Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Olimpiade Tokyo, Perenang Indonesia Persiapkan Tubuh Ideal

Kompas.com - 19/02/2021, 22:52 WIB
Josephus Primus

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Menjelang perhelatan Olimpiade Tokyo 2021, perenang Indonesia I Gede Siman Sudartawa melakukan persiapan tubuh ideal.

"Target saya, berat badan ada di sekitar 72 kilogram hingga 75 kilogram," katanya.

Berat tubuh itu, kata Siman adalah performa terbaiknya saat memuncaki SEA Games 2019.

Baca juga: Fokus Bentuk Komposisi Tubuh, Perenang Siman Sudartawa Jaga Asupan Makan

Hingga kini, Siman adalah satu dari sejumlah perenang Indonesia yang dipersiapkan untuk Olimpiade Tokyo.

Biaya Penundaan Olimpiade Tokyo bisa Capai Rp 39,48 Triliun
AFP PHOTO/PHILIP FONG Biaya Penundaan Olimpiade Tokyo bisa Capai Rp 39,48 Triliun

Selain Siman, masih ada nama Triady Fauzi, Glen Victor Susanto, Fadlan Prawira, Farrel Armandio Tangkas, dan Azzhara Permatahani.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com