Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mike Tyson Bantah Kembali ke Ring Tinju karena Faktor Uang

Kompas.com - 18/11/2020, 05:20 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Legenda tinju Amerika Serikat, Mike Tyson, kembali menegaskan bahwa alasan dirinya kembali dari pensiun bukan karena faktor uang.

Mike Tyson pertama kali menyatakan akan kembali dari pensiun pada Mei 2020.

Sejak saat itu, Mike Tyson kerap dinilai hanya ingin mencari sensasi dan keuntungan materi dengan memanfaatkan popularitasnya.

Anggapan miring itu masih sering terdengar menjelang jadwal comeback Mike Tyson ke ring tinju.

Mike Tyson dijadwalkan menghadapi Roy Jones Jr di Dignity Health, California, Amerika Serikat, pada 28 November 2020.

Baca juga: Mike Tyson Dapat Tawaran Rp 1,4 Miliar dari Situs Porno

Terkait tuduhan hanya ingin mencari sensasi dan keuntungan materi pada duel tersebut, Mike Tyson dengan tegas membantah.

Mike Tyson memastikan seluruh keuntungan yang didapat dari pertarungan melawan Roy Jones Jr akan disumbangkan.

"Saya tidak mendapatkan apa pun dari pertarungan ini. Saya memutuskan kembali ke ring tinju karena saya merasa masih bisa bertarung," kata Mike Tyson dikutip dari situs TMZ Sports, Selasa (17/11/2020).

"“Tidak ada yang perlu khawatir tentang saya menjadi kaya, ataupun cemburu, dengan mengatakan saya kembali ke ring tinju hanya demi uang," ucap Mike Tyson.

"Seluruh keuntungan dari pertarungan melawan Roy Jones Jr akan disumbangkan untuk tujuan sosial," tutur Mike Tyson.

Duel Mike Tyson vs Roy Jones Jr akan menerapkan banyak aturan yang berbeda dari pertarungan tinju pada umumnya.

Salah satu perbedaan yang paling mencolok adalah jumlah ronde dikurangi empat menjadi hanya delapan.

Baca juga: Mike Tyson Disebut Takut Bertarung Lagi Melawan Evander Holyfield

Perbedaan lainnya adalah duel Mike Tyson vs Roy Jones Jr akan langsung dihentikan jika salah satu petarung berdarah.

Aturan khusus itu bertujuan untuk menjaga keselamatan Mike Tyson dan Roy Jones Jr yang kini sudah berusia lebih dari 50 tahun.

Hal itu diungkapkan Direktur Eksekutif Komisi Atletik California (CSAC), Andy Foster, pada 31 Oktober 2020.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas U20 Indonesia Tempa Diri di Como, Terima Kasih Indra Sjafri untuk Fabregas

Timnas U20 Indonesia Tempa Diri di Como, Terima Kasih Indra Sjafri untuk Fabregas

Timnas Indonesia
Singapore Open 2024, Fikri/Bagas Pontang-panting Lawan Juara Dunia

Singapore Open 2024, Fikri/Bagas Pontang-panting Lawan Juara Dunia

Badminton
Rekap Singapore Open 2024: Fajar/Rian Menang, 3 Wakil Indonesia ke Perempat Final

Rekap Singapore Open 2024: Fajar/Rian Menang, 3 Wakil Indonesia ke Perempat Final

Liga Indonesia
Madura United Vs Persib, Ada Tanda Tanya untuk Jaja

Madura United Vs Persib, Ada Tanda Tanya untuk Jaja

Liga Indonesia
Hasil Persija Vs PSIS 1-0, Laga Terakhir Maman, Macan Kemayoran Menang

Hasil Persija Vs PSIS 1-0, Laga Terakhir Maman, Macan Kemayoran Menang

Liga Lain
Hasil Singapore Open 2024: Fajar/Rian ke 8 Besar, Menang dalam 26 Menit

Hasil Singapore Open 2024: Fajar/Rian ke 8 Besar, Menang dalam 26 Menit

Badminton
Madura United Vs Persib, Tongkat Bojan Hodak untuk Bangunkan Pemain

Madura United Vs Persib, Tongkat Bojan Hodak untuk Bangunkan Pemain

Liga Indonesia
Hasil Borneo FC Vs Bali United 4-2, Pesut Etam Raih Peringkat 3 Championship Series Liga 1

Hasil Borneo FC Vs Bali United 4-2, Pesut Etam Raih Peringkat 3 Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Dortmund Vs Madrid: Mantra Ancelotti 'Lari, Lari, Lari!'

Dortmund Vs Madrid: Mantra Ancelotti "Lari, Lari, Lari!"

Liga Champions
HT Borneo FC Vs Bali United: Hujan 5 Gol, Pesut Etam Unggul 3-2

HT Borneo FC Vs Bali United: Hujan 5 Gol, Pesut Etam Unggul 3-2

Liga Indonesia
AC Milan Beri Kado 100 Juta buat Paulo Fonseca

AC Milan Beri Kado 100 Juta buat Paulo Fonseca

Liga Italia
Hasil Singapore Open 2024: Takluk dari Juara Dunia, Fikri/Bagas Tersingkir

Hasil Singapore Open 2024: Takluk dari Juara Dunia, Fikri/Bagas Tersingkir

Badminton
Gregoria Lolos ke 8 Besar Singapore Open, Bermain dengan Rasa Nyaman

Gregoria Lolos ke 8 Besar Singapore Open, Bermain dengan Rasa Nyaman

Badminton
Ginting Tersingkir di Singapore Open: Banyak Salah, Gagal Atasi Kendala

Ginting Tersingkir di Singapore Open: Banyak Salah, Gagal Atasi Kendala

Badminton
Link Live Streaming Borneo FC Vs Bali United, Kickoff 19.00 WIB

Link Live Streaming Borneo FC Vs Bali United, Kickoff 19.00 WIB

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com