Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tayangan Olahraga Kian Diminati pada Masa Pandemi

Kompas.com - 28/12/2020, 18:15 WIB
Eris Eka Jaya

Editor

KOMPAS.com - Dalam masa pandemi Covid-19, yang memunculkan anjuran untuk berada di rumah (WFH), konten hiburan tayangan olahraga bisa menjadi hal yang kian lekat dengan aktivitas masyarakat.

Terlebih lagi, survei Nielsen Sports 2020 mencatat 71 persen masyarakat Indonesia merupakan penggemar olahraga bulu tangkis, yang sekaligus menjadikan cabang ini sebagai olahraga terpopuler di Tanah Air.

Setelah olahraga tepok bulu, selanjutnya ada 68 persen yang menggemari sepak bola, basket (48 persen), tenis (42 persen), dan bisbol (24 persen).

Terkait itu, dalam hal konten, tahun ini perusahaan penyedia layanan internet dan TV kabel, PT Link Net Tbk, menghadirkan Champions TV 3 atau channel olahraga baru pada layanan TV kabel First Media.

Champions TV 3 melengkapi channel Champions TV 1 dan 2 yang telah ada sejak 2019 lalu.

Channel ini menayangkan kompetisi olahraga profesional full season selama 24 jam dan telah tayang sejak 20 November 2020.

Baca juga: Hasil NBA - Lakers Menang Telak, Clippers Terlibas sampai 51 Poin

"Melihat signifikansi peningkatan akses ke konten hiburan terlebih selama masa pandemi, kami menghadirkan inovasi menayangkan channel-channel berbasis konten olahraga," kata Presiden Direktur dan CEO PT Link Net Tbk, Marlo Budiman, dalam siaran pers yang diterima, Senin (28/12/2020).

"Kehadiran channel Champions TV 3 dapat semakin melengkapi pengalaman menonton pemirsa," tuturnya.

"Champions TV 3 hadir atas pertimbangan animo yang besar pada masyarakat Indonesia terhadap cabang-cabang olahraga populer, seperti bulu tangkis, basket, sepak bola, dan lainnya," kata Content & eSports Director PT Link Net Tbk Ferliana Suminto.

Baca juga: BWF Rilis Jadwal Turnamen 2021, Indonesia Masters dan Open Berurutan

Adapun Champions TV 3 memiliki beberapa program olahraga terpopuler, khususnya Badminton World Federation (BWF), The National Basketball Association (NBA), dan program lainnya seperti pertandingan langsung, siaran tunda, dan program hiburan olahraga.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Liga Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Liga Italia
Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Liga Italia
Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Liga Italia
Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Liga Inggris
Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Sports
Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Badminton
Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Liga Inggris
Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Badminton
Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Badminton
Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Timnas Indonesia
Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Badminton
Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Badminton
Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com