Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

2020, Tahun "Sampah"

Kompas.com - 18/04/2020, 14:51 WIB
Josephus Primus

Penulis

Sumber Xinhuanet

 

NAIROBI, KOMPAS.com - Bagi atlet yang berhasrat besar menjadi juara, 2020 adalah tahun "sampah".

Adalah peraih medali perak atletik 800 meter dunia asal Kenya, Emmanuel Korir yang punya pandangan seperti itu.

Baca juga: Olimpiade 2020 Ditunda, Kejuaraan Dunia Atletik Bisa Digeser ke 2022

Di mata Korir, 2020 yang penuh dengan penundaan kegiatan olahraga lantaran pandemi corona, adalah hal pantas untuk dilupakan.

Braima Dabo menuntun Jonathan Busby hingga bisa menyelesaikan balapan lari 5.000 meter putra pada Kejuaraan Dunia Atletik 2019 di Doha, 27 September 2019. AFP/KIRILL KUDRYAVTSEV Braima Dabo menuntun Jonathan Busby hingga bisa menyelesaikan balapan lari 5.000 meter putra pada Kejuaraan Dunia Atletik 2019 di Doha, 27 September 2019.

"Saya fokus untuk berkompetensi di Kejuaraan Dunia Atletik Ruang Tertutup di Nanjing," kata Korir sebagaimana warta laman xinhuanet.com .

Kejuaraan dunia itu masuk dalam penjadwalan ulang.

Pelari Inggris Mo Farah dengan gaya khasnya di atas podium usai pengalungan medali emas setelah dia memenangkan final nomor 10.000 meter dalam kejuaraan dunia atletik 2013 di Moskwa, Rusia.ALEXANDER NEMENOV / AFP Pelari Inggris Mo Farah dengan gaya khasnya di atas podium usai pengalungan medali emas setelah dia memenangkan final nomor 10.000 meter dalam kejuaraan dunia atletik 2013 di Moskwa, Rusia.

Terkini, kejuaraan dunia itu akan dilaksanakan pada Maret 2021 alias setahun ke depan.

Saat ini, Korir tinggal di Texas, AS, menempuh pendidikannya.

Sama seperti kebanyakan atlet di seluruh dunia, Korir mengikuti juga protokol pemberantasan corona dengan berdiam di rumah.

Presiden Joko Widodo (kiri) menerima peraih medali emas lari 100 meter kejuaraan dunia Atletik U20 di Tampere, Finlandia, Lalu Muhammad Zohri, di Istana Bogor, Jawa Barat, Rabu (18/7/2018). Presiden berpesan kepada Zohri untuk tetap berlatih guna meningkatkan prestasi yang diraih dan selalu rendah hati.ISTANA PRESIDEN/AGUS SUPARTO Presiden Joko Widodo (kiri) menerima peraih medali emas lari 100 meter kejuaraan dunia Atletik U20 di Tampere, Finlandia, Lalu Muhammad Zohri, di Istana Bogor, Jawa Barat, Rabu (18/7/2018). Presiden berpesan kepada Zohri untuk tetap berlatih guna meningkatkan prestasi yang diraih dan selalu rendah hati.

Tapi, ia tetap menyempatkan berlatih semaksimal mungkin.

"Tahun depan, saya juga berkonsentrasi untuk Olimpiade Tokyo," katanya.

Olimpiade Tokyo yang sedianya berlangsung pada 2020, digeser pelaksanaannya pada 2021 gara-gara merebaknya covid-19.

Nama Korir, saat ini adalah satu dari 11 atlet yang mendapat wild card untuk bertarung di Kejuaraan Dunia Atletik di Ruang Tertutup 2021.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Vs Guinea, Saat Garuda Lebih 'Panas' dari Sang Gajah...

Indonesia Vs Guinea, Saat Garuda Lebih "Panas" dari Sang Gajah...

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Timnas Indonesia
Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Liga Indonesia
PSG Vs Dortmund: Enrique Tebar Ancaman, Ingin Cetak 2 Gol dalam 3 Detik

PSG Vs Dortmund: Enrique Tebar Ancaman, Ingin Cetak 2 Gol dalam 3 Detik

Liga Champions
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Timnas Indonesia
PSG Vs Dortmund, Cara Hentikan Kecepatan Kylian Mbappe...

PSG Vs Dortmund, Cara Hentikan Kecepatan Kylian Mbappe...

Liga Champions
Piala Asia U17 Putri 2024,  Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Piala Asia U17 Putri 2024, Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Timnas Indonesia
Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Liga Indonesia
Pemain Malaysia Faisal Halim Terancam Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Pemain Malaysia Faisal Halim Terancam Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Internasional
Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Timnas Indonesia
Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com