Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Skuad Portugal untuk Piala Dunia 2022: Daftar Pemain, Nomor Punggung, dan Klub

KOMPAS.com - Timnas Portugal berhasil lolos ke babak 16 besar Piala Dunia 2022 sebagai juara Grup H.

Kendati Portugal menelan kekalahan pada pertandingan terakhir kontra Korea Selatan, mereka tetap berada di puncak klasemen Piala Dunia 2022 Grup H.

Pada babak 16 besasr nanti, mereka akan berjumpa dengan Swiss.

Terlepas dari kekalahan kontra Korea Selatan, performa skuad Portugal pada babak penyisihan grup cukup bagus.

Kapten mereka, Cristiano Ronaldo, menyumbang satu biji gol pada babak penyisihan.

Selain Ronaldo, Portugal memiliki mesin gol lainnya seperti Joao Felix dan Rafael Leao.

Berikut daftar pemain timnas Portugal untuk Piala Dunia 2022

Daftar Pemain Portugal di Piala Dunia 2022

Kiper

No Punggung Nama Pemain Klub
1 Rui Patricio AS Roma
22 Diogo Costa FC Porto
12 Jose Sa Wolves

Bek

No Punggung Nama Pemain Klub
20 Joao Cancelo Manchester City
2 Diogo Dalot Manchester United
13 Danilo Pereira Paris Saint-Germain
14 Antonio Silva Benfica
3 Pepe FC Porto
4 Ruben Dias Manchester City
19 Nuno Mendes Paris Saint-Germain
5 Raphael Guerreiro Borussia Dortmund

Gelandang

No Punggung Nama Pemain Klub
10 Bernardo Silva Manchester City
8 Bruno Fernandes Manchester United
14 William Carvalho Real Betis
17 Joao Mario Benfica
6 Joao Palhinha Wolves
23 Matheus Nunes Wolves
16 Vitinha Paris Saint-Germain
18 Ruben Neves Wolves
25 Otavinho FC Porto

Penyerang

No Punggung Nama Pemain Klub
9 Andre Silva RB Leipzig
26 Goncalo Ramos Benfica
21 Ricardo Horta Braga
15 Rafael Leao AC Milan
11 Joao Felix Atletico Madrid
7 Cristiano Ronaldo -

https://www.kompas.com/sports/read/2022/12/06/22400088/skuad-portugal-untuk-piala-dunia-2022--daftar-pemain-nomor-punggung-dan

Terkini Lainnya

Bayern Muenchen Resmi Tunjuk Vincent Kompany Jadi Pelatih Baru

Bayern Muenchen Resmi Tunjuk Vincent Kompany Jadi Pelatih Baru

Bundesliga
Borneo FC Vs Bali United, Huistra Ingin Tempat Ketiga, Penawar Kecewa

Borneo FC Vs Bali United, Huistra Ingin Tempat Ketiga, Penawar Kecewa

Liga Indonesia
STY Ungkap Jadwal Jordi, Idzes, dan Hubner Gabung ke Timnas Indonesia

STY Ungkap Jadwal Jordi, Idzes, dan Hubner Gabung ke Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Gantikan Xavi, Hansi Flick Resmi Jadi Pelatih Barcelona

Gantikan Xavi, Hansi Flick Resmi Jadi Pelatih Barcelona

Liga Spanyol
Pelatih Persib Ungkap 'Masalah' Jelang Final Leg 2 Lawan Madura United

Pelatih Persib Ungkap "Masalah" Jelang Final Leg 2 Lawan Madura United

Liga Indonesia
Borneo FC Vs Bali United, Teco Ingin Akhiri Kompetisi dengan Kisah Indah

Borneo FC Vs Bali United, Teco Ingin Akhiri Kompetisi dengan Kisah Indah

Liga Indonesia
Kisah Perjuangan Greysia Polii dalam 'Menembus Garis Batas'

Kisah Perjuangan Greysia Polii dalam "Menembus Garis Batas"

Badminton
Hasil Singapore Open 2024: Singkirkan Wakil India, Apri/Fadia ke 16 Besar

Hasil Singapore Open 2024: Singkirkan Wakil India, Apri/Fadia ke 16 Besar

Badminton
Hasil Singapore Open 2024: Fajar/Rian ke 16 Besar Singkirkan Wakil Jerman

Hasil Singapore Open 2024: Fajar/Rian ke 16 Besar Singkirkan Wakil Jerman

Badminton
Hasil Singapore Open 2024: Pulangkan Wakil Perancis, Chico ke 16 Besar

Hasil Singapore Open 2024: Pulangkan Wakil Perancis, Chico ke 16 Besar

Badminton
Instruksi Wajib Persebaya bagi Pemain Terikat Kontrak Saat Libur Liga 1

Instruksi Wajib Persebaya bagi Pemain Terikat Kontrak Saat Libur Liga 1

Liga Indonesia
PSSI Siapkan Liga 1 Putri, Akan Bergulir pada 2026

PSSI Siapkan Liga 1 Putri, Akan Bergulir pada 2026

Liga Indonesia
Pelatih Singapura Akui Kualitas Empat Pemain Timnas Putri Indonesia

Pelatih Singapura Akui Kualitas Empat Pemain Timnas Putri Indonesia

Timnas Indonesia
Kata Bellingham Usai Raih Gelar Pemain Terbaik La Liga 2023-2024

Kata Bellingham Usai Raih Gelar Pemain Terbaik La Liga 2023-2024

Liga Spanyol
Kata Jonatan Usai Gugur di Singapore Open 2024: Belum Bisa Terima...

Kata Jonatan Usai Gugur di Singapore Open 2024: Belum Bisa Terima...

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke