Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Man City Vs Fulham, The Citizens Menang dan Tembus 4 Besar

Kompas.com - 05/12/2020, 23:54 WIB
Mochamad Sadheli

Penulis

Beruntung bagi The Citizens, umpan Stones masih di samping gawang.

Skor 2-0 untuk keunggulan sementara Man City bertahan hingga akhir babak pertama.

Baca juga: Kiper Man City Sebut Dirinya Eksekutor Penalti Terbaik yang Dimiliki Guardiola

Berlanjut ke 45 menit berikutnya, tuan rumah terus menguasai permainan. Mereka tak sekalipun memberi kesempatan lawan memegang bola lama-lama.

Kevin De Bruyne langsung menggertak kekita babak kedua berjalan lima menit. Sepakan kaki kirinya membentur tiang gawang.

Tujuh menit berikutnya, pemain asal Belgia tersebut kembail membuat lini pertahanan Fulham kerepotan. Akan tetapi, upaya De Bruyne masih belum membuahkan gol ketiga.

Upaya The Citizens dengan menguasai penguasaan bola hingga lebih dari 70 persen pada pertengahan babak kedua tetap tak membuahkan hasil.

Baca juga: Manchester City Imbang, Pep Guardiola Sentil Taktik Parkir Bus Porto

Tim tamu bahkan tak diberi kesempatan untuk menembak ke arah gawang The Citizens selama 45 menit babak kedua.

Akan tetapi, pasukan Pep Guardiola tetap saja gagal mengubah penguasaan bola menjadi gol. Laga Man City vs Fulham berakhir dengan skor 2-0 untuk kemenangan tuan rumah.

Susunan Pemain Mula:

Man City (4-2-3-1): 31-Ederson Moraes; 27-Joao Cancelo, 5-John Stones, 3-Ruben Dias, 22- Benjamin Mendy; 16-Rodri, 9-Ilkay Guendogan; 26-Riyad Mahrez, 17-Kevin De Bruyne, 7-Raheem Sterling; 9-Gabriel Jesus.

Pelatih: Pep Guardiola

Fulham (3-4-1-2): 1-Alphonse Areola; 16-Tosin Adarabioyo, 5-Joachim Andersen, 34-Ola Aina; 33-Antonee Robinson, 21-Harrison Redd, 29-A Zambo Anguisa, 14-Bobby Reid; 15-Ruben Loftus-Cheek; 17-Ivan Cavaleiro, 19-Ademola Lookman.

Pelatih: Scott Parker

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Timnas Indonesia
Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Liga Indonesia
PSG Vs Dortmund: Enrique Tebar Ancaman, Ingin Cetak 2 Gol dalam 3 Detik

PSG Vs Dortmund: Enrique Tebar Ancaman, Ingin Cetak 2 Gol dalam 3 Detik

Liga Champions
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Timnas Indonesia
PSG Vs Dortmund, Cara Hentikan Kecepatan Kylian Mbappe...

PSG Vs Dortmund, Cara Hentikan Kecepatan Kylian Mbappe...

Liga Champions
Piala Asia U17 Putri 2024,  Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Piala Asia U17 Putri 2024, Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Timnas Indonesia
Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Liga Indonesia
Pemain Malaysia Faisal Halim Terancam Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Pemain Malaysia Faisal Halim Terancam Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Internasional
Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Timnas Indonesia
Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com