Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jenis-jenis Olahraga yang Mengecilkan Perut

Kompas.com - 18/03/2021, 11:40 WIB
Mochamad Sadheli

Penulis

KOMPAS.com - Perut buncit terkadang menjadi masalah bagi sebagian orang. Bukan hanya penampilan, tetapi juga risiko penyakit seperti darah tinggi, diabetes, penyakit jantung hingga liver akrab dengan perut buncit.

Tak sedikit dari mereka berusaha agar bisa mengondisikan perut. Banyak cara agar kondisi perut tetap ideal. Pola makan tentu menjadi hal wajib.

Di sisi lain, olahraga juga berpengaruh besar dalam menjaga atau bahkan cara untuk mengecilkan perut buncit.

Cara mengecilkan perut buncit dari segi gerakan tubuh juga ada aturan tersendiri agar benar-benar fokus ke area perut.

Baca juga: Mengenal Olahraga Asli Indonesia, Pencak Silat

Melansir Kompas Health dari Women's Health, gerakan plank sangat mendominasi untuk menjaga maupun mengecilkan perut buncit.

Plank

Cara ini cukup mudah karena tak membutuhkan banyak alat, tetapi hanya butuh niat. Plank bisa dilakukan di mana saja, namun akan lebih nyaman berada di atas matras.

Soal waktu, bisa dilakukan kapan saja baik itu pagi hari, siang hari, atau bahkan sebelum tidur.

Posisi plank pada dasarnya seperti orang yang sedang push up, tetapi hanya bertupu pada pengan dan jari kaki serta cukup berdiam selama 30 detik atau 1 menit kemudian dilakukan secara berulang.

Ada juga beberapa varian dalam plank:

  • Side Plank

Berbaringlah di lantai menghadap ke kiri. Angkat separuh tubuh dengan posisi siku kiri bertumpu di lantai.

Sedangkan posisi kaki kanan ditumpuk di atas kaki kiri.

Bentangkan tangan dan lengan kanan ke arah atas untuk keseimbangan.

Dari posisi tersebut, perlahan taruh pinggul kiri ke lantai lalu angkat kembali ke samping atas.

Ulangi beberapa kali dan ganti sisi sebelahnya. Tahan 60 detik di setiap sisi dalam posisi ini.

  • Comando Plank

Selain side plank, gerakan olahraga untuk mengecilkan perut buncit lainnya yakni comando plank. Caranya:

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penyesalan Jose Mourinho Menolak Timnas Portugal

Penyesalan Jose Mourinho Menolak Timnas Portugal

Liga Italia
Kata STY soal Rizky Ridho dan Justin Hubner Serta Misteri Elkan Baggott

Kata STY soal Rizky Ridho dan Justin Hubner Serta Misteri Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Saat Eks Liverpool Dukung Guinea Menang Lawan Timnas Indonesia...

Saat Eks Liverpool Dukung Guinea Menang Lawan Timnas Indonesia...

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Shin Tae-yong Sebut Lini Belakang Garuda Muda Nyaris Runtuh

Indonesia Vs Guinea, Shin Tae-yong Sebut Lini Belakang Garuda Muda Nyaris Runtuh

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Ungkap Kondisi Timnas U23 yang Tidak Baik-baik Saja

Shin Tae-yong Ungkap Kondisi Timnas U23 yang Tidak Baik-baik Saja

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Berharap Masyarakat Indonesia Dukung Kembali Marselino

Shin Tae-yong Berharap Masyarakat Indonesia Dukung Kembali Marselino

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Liga Champions Madrid Vs Bayern, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Liga Champions Madrid Vs Bayern, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
Tekad Sabar/Reza untuk Tembus Level Elite di Tur ASEAN

Tekad Sabar/Reza untuk Tembus Level Elite di Tur ASEAN

Badminton
Indonesia Vs Guinea, Bek Lawan Ungkap Motivasi Besar Hadapi Garuda Muda

Indonesia Vs Guinea, Bek Lawan Ungkap Motivasi Besar Hadapi Garuda Muda

Timnas Indonesia
Penerima Tongkat Estafet Telah Siap, Maman Abdurahman Tak Punya Beban Lagi Menuju Pensiun

Penerima Tongkat Estafet Telah Siap, Maman Abdurahman Tak Punya Beban Lagi Menuju Pensiun

Liga Indonesia
Madrid Vs Bayern, Die Roten Berani dan Percaya Diri

Madrid Vs Bayern, Die Roten Berani dan Percaya Diri

Liga Champions
Eks Asisten Pelatih Timnas Indonesia Tak Kaget Garuda Pertiwi Kewalahan

Eks Asisten Pelatih Timnas Indonesia Tak Kaget Garuda Pertiwi Kewalahan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Apa Pun, Tetap Dukung Garuda Muda

Indonesia Vs Guinea: Apa Pun, Tetap Dukung Garuda Muda

Timnas Indonesia
Kemenpora-Bappenas Dorong Pemuda Berjejaring demi Keberlanjutan Kebijakan SDM

Kemenpora-Bappenas Dorong Pemuda Berjejaring demi Keberlanjutan Kebijakan SDM

Sports
Pernyataan Selangor FC soal Faisal Halim Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Pernyataan Selangor FC soal Faisal Halim Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com