Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini Rencana Jumlah Putaran Grand Prix F1 Las Vegas Tahun Depan

Kompas.com - 01/04/2022, 22:55 WIB
Josephus Primus

Penulis

LAS VEGAS, KOMPAS.com - Amerika Serikat akan menjadi tuan rumah untuk tiga balapan mobil Formula 1 (F1).

Posisi itu akan terealisasi pada balapan musim 2023.

"Akan ada satu sirkuit lagi di AS yang menjadi tuan rumah F1," kata Presiden F1 Stefano Domenicali pada Rabu (30/3/2022).

Dominecali menyebut, Sirkuit Las Vegas akan kembali menjadi tuan rumah balap F1.

Sirkuit ini berhenti menjadi tuan rumah pada 1982.

Sirkuit Las Vegas biasa menggelar balapan malam hari.

Sirkuit Jalan Raya Las Vegas akan menjadi sirkuit ketiga penyelenggara balap F1 setelah Sirkuit Miami dan Sirkuit Austin.

Gegara keikutsertaan Sirkuit Las Vegas pada Grand Prix F1 2023, balap mobil di AS akan menjadi acara yang kian ramai.

"Balapan di Las Vegas adalah momen yang menggembirakan bagi kami lantaran hal ini menunjukkan pertumbuhan olahraga balap mobil F1," kata Stefano Domenicali.

Baik

Menurut Domenicali, Las Vegas adalah tempat yang baik bagi perhelatan balap F1.

Pasalnya, Las Vegas sudah lengkap dengan layanan hiburan, hotel, penginapan, serta kasino.

Menurut rencana, balap F1 Las Vegas akan berlangsung pada November 2023.

"Kegiatan berlangsung pada Sabtu malam hari," kata Stefano Domenicali.

Panjang lintasan Sirkuit Las Vegas adalah 6,12 kilometer dari start hingga finish.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ketum PSSI soal Elkan Baggott: Tak Mau Menghakimi, Yakin Nasionalisme Masih Ada

Ketum PSSI soal Elkan Baggott: Tak Mau Menghakimi, Yakin Nasionalisme Masih Ada

Timnas Indonesia
Como Promosi ke Serie A, Fabregas Tepati Janji Bawa Skuad Liburan

Como Promosi ke Serie A, Fabregas Tepati Janji Bawa Skuad Liburan

Liga Italia
Jadwal Thailand Open 2024, Dua Wakil Indonesia Berburu Tiket Final

Jadwal Thailand Open 2024, Dua Wakil Indonesia Berburu Tiket Final

Badminton
Man City Vs West Ham: Guardiola Minta Man City Bermain Seperti Lawan Tottenham

Man City Vs West Ham: Guardiola Minta Man City Bermain Seperti Lawan Tottenham

Liga Inggris
Juventus Pecat Allegri, Angkat Paolo Montero Si 'Bodyguard' Zidane

Juventus Pecat Allegri, Angkat Paolo Montero Si "Bodyguard" Zidane

Liga Italia
Jadwal Siaran Langsung Persib Vs Bali United di Championship Series Liga 1

Jadwal Siaran Langsung Persib Vs Bali United di Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Al Nassr Vs Al Hilal: Ronaldo Assist, Mane Picu Penalti, Laga Seri

Al Nassr Vs Al Hilal: Ronaldo Assist, Mane Picu Penalti, Laga Seri

Internasional
Juventus Pecat Massimiliano Allegri, Dua Hari Usai Juara Coppa Italia

Juventus Pecat Massimiliano Allegri, Dua Hari Usai Juara Coppa Italia

Liga Italia
Hoffenheim Vs Bayern Muenchen, Laga Terakhir Tuchel dengan Die Roten

Hoffenheim Vs Bayern Muenchen, Laga Terakhir Tuchel dengan Die Roten

Bundesliga
Persib Vs Bali United, Wasit VAR Diharapkan Fair

Persib Vs Bali United, Wasit VAR Diharapkan Fair

Liga Indonesia
PSSI Ungkap Tanzania Lebih Responsif untuk Laga Uji Coba Timnas Indonesia

PSSI Ungkap Tanzania Lebih Responsif untuk Laga Uji Coba Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Thom Haye Hengkang, Urung Dilatih Robin van Persie di Heerenveen

Thom Haye Hengkang, Urung Dilatih Robin van Persie di Heerenveen

Liga Lain
Imbas Kritik Keuangan Barcelona, Xavi Hernandez Terancam Dipecat

Imbas Kritik Keuangan Barcelona, Xavi Hernandez Terancam Dipecat

Liga Spanyol
Semifinal Persib Vs Bali United, Momen Nick Kuipers Ajak Boxing Mohammed Rashid jelang Pertandingan

Semifinal Persib Vs Bali United, Momen Nick Kuipers Ajak Boxing Mohammed Rashid jelang Pertandingan

Liga Indonesia
Venezia Lepas Jay Idzes ke Timnas Indonesia, Meski Berjuang Lebih Dulu

Venezia Lepas Jay Idzes ke Timnas Indonesia, Meski Berjuang Lebih Dulu

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com