Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Man United Vs PSG - Kalah, Setan Merah Tunda Lolos ke 16 Besar Liga Champions

Kompas.com - 03/12/2020, 04:58 WIB
Faishal Raihan

Penulis

Sementara, The Red Devils baru memiliki satu shot on target dalam periode tersebut.

Man United baru bisa keluar dari tekanan tim tamu dan balik mengendalaikan permainan ketika pertandingan berumur setengah jam.

Setelah beberapa kali mendapatkan peluang, Man United akhirnya mencetak gol penyama kedudukan pada menit ke-32.

Sepakan Marcus Rashford dari luar kotak penalti dibelokkan Danilo Pereira, sehingga membuat kiper Keylor Nvas mati langkah.

Baca juga: Man United Vs PSG - Mbappe Mandul Hampir Setahun, Tuchel Baru Tahu...

Kedudukan imbang 1-1 bertahan hinga pemain kedua kesebelasan memasuki ruang ganti.

Memasuki babak kedua, Man United langsung tancap gas. Mereka mendapat peluang pertama lewat kerja sama Marcus Rashford-Anthony Martial.

Rashford mengirim umpan tarik dan diterima Martial yang berdiri di dalam kotak penalti Les Parisiens.

Sayangnya, penyelesaian akhir Martial buruk. Sepakannya melambung di atas gawang Keylor Navas.

Man United patut berterima kasih kepada De Gea karena berhasil menggagalkan peluang 99 persen gol PSG pada menit ke-68.

Kiper asal Spanyol itu memetahkan sepakan jarak dekat Mitchel Bakker.

Namun, semenit kemudian, gawang Man United justru kebobolan gol "mudah" dari Marquinhos.

Baca juga: Man United Vs PSG, Solskjaer Janji Mainkan Edinson Cavani

Sudah tertinggal, Man United malah harus bermain dengan 10 orang menyusul kartu kuning kedua Fred pada menit ke-70.

Gelandang jangkar asal Brasil itu menahan laju Ander Herrera yang sedang melakukan serangan balik.

Kehilangan satu pemain membuat Man United kehilangan keseimbangan. Hal ini dimanfaatkan oleh PSG untuk terus menyerang.

Lewat serangan balik cepat, PSG hampir menambah keunggulan pada menit ke-89 andai sepakan jarak dekan Mbappe tak menyamping.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Reaksi Media Korsel: 'Magis Shin Tae-yong' dan 'Tragedi di Doha'

Reaksi Media Korsel: "Magis Shin Tae-yong" dan "Tragedi di Doha"

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun 'Menari'...

Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun "Menari"...

Timnas Indonesia
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Patahkan Rekor Kelolosan Korsel ke Olimpiade

Timnas U23 Indonesia Patahkan Rekor Kelolosan Korsel ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Sejarah untuk Indonesia!

Daftar Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Sejarah untuk Indonesia!

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Korea Selatan: Menangi Adu Penalti, Garuda ke Semifinal!

Hasil Indonesia Vs Korea Selatan: Menangi Adu Penalti, Garuda ke Semifinal!

Timnas Indonesia
Hasil Brighton Vs Man City: Gol Langka De Bruyne, Citizens Geser Liverpool

Hasil Brighton Vs Man City: Gol Langka De Bruyne, Citizens Geser Liverpool

Liga Inggris
FT Indonesia vs Korea Selatan 2-2: Unggul Jumlah Pemain, Garuda Muda Kecolongan

FT Indonesia vs Korea Selatan 2-2: Unggul Jumlah Pemain, Garuda Muda Kecolongan

Timnas Indonesia
Unggul Jumlah Pemain, Timnas U23 Indonesia Malah Kebobolan

Unggul Jumlah Pemain, Timnas U23 Indonesia Malah Kebobolan

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com