Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Barcelona Vs Madrid, 8 Pemain Barca Berpeluang Debut di El Clasico

Kompas.com - 23/10/2020, 10:00 WIB
Mochamad Sadheli

Penulis

Sumber Marca

KOMPAS.com - Barcelona bakal menghadapi Real Madrid dengan skuad yang cukup berbeda dengan musim lalu.

Pertemuan Barcelona vs Real Madrid akan tersaji di Camp Nou, Sabtu (24/10/2020) malam WIB.

Duel panas Barcelona vs Madrid atau El Clasico merupakan salah satu laga di pentas Liga Spanyol pekan ke-6.

Kondisi Barca dengan Los Blancos, julukan Madrid, soal komposisi skuad, jauh berbeda dibanding musim lalu.

Barcelona banyak melakukan jual beli pemain pada bursa transfer musim panas, sementara Real Madrid tidak sekalipun.

Baca juga: Barcelona Vs Madrid, Alasan Zidane Bisa Jadi Penyelamat Los Blancos di El Clasico

Artinya, beberapa pemain Blaugrana, julukan Barca, akan menjalani debut panasnya duel yang akrab dikenal El Clasico.

Melansir Marca, sebanyak delapan pemain Blaugrana yang berpeluang melakoni debutnya di laga El Clasico:

1. Neto

Di luar kompetisi Copa Del Rey, penjaga gawang Neto belum pernah mencicipi El Clasico di pentas LaLiga, kasta tertinggi Spanyol.

Baca juga: Barcelona Vs Madrid, Masihkah Messi Bernafsu Cetak Gol di El Clasico?

Neto kemungkinan besar bakal turun menggantikan Marc Ter-Stegen yang masih absen lantaran cedera.

2. Sergino Dest

Pemain anyar berpaspor Amerika Serikat, beberapa kali mendapatkan kesempatan dari pelatih Ronald Koeman untuk beraksi.

Meski baru didatangkan pada awal Oktober lalu, Sergino Dest sudah mendapat kesempatan bermain sebagai starter dalam dua laga.

Baca juga: Lionel Messi Jadi Sebab Antoine Griezmann Tak Menonjol di Barcelona

3. Ronald Araujo

Posisi yang ditempati Ronald Araujo sebenarnya sudah diisi oleh Gerard Pique dan Clement Lenglet.

Akan tetapi, dia bisa menjadi pelapis jika di antara dua nama tersebut mengalami cedera.

4. Junior Firpo

Junior Firpo juga masuk dalam skuad Barcelona sebagai pelapis. Posisi bek kiri biasanya ditempati oleh Jordi Alba.

Namun, mengingat Jordi Alba dalam kondisi kurang fit, Junior Firpo bisa menjadi pilihan Ronald Koeman.

Baca juga: Lionel Messi Jadi Sebab Antoine Griezmann Tak Menonjol di Barcelona

5. Miralem Pjanic

Nama Miralem Pjanic bisa menjadi andalan Ronald Koeman di lini tengah Barcelona.

Pada pentas Liga Champions kontra Ferencvaros, dia menjadi starter.

6. Riqui Puig

Riqui Puig sejatinya sempat tak dilirik oleh pelatih Ronald Koeman, tetapi dia memilih untuk bertahan di Barca.

Keyakinan Riqui Puig untuk tetap di Barcelona membuat Ronald Koeman punya pelapis yang mumpuni.

Baca juga: Barcelona Vs Real Madrid, Luis Milla Bahas Peran Penting Messi dan Ramos

7. Pedri

Salah satu kejutan di Barcelona adalah kedatangan sosok pemain muda 17 tahun, Pedri.

Sekarang, memberinya menit yang sama dalam El Clasico adalah masalah lain, tetapi sama sekali tidak mengejutkan jika dia pergantian pemain pertama.

8. Trincao

Satu lagi kejutan Barcelona adalah mendatangkan pemain muda asal Portugal, Trincao. Dia mendapat kontrak hingga 2025 mendatang.

Posisi sayap kanan memang kerap menjadi milik Antoine Griezmann, namun performa Trincao membuat pelatih Belanda semakin sulit untuk meninggalkannya di pinggir lapangan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Badminton
Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Liga Indonesia
Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Timnas Indonesia
VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

Liga Indonesia
Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Liga Indonesia
Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Timnas Indonesia
Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Liga Indonesia
4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

Liga Indonesia
Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Liga Italia
Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Liga Champions
Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Timnas Indonesia
Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand Asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand Asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com