Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bukan Hanya Bisa Kokang Senjata, 5 Aparat Ini Juga Gabung Timnas Indonesia

Kompas.com - 14/05/2020, 12:20 WIB
Mochamad Sadheli

Penulis

KOMPAS.com - Media sosial tengah ramai dengan viralnya video seorang aparat kepolisian yang memamerkan gerakan kokang senjata.

Dalam video viral tersebut, aparat muda membanggakan statusnya sebagai polisi dan memberi tantangan.

"Pacar kamu ganteng? Kaya? Bisa gini gak?" kata dia sembari mengokang senjata yang dibawa.

Bak ibarat di atas langit masih ada langit, di bawah tanah masih ada tanah, pria tersebut bukanlah satu-satunya yang bisa mengokang senjata dengan seragam kesatuan.

Lebih dari itu, masih banyak aparat yang tidak hanya bisa mengokang senjata, tetapi juga bisa berkiprah mengharumkan nama bangsa di kancah internasional sebagai pemain timnas Indonesia.

Baca juga: Legenda Timnas Indonesia Sebut Satu Cara Selamatkan Talenta Muda Tanah Air

Berikut aparat negara yang bisa mengokang senjata sekaligus bisa meraih prestasi dengan seragam Garuda di dada.

1. Abduh Lestaluhu

Pemain kelahiran Tulehu, Maluku, ini merupakan seorang anggota Tentara Negara Indonesia (TNI). Pangkatnya, sersan dua.

Abduh Lestaluhu merupakan pemain andalan sejak timnas Indonesia dilatih oleh pelatih Alfred Riedl. Dia juga bermain untuk klub Shopee Liga 1, PS Tira Persikabo.

Namanya sempat menjadi perbincangan ketika Indonesia melawan Thailand di final leg kedua Piala AFF 2016.

Abduh Lestaluhu sempat kesal dan menendang bola ke arah bangku cadangan timnas Thailand.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Berterima kasihlah kepada yang memberi segalah kehidupan ???? #alhamdulillah #allahswt

A post shared by M abduh lestaluhu (@abduhlestaluhu_3) on Mar 17, 2020 at 8:30am PDT

Baca juga: Timnas Indonesia Pernah Punya Kapten yang Ditahan oleh Soeharto

2. Manahati Lestusen

Manahati Lestusen merupakan pemain yang berseragam sama dengan Abduh Lestaluhu, baik seragam PS Tira Persikabo maupun TNI.

Di TNI, Manahati berpangkat sersan dua. Dia juga menjadi pemain timnas Indonesia sebagai pemain belakang.

Manahati Lestusen bahkan sempat mengemban kapten timnas Indonesia U19.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

nostalgia @yannamony ????

A post shared by Manahati17 (@manahati17) on Jun 2, 2018 at 7:21am PDT

3. I Putu Gede Juni Antara

Nama I Putu Gede Juni Antara mulai mencuat di dunia sepak bola Tanah Air saat bergabung timnas Indonesia U19 di bawah arahan pelatih Indra Sjafri.

Baca juga: Rexy Mainaky Tegaskan Masih Jadi Pelatih Timnas Bulu Tangkis Thailand hingga 2021

Saat ini, Putu Gede bergabung dengan klub Shopee Liga 1, Bhayangkara FC.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Sports
VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Timnas Indonesia
Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Timnas Indonesia
Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Timnas Indonesia
Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Timnas Indonesia
Persib Tatap Championship Series, Motivasi 'Tolak Kalah' dari Bobotoh

Persib Tatap Championship Series, Motivasi "Tolak Kalah" dari Bobotoh

Liga Indonesia
Jadwal Liga Inggris: Man United Vs Arsenal Akhir Pekan Ini

Jadwal Liga Inggris: Man United Vs Arsenal Akhir Pekan Ini

Liga Inggris
Laga Championship Series Bali United Vs Persib Resmi Pindah Arena

Laga Championship Series Bali United Vs Persib Resmi Pindah Arena

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Minta Maaf Usai Warganet Lakukan Aksi Rasis ke Guinea

Timnas Indonesia Minta Maaf Usai Warganet Lakukan Aksi Rasis ke Guinea

Timnas Indonesia
PSSI Kecam Aksi Rasialisme kepada Guinea, Jangan Nodai Perjuangan Timnas Indonesia

PSSI Kecam Aksi Rasialisme kepada Guinea, Jangan Nodai Perjuangan Timnas Indonesia

Internasional
Timnas U17 Putri Indonesia Petik Pelajaran Berharga, Semangat Tak Patah

Timnas U17 Putri Indonesia Petik Pelajaran Berharga, Semangat Tak Patah

Timnas Indonesia
Saat Rekor Penalti Pemain Guinea Ternoda dalam Laga Vs Timnas U23 Indonesia...

Saat Rekor Penalti Pemain Guinea Ternoda dalam Laga Vs Timnas U23 Indonesia...

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com