Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lembaga Ini Bakal Lelang Jersey Debut Mendiang Kobe Bryant

Kompas.com - 01/05/2022, 19:54 WIB
Josephus Primus

Penulis

Kobe Bryant menggunakan jersey ini saat Los Angeles Lakers pada musim reguler menang atas Utah Jazz pada 13 April 1997.

Kemudian, Kobe Bryant juga menggunakan jersey ini tatkala Los Angeles Lakers unggul atas Sacramento Kings pada 17 April 1997.

Kobe Bryant, lanjut David Kohler, juga mengenakan jersey tersebut pada laga kandang Los Angeles Lakers di Semifinal Western Conference NBA saat melawan Utah Jazz pada 8 dan 10 Mei 1997.

Pada pertandingan pertama, 8 Mei 1997, Lakers memenangi laga.

Saat itu, Kobe Bryant memetik 19 poin.

Pada laga kedua, 10 Mei 1997, giliran Lakers kalah.

Bryant pada laga kekalahan hanya memetik 9 poin.

Pada semifinal itu, Lakers harus mengakui kekalahan dari Utah Jazz dengan skor 4-1.

David Kohler mengatakan keaslian jersey kuning Kobe Bryant sudah mendapat verifikasi otentisitas oleh lembaga independen.

Proses otentifikasi itu juga meliputi pengujian keunikan karakteristik item.

Otentifikasi juga berlaku pada kartu perdagangan yang menunjukkan Kobe Bryant mengenakan jersey tersebut.

Pada kartu itu ada logo asli 50 tahun NBA.

David Kohler pun menerangkan mengatakan bahwa pasar benda kenangan Kobe Bryant punya kekuatan.

"Kekuatan teramat kuat bahkan hingga dua tahun wafatnya Kobe Bryant," tutur David Kohler.

Kobe Bryant tewas pada kecelakaan pesawat terbang, 26 Januari 2020.

Insiden itu pun menewaskan putrinya, Gianna yang berusia 13 tahun serta 7 orang lainnya.

Sementara, jersey yang akan dilelang bisa dilihat di penunjukan SCP Auctions di Laguna Niguel, Kalifornia.

Pelelangan akan berakhir pada 4 Juni 2022.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kontroversi Perayaan Juara Allegri, Isyarat Tangan Desak Seseorang Pergi

Kontroversi Perayaan Juara Allegri, Isyarat Tangan Desak Seseorang Pergi

Liga Italia
Ten Hag Umbar Janji Bawa Man United Bekuk Man City Juarai Piala FA

Ten Hag Umbar Janji Bawa Man United Bekuk Man City Juarai Piala FA

Liga Inggris
PSSI Bertemu KNVB, Agendakan Laga Timnas Indonesia Vs Belanda

PSSI Bertemu KNVB, Agendakan Laga Timnas Indonesia Vs Belanda

Timnas Indonesia
Ketika Allegri Diusir Wasit, Lepas Jas, Dasi, dan Hampir Kemejanya...

Ketika Allegri Diusir Wasit, Lepas Jas, Dasi, dan Hampir Kemejanya...

Liga Italia
Kata Indra Sjafri soal Timnas U20 Indonesia Pakai Fasilitas Como untuk TC

Kata Indra Sjafri soal Timnas U20 Indonesia Pakai Fasilitas Como untuk TC

Timnas Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Man United Kedelapan, Chelsea di Zona Eropa

Klasemen Liga Inggris: Man United Kedelapan, Chelsea di Zona Eropa

Liga Inggris
3 Fakta Menarik Juventus Juara Coppa Italia, Allegri-Bianconeri Terbanyak

3 Fakta Menarik Juventus Juara Coppa Italia, Allegri-Bianconeri Terbanyak

Liga Italia
Hasil Atalanta Vs Juventus: Gol Vlahovic Bawa Bianconeri Juara Coppa Italia

Hasil Atalanta Vs Juventus: Gol Vlahovic Bawa Bianconeri Juara Coppa Italia

Liga Italia
Hasil Brighton Vs Chelsea, Cole Palmer Bawa The Blues Menang, Naik Peringkat

Hasil Brighton Vs Chelsea, Cole Palmer Bawa The Blues Menang, Naik Peringkat

Liga Inggris
Cesc Fabregas Mempunyai Kontribusi Besar Antar Como 1907 Promosi ke Serie A

Cesc Fabregas Mempunyai Kontribusi Besar Antar Como 1907 Promosi ke Serie A

Liga Italia
Hasil Man United Vs Newcastle: Drama 5 Gol dan Roket Diallo, MU Menang

Hasil Man United Vs Newcastle: Drama 5 Gol dan Roket Diallo, MU Menang

Liga Inggris
Link Live Streaming Juventus Vs Atalanta, Kick-off 02.00 WIB

Link Live Streaming Juventus Vs Atalanta, Kick-off 02.00 WIB

Liga Italia
DXI 2024 Hadirkan Community Camp untuk Lintas Hobi Pecinta Alam

DXI 2024 Hadirkan Community Camp untuk Lintas Hobi Pecinta Alam

Olahraga
Kemenpora Gelar Lokakarya Pembinaan Olahraga Prestasi

Kemenpora Gelar Lokakarya Pembinaan Olahraga Prestasi

Olahraga
Indra Sjafri Beri Sinyal Hijau bagi Pemain Keturunan Gabung Timnas U20 Indonesia

Indra Sjafri Beri Sinyal Hijau bagi Pemain Keturunan Gabung Timnas U20 Indonesia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com