Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Skuad Surabaya BIN Samator di Proliga 2023, Diisi Rivan dan Randu

KOMPAS.com - Skuad Surabaya BIN Samator pada ajang Proliga 2023 berisikan pemain andalan timnas Indonesia seperti Rivan Nurmulki dan Putu Randu.

Rivan Nurmulki dan Putu Randu mampu membawa Surabaya BIN Samator tembus final four Proliga 2023.

Akan tetapi, performa Samator di final four tak sesuai dengan harapan.

Mereka selalu kalah dalam enam laga final four. Bahkan, skuad asuhan Ryan Masajedi itu hanya mampu meraih satu set kemenangan dari 19 set yang dijalani dari enam laga.

Uniknya, meski Samator terpuruk di dasar klasemen Proliga 2023, Rivan tetap garang.

Rivan tetap berada di puncak top skor Proliga 2023 kendati timnya hanya bermain tiga set selama lima laga berturut-turut.

Pada seri kedua final four Proliga 2023 di Semarang misalnya, Rivan menempati posisi pertama dalam mencetak poin.

Dalam dua laga di GOR Jatidiri, Semarang, dia meraih 88 poin. Angka itu tertinggi dibanding pemain Proliga 2023 lainnya.

Selain Rivan, siapa saja yang mengisi skuad Surabaya BIN Samator di ajang Proliga 2023? Berikut daftarnya!

https://www.kompas.com/sports/read/2023/03/12/04440018/skuad-surabaya-bin-samator-di-proliga-2023-diisi-rivan-dan-randu

Terkini Lainnya

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Timnas Indonesia
VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

Liga Indonesia
Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Liga Indonesia
Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Timnas Indonesia
Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Liga Indonesia
4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

Liga Indonesia
Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Liga Italia
Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Liga Champions
Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Timnas Indonesia
Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand Asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand Asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Sports
Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekad Satoru Mochizuki untuk Garuda Pertiwi

Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekad Satoru Mochizuki untuk Garuda Pertiwi

Timnas Indonesia
Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke