Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Posisi Wajah dalam Renang

Kompas.com - 14/12/2021, 22:00 WIB
Mochamad Sadheli

Penulis

KOMPAS.com - Posisi wajah yang benar dalam renang membantu perenang mengatur pernapasan saat berenang.

Di sisi lain, posisi wajah yang efektif bisa menambah kecepatan perenang.

Dalam renang, ada empat gaya yakni gaya bebas, gaya dada atau katak, kupu-kupu, dan punggung.

Dari empat gaya yang ada, posisi wajah tiap gaya berbeda-beda. Berikut penjelasannya:

Posisi Wajah dalam Renang Gaya Bebas

Baca juga: Gerakan Kaki pada Renang Gaya Dada

Renang gaya bebas merupakan jenis gaya yang sangat populer dan paling mudah dipelajari untuk perenang pemula.

Sebab, gerakan kakinya menendang ke depan layaknya sikap naluri manusia saat berjalan.

Soal posisi wajah juga tidak begitu rumit. Posisi wajah dalam renang gaya bebas menghadap ke air.

Kemudian, untuk cara pengambilan napasnya tengok ke salah satu sisi, baik itu kanan atau kiri senyamannya perenang.

Posisi Wajah dalam Renang Gaya Dada

Baca juga: Gerakan Tangan pada Renang Gaya Dada

Renang gaya dada disebut juga dengan gaya katak. Hal ini karena gerakan renang gaya dada mirip dengan katak.

Kemiripan itu terlihat dari gerakan tangan dan kaki saat berenang.

Sementara posisi wajah dalam renang gaya dada adalah menghadap ke permukaan air. Untuk pengambilan napasnya ketika kepala diangkat ke udara.

Posisi Wajah dalam Renang Gaya Kupu-kupu

Renang gaya kupu-kupu seringkali disebut dengan gaya lumba-lumba. Hal ini karena gerakannya mirip dengan hewan mamalia tersebut.

Baca juga: Mengenal Body Position dalam Renang

Gerakan renang gaya kupu-kupu cukup sulit karena kaki bergerak seperti ekor lumba-lumba, sementara tangan melebar layaknya kupu-kupu.

Adapun wajah perenang berada di atas permukaan air merupakan renang dengan gaya kupu-kupu.

Pengambilan napas renang gaya kupu-kupu ketika wajah berada di atas permukaan air.

Posisi Wajah dalam Renang Gaya Punggung

Penambilan napas dalam renang gaya punggung sangat mudah jika dibandingkan dengan gaya lainnya.

Baca juga: Gerakan Tungkai Kaki pada Renang Gaya Dada

Sebab, posisi wajah dalam renang gaya punggung menghadap ke langit. Sehingga, tidak tertutup air.

Hal tersebut tentu berbeda dengan posisi wajah pada gaya renang lainnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Argentina Vs Ekuador: Peran Tak Biasa untuk Messi

Argentina Vs Ekuador: Peran Tak Biasa untuk Messi

Internasional
PSM Makassar Persiapkan Tim untuk Hadapi Tiga Ajang

PSM Makassar Persiapkan Tim untuk Hadapi Tiga Ajang

Liga Indonesia
Nomor Keramat Timnas Italia Kembali ke Putra Roma, Restu dari Totti

Nomor Keramat Timnas Italia Kembali ke Putra Roma, Restu dari Totti

Internasional
5 Favorit Juara Euro 2024 Versi Mourinho, Tak Yakin Italia Juara Lagi

5 Favorit Juara Euro 2024 Versi Mourinho, Tak Yakin Italia Juara Lagi

Internasional
Timnas Indonesia Vs Filipina: Tanpa Jordi Amat, Ada Calvin Verdonk

Timnas Indonesia Vs Filipina: Tanpa Jordi Amat, Ada Calvin Verdonk

Timnas Indonesia
Jadwal Final Indonesia Open 2024: Dominasi China, Tuan Rumah Tanpa Wakil

Jadwal Final Indonesia Open 2024: Dominasi China, Tuan Rumah Tanpa Wakil

Badminton
Pelatih Filipina Nilai Timnas Indonesia Kian Dekati Level Jepang dan Korsel

Pelatih Filipina Nilai Timnas Indonesia Kian Dekati Level Jepang dan Korsel

Timnas Indonesia
Saat Camarda Disuruh Sentuh Van Basten, Minta Berkah Sang Dewa...

Saat Camarda Disuruh Sentuh Van Basten, Minta Berkah Sang Dewa...

Liga Italia
Hasil Spanyol Vs Irlandia Utara, La Roja Menang 5-1

Hasil Spanyol Vs Irlandia Utara, La Roja Menang 5-1

Internasional
Cerita soal Spanduk 'Football Without Violence' di Laga Indonesia Vs Irak

Cerita soal Spanduk "Football Without Violence" di Laga Indonesia Vs Irak

Timnas Indonesia
Portugal Vs Kroasia: Ronaldo Reuni dengan Modric, Ujung Tombak 'Unik'

Portugal Vs Kroasia: Ronaldo Reuni dengan Modric, Ujung Tombak "Unik"

Internasional
Hasil Portugal Vs Kroasia 1-2, Ronaldo Duduk 'Manis' Sambil Gigit Jari

Hasil Portugal Vs Kroasia 1-2, Ronaldo Duduk "Manis" Sambil Gigit Jari

Internasional
Hasil Indonesia Open 2024: Sabar/Reza Gugur, Indonesia Tanpa Wakil di Final

Hasil Indonesia Open 2024: Sabar/Reza Gugur, Indonesia Tanpa Wakil di Final

Badminton
CK Run Series 2024 Siap Digelar di Bali, Peserta Bisa Nikmati Pemandangan Indah

CK Run Series 2024 Siap Digelar di Bali, Peserta Bisa Nikmati Pemandangan Indah

Sports
Baru 3 Pemain Persebaya yang Resmi Diperpanjang Kontrak

Baru 3 Pemain Persebaya yang Resmi Diperpanjang Kontrak

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com