Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Islam Makhachev Ungkap Petarung Tertangguh Ada di ONE Championship

KOMPAS.com - Petarung pound-for-pound terbaik di UFC, Islam Makhachev, menyebut bahwa petarung paling berbahaya sedunia ada di ONE Championship.

Islam Makhachev menyebut nama Anatoly Malykhin sembari menyertakan unggahan di Instagram Story-nya dengan foto Malykhin yang tengah memegang tiga sabuk emas.

"Inilah petarung paling berbahaya di muka bumi saat ini," tulis Makhachev lewat unggahan di laman Instagram Story pribadinya.

Pernyataan rekan erat Khabib Nurmagomedov itu sekaligus menegaskan status Anatoly Malykhin sebagai petarung MMA terlengkap dan terbaik di dunia.

Pujian itu dilayangkan sang juara dunia asal Dagestan setelah Malykhin meraih sabuk emas kelas menengah usai mengalahkan Reinier de Ridder dalam laga utama ONE 166: Qatar pada  Jumat (1/3/2024).

Malykhin menunjukkan dominasinya dengan meraih kemenangan TKO di ronde ketiga dan meningkatkan rekor sempurnanya menjadi 14-0 dengan seluruh kemenangan yang diraih sampai finis.

Tak hanya itu, seluruh kemenangannya selalu diraih lewat finis melalui KO/TKO ataupun kuncian. 

Keberhasilan Malykhin menjadi prestasi gemilang dalam kancah MMA global di mana dirinya sukses meraih tiga sabuk juara.

Perjalanan Malykhin membuktikan bahwa ONE Championship sebagai platform global sahih bagi para petarung untuk menunjukkan kemampuan terbaik mereka. 

https://www.kompas.com/sports/read/2024/03/08/19220568/islam-makhachev-ungkap-petarung-tertangguh-ada-di-one-championship

Terkini Lainnya

Indonesia Vs Guinea, Bek Lawan Ungkap Motivasi Besar Hadapi Garuda Muda

Indonesia Vs Guinea, Bek Lawan Ungkap Motivasi Besar Hadapi Garuda Muda

Timnas Indonesia
Penerima Tongkat Estafet Telah Siap, Maman Abdurahman Tak Punya Beban Lagi Menuju Pensiun

Penerima Tongkat Estafet Telah Siap, Maman Abdurahman Tak Punya Beban Lagi Menuju Pensiun

Liga Indonesia
Madrid Vs Bayern, Die Roten Berani dan Percaya Diri

Madrid Vs Bayern, Die Roten Berani dan Percaya Diri

Liga Champions
Eks Asisten Pelatih Timnas Indonesia Tak Kaget Garuda Pertiwi Kewalahan

Eks Asisten Pelatih Timnas Indonesia Tak Kaget Garuda Pertiwi Kewalahan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Apa Pun, Tetap Dukung Garuda Muda

Indonesia Vs Guinea: Apa Pun, Tetap Dukung Garuda Muda

Timnas Indonesia
Kemenpora-Bappenas Dorong Pemuda Berjejaring demi Keberlanjutan Kebijakan SDM

Kemenpora-Bappenas Dorong Pemuda Berjejaring demi Keberlanjutan Kebijakan SDM

Sports
Pernyataan Selangor FC soal Faisal Halim Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Pernyataan Selangor FC soal Faisal Halim Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Liga Lain
RCTI Premium Sports, Diikuti Persija-PSIS dan 2 Klub Malaysia

RCTI Premium Sports, Diikuti Persija-PSIS dan 2 Klub Malaysia

Sports
Dampak Penyiraman Air Keras kepada Pemain Timnas Malaysia Faisal Halim

Dampak Penyiraman Air Keras kepada Pemain Timnas Malaysia Faisal Halim

Internasional
Madrid Vs Bayern, Alasan Los Blancos Tunda Pesta Juara Liga Spanyol

Madrid Vs Bayern, Alasan Los Blancos Tunda Pesta Juara Liga Spanyol

Liga Champions
Suara Prihatin soal Insiden Air Keras terhadap Striker Malaysia Faisal Halim

Suara Prihatin soal Insiden Air Keras terhadap Striker Malaysia Faisal Halim

Internasional
Jadwal Timnas Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U17 Putri 2024

Jadwal Timnas Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U17 Putri 2024

Timnas Indonesia
Timnas U17 Putri Indonesia Vs Korea Selatan: Garuda Pertiwi Matangkan Komunikasi

Timnas U17 Putri Indonesia Vs Korea Selatan: Garuda Pertiwi Matangkan Komunikasi

Timnas Indonesia
Sinyal Persebaya Surabaya Lakukan Perombakan Tim

Sinyal Persebaya Surabaya Lakukan Perombakan Tim

Liga Indonesia
Indonesia Vs Korsel: Peningkatan Kecepatan Pemain Jadi Fokus Latihan

Indonesia Vs Korsel: Peningkatan Kecepatan Pemain Jadi Fokus Latihan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke