Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Profil Naby Keita, dari Sepak Bola Jalanan sampai ke Liverpool

Kompas.com - 01/05/2022, 02:00 WIB
Mochamad Sadheli

Penulis

KOMPAS.com - Gelandang serba bisa Liverpool, Naby Keita, bukan berasal dari keluarga berada untuk mengenal sepak bola.

Naby Keita pernah merasakan sepak bola jalanan tanpa sepatu yang melekat di kakinya seperti saat ini.

Meski begitu, sepak bola jalanan bisa mengantarkannya ke level tertinggi sepak bola Inggris, Premier League.

Ya, Naby Keita menapakkan kariernya di Liga Inggris bersama dengan Liverpool sejak Juli 2018.

Kala itu, Juergen Klopp memboyong sang pemain dari RB Leipzig dengan membayar nilai klausul sebesar 48 juta pounds atau sekitar Rp 827 miliar.

Baca juga: Pemain Liverpool Naby Keita dan Kakak Paul Pogba Terjebak Kudeta Guinea

Sepak Bola Tanpa Sepatu

Dikutip dari kisah yang ditulis oleh Goal, Naby Keita pernah merasakan sepak bola di garis kemiskinan.

Dia bermain di jalanan tanpa memakai alas kaki sama sekali.

"Ini adalah permainan yang normal," kata Naby Keita dikutip Goal.

"Kami bisa bermain di mana saja asalkan ada tempat terbuka, seringnya di jalanan dan kami harus menghindari mobil-mobil," ujar dia melanjutkan.

"Saya ditabrak berkali-kali, tetapi saya terus maju karena saya tidak pernah ingin kehilangan penguasaan bola."

Baca juga: Juergen Klopp Beri Kabar Terbaru soal Cedera Fabinho, Diogo Jota, dan Naby Keita

"Tidak ada yang bisa memisahkan saya dari bola dan saya belajar banyak dari pengalaman saya di jalan," kata dia.

Meski demikian, Naby Keita belajar soal perjuangan. Dia tak mudah goyah layaknya seorang petarung.

Jatuh Cinta pada Bola Sejak Bayi

Naby Keita menceritakan masa kecilnya yang tak lepas dari si kulit bulat.

"Ayah saya cerita masa bayi saya, katanya saya sudah jatuh cinta dengan bola," ujar dia.

"Tiap melihat bola, saya menyentuhnya, dan terus ingin bermain dengan bola," sambung Naby Keita.

Baca juga: Naby Keita: Liverpool Fokus Raih Gelar Liga Inggris

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Budi Sudarsono Yakin Skuad Garuda Kalahkan Irak dan Filipina

Budi Sudarsono Yakin Skuad Garuda Kalahkan Irak dan Filipina

Timnas Indonesia
Thom Haye: SC Heerenveen Akan Selalu Spesial

Thom Haye: SC Heerenveen Akan Selalu Spesial

Timnas Indonesia
Championship Series Liga 1 2023, Rekor Tandang Persib Apik, Bali United Tak Gentar

Championship Series Liga 1 2023, Rekor Tandang Persib Apik, Bali United Tak Gentar

Liga Indonesia
Debut VAR di Liga 1 Indonesia, Wasit Siap, Kerja Keras Pantaskan Diri

Debut VAR di Liga 1 Indonesia, Wasit Siap, Kerja Keras Pantaskan Diri

Liga Indonesia
Pesan STY ke Pemain Timnas Indonesia Menuju Duel Vs Irak dan Filipina

Pesan STY ke Pemain Timnas Indonesia Menuju Duel Vs Irak dan Filipina

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Bali United Vs Persib, Kickoff 19.00 WIB

Link Live Streaming Bali United Vs Persib, Kickoff 19.00 WIB

Liga Indonesia
Real Madrid Vs Alaves: Pemanasan Jelang Final Liga Champions

Real Madrid Vs Alaves: Pemanasan Jelang Final Liga Champions

Liga Spanyol
Ancelotti Sukses Ramal Alonso, Sebut 5 Pemain Madrid yang Bisa Jadi Pelatih Top

Ancelotti Sukses Ramal Alonso, Sebut 5 Pemain Madrid yang Bisa Jadi Pelatih Top

Liga Spanyol
Tottenham Vs Man City: Citizens ke Tempat Angker, 74 Upaya Tanpa Gol

Tottenham Vs Man City: Citizens ke Tempat Angker, 74 Upaya Tanpa Gol

Liga Inggris
Giroud Tinggalkan AC Milan, Ingat Sambutan Ibra: Hanya Ada Satu Raja

Giroud Tinggalkan AC Milan, Ingat Sambutan Ibra: Hanya Ada Satu Raja

Liga Italia
STY Bahas Kontrak dengan PSSI Pekan Depan, Tak Takut Target Tinggi

STY Bahas Kontrak dengan PSSI Pekan Depan, Tak Takut Target Tinggi

Liga Indonesia
Prediksi Line Up Bali United Vs Persib, Duel Mantan Juara Indonesia

Prediksi Line Up Bali United Vs Persib, Duel Mantan Juara Indonesia

Liga Indonesia
Barcelona Vs Real Sociedad: Xavi Jelaskan Kemarahan Lewandowski

Barcelona Vs Real Sociedad: Xavi Jelaskan Kemarahan Lewandowski

Liga Spanyol
STY Dapat Mobil Usai Bawa Timnas Indonesia Jalani Debut Historis di Piala Asia U23

STY Dapat Mobil Usai Bawa Timnas Indonesia Jalani Debut Historis di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Jadwal Thailand Open 2024: 4 Wakil Indonesia Tampil Mulai Pukul 17.30 WIB

Jadwal Thailand Open 2024: 4 Wakil Indonesia Tampil Mulai Pukul 17.30 WIB

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com