Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mulai Pulih, Paul Pogba Tak Sabar Kembali Perkuat Man United

Kompas.com - 12/04/2020, 10:30 WIB
Faishal Raihan

Penulis

Sumber GOAL

KOMPAS.com - Paul Pogba mengaku dirinya sudah tidak sabar kembali memperkuat Manchester United setelah cederanya mulai membaik.

Cedera pergelangan kaki membuat Paul Pogba harus menepi cukup lama dari lapangan hijau.

Gelandang berpaspor Perancis itu absen membela Man United sejak Desember 2019.

Terakhir kali Pogba terlihat di lapangan adalah ketika Mnn United menang ata Newcastle United pada laga Boxing Day.

Baca juga: Juventus Akan Korbankan 3 Pemain demi Pulangkan Pogba

Secara keseluruhan, Pogba baru tampil delapan kali untuk Man United musim ini.

Namun, setelah menjalani operasi pada Januari lalu, kondisi Pogba berangsur-angsur membaik.

Pemain 27 tahun itu pun mengaku sudah tidak sabar untuk kembali merumput.

"Sekarang saya sudah mulai membaik. Saya tidak lagi merasakan sakit dan saya harap bisa kembali secepatnya," kata Pogba, seperti dilansir dari Goal, Minggu (12/4/2020).

Baca juga: Kalahkan Man United di Stadion Wembley, Momen Terbaik bagi Pedro...

"Sejujurnya, saya belum pernah mengalami hal ini sepanjang karier saya. Saya akan ambil sisi positifnya," Pogba menambahkan.

"Namun, cedera ini membuat saya lebih berambisi untuk kembali menunjukkan yang terbaik di lapangan hijau. Itu menunjukkan bahwa saya sangat mencintai sepak bola," kata pemain yang menjuarai Piala Dunia 2018 bersama timnas Perancis itu.

Kendati demikian, Pogba harus menunggu lebih lama untuk kembali beraksi.

Pasalnya, Premier League saat ini masih dalam masa penangguhan akibat pandemi virus corona.

Baca juga: 19 Tahun Bela Man United, Hanya 1 Klub Lain yang Melirik Paul Scholes

Belum ada kabar terbaru soal kapan kompetisi bakal kembali digelar.

Pihak penyelenggara liga, klub, dan beberapa pihak berwenang, saat ini masih berdiskusi untuk menemukan solusi terbaik dari masalah tersebut.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Garuda Kalah, STY Kartu Merah, Olimpiade Harus Menunggu

Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Garuda Kalah, STY Kartu Merah, Olimpiade Harus Menunggu

Timnas Indonesia
LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Penalti Lawan Gagal, STY Dapat Kartu Merah

LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Penalti Lawan Gagal, STY Dapat Kartu Merah

Timnas Indonesia
LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1, Sapuan Nathan Selamatkan Garuda Muda

LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1, Sapuan Nathan Selamatkan Garuda Muda

Timnas Indonesia
HT Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Jebolan Barcelona Cetak Gol, Garuda Muda Tertinggal

HT Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Jebolan Barcelona Cetak Gol, Garuda Muda Tertinggal

Timnas Indonesia
LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1, Penalti Eks Barcelona Bawa Lawan Unggul

LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1, Penalti Eks Barcelona Bawa Lawan Unggul

Timnas Indonesia
Susunan Pemain Indonesia Vs Guinea, Rafael Struick dan Nathan Starter

Susunan Pemain Indonesia Vs Guinea, Rafael Struick dan Nathan Starter

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Indonesia Vs Guinea, Kickoff 20.00 WIB

Link Live Streaming Indonesia Vs Guinea, Kickoff 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Kata Ketua Badan Timnas soal Elkan Baggott

Indonesia Vs Guinea, Kata Ketua Badan Timnas soal Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Petinggi Persib Harap Dua Kubu Suporter Bisa Hadir di Championship Series Liga 1

Petinggi Persib Harap Dua Kubu Suporter Bisa Hadir di Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Madrid ke Final Liga Champions, Sensasi Ancelotti dan Dongeng 'Comeback' Los Blancos

Madrid ke Final Liga Champions, Sensasi Ancelotti dan Dongeng "Comeback" Los Blancos

Liga Champions
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Malam Ini

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Malam Ini

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Situasi Bola Mati dan Tekad Skuad Kaba Diawara

Indonesia Vs Guinea: Situasi Bola Mati dan Tekad Skuad Kaba Diawara

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, STY Mau Berjuang di Tengah Kondisi Tak Sempurna

Indonesia Vs Guinea, STY Mau Berjuang di Tengah Kondisi Tak Sempurna

Timnas Indonesia
Hasil Drawing ASEAN Club Championship 2024-2025, Borneo FC di Grup Neraka

Hasil Drawing ASEAN Club Championship 2024-2025, Borneo FC di Grup Neraka

Liga Indonesia
Piala Asia U17 Putri 2024, Garuda Pertiwi Mawas Diri, Coach Mochi Tak Target Tinggi

Piala Asia U17 Putri 2024, Garuda Pertiwi Mawas Diri, Coach Mochi Tak Target Tinggi

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com