Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER BOLA] Alex Marquez Kuasai FP1 MotoGP Teruel | Bayaran Khabib Setara 4 Bulan Gaji Ronaldo

Kompas.com - 24/10/2020, 07:30 WIB
Tri Indriawati

Penulis

KOMPAS.com - Gemilangnya performa Alex Marquez di MotoGP Teruel 2020 serta serba-serbi menjelang duel Khabib Nurmagomedov vs Justin Gaethje mewarnai daftar berita terpopuler kanal Bola.Kompas.com pada Jumat (23/10/2020).

Hasil FP1 MotoGP Teruel paling banyak menarik perhatian pembaca menjelang digelarnya balapan seri ke-11 MotoGP 2020 di Sirkuit Motorland Aragon, Spanyol, pada akhir pekan ini.

Sementara itu, bayaran Khabib Nurmagomedov pada duel melawan Justin Gaethje juga cukup banyak menyedot perhatian.

Dari sepak bola, hasil pertandingan Celtic vs AC Milan di Liga Italia dan duel El Clasico Barcelona vs Real Madrid pun tidak kalah menarik perhatian pembaca.

Baca juga: Hasil Gabungan FP1 dan FP2 MotoGP Teruel, Honda Mengaum

Berikut ini adalah beberapa artikel yang masuk daftar terpopuler kanal Bola.Kompas.com.

1. Hasil FP1 MotoGP Teruel 2020 - Honda Merajai, Alex Marquez Tercepat

Honda merajai sesi latihan bebas atau free practice (FP) 1 MotoGP Teruel 2020.

FP1 MotoGP Teruel berlangsung di Sirkuit Motorland Aragon, Jumat (23/10/2020).

Honda menempatkan dua pebalapnya di posisi teratas pada sesi FP1, yakni Alex Marquez ( Repsol Honda) dan Takaaki Nakagami ( LCR Honda).

Alex keluar sebagai pebalap tercepat seusai mampu melahap satu putaran Sirkuit Motorland Aragon dengan catatan waktu 1 menit 48,184 detik.

Adik Marc Marquez itu sempat terjatuh pada menit-menit terakhir sesi FP1 di tikungan 16.

Namun, catatan waktunya tidak mampu dibalap oleh rider-rider lainnya, termasuk Nakagami.

Baca selengkapnya: Hasil FP1 MotoGP Teruel 2020 - Honda Merajai, Alex Marquez Tercepat.

 

2. UFC 254, Bayaran Khabib Hampir Setara Gaji 4 Bulan Ronaldo

Petarung asal Rusia, Khabib Nurmagomedov, akan menjalani duel pentingnya kontra Justin Gaethje pada gelaran UFC 254.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Head to Head Madura United Vs Persib, Maung Perkasa di Kandang Sape Kerrab

Head to Head Madura United Vs Persib, Maung Perkasa di Kandang Sape Kerrab

Liga Indonesia
Jawaban PSSI soal Isu Hubungan Shin Tae-yong dan Elkan Baggott

Jawaban PSSI soal Isu Hubungan Shin Tae-yong dan Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Venezia Ditahan Cremonese, Kans Jay Idzes dkk ke Serie A Masih Terbuka

Venezia Ditahan Cremonese, Kans Jay Idzes dkk ke Serie A Masih Terbuka

Liga Italia
Jadwal Singapore Open 2024: Kans Fajri Revans, Gregoria Berburu Tiket Semifinal

Jadwal Singapore Open 2024: Kans Fajri Revans, Gregoria Berburu Tiket Semifinal

Badminton
Cavani Pensiun dari Timnas Uruguay Jelang Copa America 2024

Cavani Pensiun dari Timnas Uruguay Jelang Copa America 2024

Internasional
Madura United Vs Persib Bandung, Bojan Hodak: Fokus, seperti Masih 0-0

Madura United Vs Persib Bandung, Bojan Hodak: Fokus, seperti Masih 0-0

Liga Indonesia
Timnas U20 Indonesia Tempa Diri di Como, Terima Kasih Indra Sjafri untuk Fabregas

Timnas U20 Indonesia Tempa Diri di Como, Terima Kasih Indra Sjafri untuk Fabregas

Timnas Indonesia
Singapore Open 2024, Fikri/Bagas Pontang-panting Lawan Juara Dunia

Singapore Open 2024, Fikri/Bagas Pontang-panting Lawan Juara Dunia

Badminton
Rekap Singapore Open 2024: Fajar/Rian Menang, 3 Wakil Indonesia ke Perempat Final

Rekap Singapore Open 2024: Fajar/Rian Menang, 3 Wakil Indonesia ke Perempat Final

Liga Indonesia
Madura United Vs Persib, Ada Tanda Tanya untuk Jaja

Madura United Vs Persib, Ada Tanda Tanya untuk Jaja

Liga Indonesia
Hasil Persija Vs PSIS 1-0, Laga Terakhir Maman, Macan Kemayoran Menang

Hasil Persija Vs PSIS 1-0, Laga Terakhir Maman, Macan Kemayoran Menang

Liga Lain
Hasil Singapore Open 2024: Fajar/Rian ke 8 Besar, Menang dalam 26 Menit

Hasil Singapore Open 2024: Fajar/Rian ke 8 Besar, Menang dalam 26 Menit

Badminton
Madura United Vs Persib, Tongkat Bojan Hodak untuk Bangunkan Pemain

Madura United Vs Persib, Tongkat Bojan Hodak untuk Bangunkan Pemain

Liga Indonesia
Hasil Borneo FC Vs Bali United 4-2, Pesut Etam Raih Peringkat 3 Championship Series Liga 1

Hasil Borneo FC Vs Bali United 4-2, Pesut Etam Raih Peringkat 3 Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Dortmund Vs Madrid: Mantra Ancelotti 'Lari, Lari, Lari!'

Dortmund Vs Madrid: Mantra Ancelotti "Lari, Lari, Lari!"

Liga Champions
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com