor akhir, Real Madrid bermain imbang 2-2 dengan Club America.

Starting XI Real Madrid Vs Club America

Real Madrid (4-3-3): 13-Andriy Lunin (PG); 17-Lucas Vazquez, 6-Nacho Fernandez, 22-Antonio Ruediger, 23-Ferland Mendy; 14-Casemiro, 10-Luka Modric, 8-Toni Kroos; 11-Marco Asensio, 9-Karim Benzema, 20-Vinicius Junior

  • Pelatih: Carlo Ancelotti

Club America (4-4-2): 13-Guillermo Ochoa (PG); 3-Jorge Sanchez, 23-Emilio Lara, 4-Sebastian Caceres, 26-Mauricio Reyes; 19-Miguel Layun, 6-Jonathan Dos Santos, 5-Pedro Aquino, 17-Alex Zendejas; 21-Henry Martin, 24-Federico Vinas

  • Pelatih: Fernando Ortiz
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tekad Dejan/Gloria 'Pecah Telur' Vs Rinov/Pitha di 8 Besar Malaysia Masters

Tekad Dejan/Gloria "Pecah Telur" Vs Rinov/Pitha di 8 Besar Malaysia Masters

Badminton
Final Piala FA Man City Vs Man United: Maguire Ingin Pulih Perkuat Setan Merah

Final Piala FA Man City Vs Man United: Maguire Ingin Pulih Perkuat Setan Merah

Liga Inggris
Skuad Italia untuk Euro 2024: Tak Ada Nama Locatelli dan Emil Audero

Skuad Italia untuk Euro 2024: Tak Ada Nama Locatelli dan Emil Audero

Internasional
Persib Bandung Vs Madura United, Rivera Utamakan Kepentingan Tim

Persib Bandung Vs Madura United, Rivera Utamakan Kepentingan Tim

Liga Indonesia
Thiago Motta Pergi dari Bologna, Kans Jadi Pelatih Anyar Juventus

Thiago Motta Pergi dari Bologna, Kans Jadi Pelatih Anyar Juventus

Liga Italia
Hasil Malaysia Masters: 4 Wakil Indonesia ke 8 Besar, Pastikan 1 Tiket Semifinal

Hasil Malaysia Masters: 4 Wakil Indonesia ke 8 Besar, Pastikan 1 Tiket Semifinal

Badminton
Ricky Soebagdja Ungkap Fokus PBSI Jelang Olimpiade 2024

Ricky Soebagdja Ungkap Fokus PBSI Jelang Olimpiade 2024

Badminton
Lewandowski Tak Takut Mbappe Perkuat Madrid, Ingatkan Barcelona

Lewandowski Tak Takut Mbappe Perkuat Madrid, Ingatkan Barcelona

Liga Spanyol
Julen Lopetegui Resmi Gantikan Moyes Jadi Pelatih West Ham United

Julen Lopetegui Resmi Gantikan Moyes Jadi Pelatih West Ham United

Liga Inggris
Alasan Darwin Nunez Hindari Baca Komentar Negatif di Medsos

Alasan Darwin Nunez Hindari Baca Komentar Negatif di Medsos

Liga Inggris
Xabi Alonso Usai Gagal Bawa Leverkusen Juara Liga Europa: Menyakitkan…

Xabi Alonso Usai Gagal Bawa Leverkusen Juara Liga Europa: Menyakitkan…

Liga Indonesia
Cerita Apriyani Nyaris Saling Pukul dengan Fadia, Singgung Kepedulian

Cerita Apriyani Nyaris Saling Pukul dengan Fadia, Singgung Kepedulian

Badminton
Asean Cup 2024: Pandit Vietnam Nilai Sulit Jika Bertemu Timnas Indonesia

Asean Cup 2024: Pandit Vietnam Nilai Sulit Jika Bertemu Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Atalanta Juara Liga Europa, Gelar Pertama Gasperini, Ukir Sejarah di Usia 66 Tahun!

Atalanta Juara Liga Europa, Gelar Pertama Gasperini, Ukir Sejarah di Usia 66 Tahun!

Liga Lain
Jelang Final Championship Series Liga 1, Persib Disanksi Komdis

Jelang Final Championship Series Liga 1, Persib Disanksi Komdis

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com