Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kenapa Ban MotoGP Diselimuti Sebelum Balapan?

Kompas.com - 25/04/2021, 16:20 WIB
Kevin Topan Kristianto

Penulis

KOMPAS.com - Bagi pencinta dunia balapan, khususnya MotoGP, pasti sudah tidak asing lagi dengan ritual ban motor balap yang diselimuti oleh suatu alat.

Seperti diketahui, menjelang balapan atau sebelum digunakan ban "kuda besi" para pebalap pasti selalu diselimuti.

Kenapa ban MotoGP diselimuti sebelum balapan?

Berdasarkan situs Box Repsol, agar ban balap dapat menghasilkan performa yang optimal, ban harus mencapai suhu tinggi guna meningkatkan daya rekatnya pada aspal.

Baca juga: Perbedaan Motor MotoGP, Moto2, dan Moto3

Oleh karena itu, ban diselimuti oleh alat bernama tyre warmer atau penghangat ban.

Masih melansir dari sumber yang sama, Michelin menetapkan bahwa ban harus diselimuti tyre warmer setidaknya selama satu jam.

Hal itu agar ban mencapai suhu 90 derajat celcius sebelum dibawa ke lintasan.

Kendati demikian, pihak Michelin juga merekomendasikan untuk memanaskan ban hingga dua jam pada beberapa kesempatan.

Baca juga: Profil Francesco Bagnaia, Sosok Murid Valentino Rossi

Adapun, temperatur balapan yang ideal untuk ban depan adalah sekitar 100 derajat celcius, sedangkan 120 derajat celcius atau lebih disarankan untuk ban belakang.

Tapi apakah benar demikian?

Menurut manajer balap Michelin, Piero Taramasso, menghangatkan ban ke temperatur itu tidak berdampak pada performa.

Baca juga: Profil Johann Zarco, Rider MotoGP asal Perancis

"Dari hasil penelitian kami, penghangatan tidak berdampak pada grip, tapi mungkin berfungsi sebagai warm up," kata Piero Taramasso seperti mengutip dari GridOto.com dari Motomatters.com.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Portugal Bukan Hanya tentang Ronaldo, Selecao Kaya Talenta

Portugal Bukan Hanya tentang Ronaldo, Selecao Kaya Talenta

Internasional
Jelang Lawan Spanyol, Pemain Albania Dihukum karena Nyanyian Anti-Serbia

Jelang Lawan Spanyol, Pemain Albania Dihukum karena Nyanyian Anti-Serbia

Internasional
Saat Montella Tak Dikenali, Tunjukkan ID di Depan Muka Sekuriti Euro...

Saat Montella Tak Dikenali, Tunjukkan ID di Depan Muka Sekuriti Euro...

Internasional
Brasil Vs Kosta Rika: Neymar dan Hoki No 10 buat Rodrygo

Brasil Vs Kosta Rika: Neymar dan Hoki No 10 buat Rodrygo

Internasional
Jadwal Siaran Langsung Euro 2024 Albania Vs Spanyol dan Kroasia Vs Italia

Jadwal Siaran Langsung Euro 2024 Albania Vs Spanyol dan Kroasia Vs Italia

Internasional
Optimisme Pemain Liga 1 dan Filipina soal Kans Jerman Juarai Euro 2024

Optimisme Pemain Liga 1 dan Filipina soal Kans Jerman Juarai Euro 2024

Internasional
Hasil Uruguay Vs Panama, Voli Darwin Nunez Bawa La Celeste Menang 3-1

Hasil Uruguay Vs Panama, Voli Darwin Nunez Bawa La Celeste Menang 3-1

Internasional
Jadi Mineral Official Water Jakim 2024, Le Minerale Penuhi Kebutuhan Hidrasi dan Kecukupan Mineral Peserta

Jadi Mineral Official Water Jakim 2024, Le Minerale Penuhi Kebutuhan Hidrasi dan Kecukupan Mineral Peserta

Sports
Kroasia Vs Italia: Azzurri Belum Pamer Taring, Vatreni Bidik 3 Poin

Kroasia Vs Italia: Azzurri Belum Pamer Taring, Vatreni Bidik 3 Poin

Internasional
Indonesia Vs Filipina: Garuda Tajamkan Finishing, Waspada Lawan Bangkit

Indonesia Vs Filipina: Garuda Tajamkan Finishing, Waspada Lawan Bangkit

Timnas Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Filipina di Piala AFF U16 Hari Ini

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Filipina di Piala AFF U16 Hari Ini

Timnas Indonesia
Hasil Amerika Serikat Vs Bolivia 2-0, Rekor Pulisic Warnai Kemenangan AS

Hasil Amerika Serikat Vs Bolivia 2-0, Rekor Pulisic Warnai Kemenangan AS

Internasional
Saat Cafu Terang-terangan Dukung Messi dan Argentina Juara Piala Dunia...

Saat Cafu Terang-terangan Dukung Messi dan Argentina Juara Piala Dunia...

Internasional
Tabrakan dengan Kiper Skotlandia, Pemain Hongaria Operasi Patah Tulang

Tabrakan dengan Kiper Skotlandia, Pemain Hongaria Operasi Patah Tulang

Internasional
IBL 2024: Satria Muda Sukses Revans, Prawira Takluk di Kandang

IBL 2024: Satria Muda Sukses Revans, Prawira Takluk di Kandang

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com