Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Piala Dunia 2022: Argentina Vs Portugal Final Ideal Versi Jonatan Christie 

KOMPAS.com - Argentina vs Portugal menjadi final ideal Piala Dunia 2022 versi tunggal putra Indonesia Jonatan Christie. 

Hal tersebut disampaikan Jonatan Christie saat ditemui media termasuk Kompas.com di Pelatnas PBSI, Cipayung, Jakarta Timur, Rabu (23/11/2022). 

Jonatan mengatakan bahwa ia tidak memiliki tim jagoan, tetapi ia berharap Argentina bisa menjuarai Piala Dunia 2022.

Ia berharap bisa melihat Argentina melawan Portugal di partai final Piala Dunia 2022. 

"Tidak ada tim yang dijagokan, tetapi inginnya sebenarnya Argentina atau Belanda," kata Jonatan Christie. 

"Kalau final inginnya Argentina sama Portugal. Messi dan Ronaldo biar seru saja," ucapnya melanjutkan. 

"Kalau siapa juaranya, inginnya Argentina atau Belanda," tutur juara Swiss Open 2022 tersebut. 

Jonatan juga menyampaikan pandangannya terkait kekalahan Argentina dari Arab Saudi pada laga Grup C Piala Dunia 2022, Selasa (22/11/2022). 

"Arab Saudi mainnya bagus banget. Di babak pertama (Argentina) 3 gol offside semua," kata atlet yang disapa Jojo ini. 

"Memang tidak lucky saja. Tapi Meksiko vs Polandia (laga Grup C lainnya) seri kan? Jadi, seharusnya poinnya tidak terlalu jauh," tutur dia.

Kiprah Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo bersama timnas masing-masing di Piala Dunia 2022 memang ditunggu para pecinta sepak bola.

Nama Messi dan Ronaldo selalu disebut ketika orang-orang berdebat tentang siapa pesepak bola terbaik dekade ini. 

Baik Messi dan Ronaldo sudah meraih sejumlah prestasi bersama klub maupun tim nasional. 

Namun, keduanya belum memiliki trofi emas Piala Dunia. Mengingat usia Messi dan Ronaldo yang mendekati 40 tahun, Piala Dunia 2022 pun bisa menjadi aksi terakhir mereka di turnamen empat tahunan tersebut. 

Adapun Lionel Messi sudah mengungkapkan bahwa turnamen di Qatar ini akan menjadi Piala Dunia terakhirnya bersama La Albiceleste, julukan timnas Argentina.

Simak update dan kabar terbaru soal Piala Dunia 2022 Qatar, dari jadwal, hasil, klasemen, hingga sisi lain dalam lipsus berikut ini: Gebyar Qatar

https://www.kompas.com/sports/read/2022/11/24/18000068/piala-dunia-2022--argentina-vs-portugal-final-ideal-versi-jonatan-christie

Terkini Lainnya

Hasil Thailand Open 2024: Langkah Gregoria Terhenti Usai Berjuang Tiga Gim

Hasil Thailand Open 2024: Langkah Gregoria Terhenti Usai Berjuang Tiga Gim

Badminton
Pemain 14 Tahun Pecahkan Rekor Sergio Aguero di Liga Argentina

Pemain 14 Tahun Pecahkan Rekor Sergio Aguero di Liga Argentina

Liga Lain
Pemain Terlupakan Man City Bisa Dapat Medali Juara Premier League

Pemain Terlupakan Man City Bisa Dapat Medali Juara Premier League

Liga Inggris
Kata Manajer Tim Terkait Ujian Madura United di Championship Series Liga 1

Kata Manajer Tim Terkait Ujian Madura United di Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Resmi Diluncurkan, Honor of Kings Gelar Turnamen Esport

Resmi Diluncurkan, Honor of Kings Gelar Turnamen Esport

Sports
Timnas Jerman Panggil 27 Pemain, Nagelsmann Ingin Juara Euro 2024

Timnas Jerman Panggil 27 Pemain, Nagelsmann Ingin Juara Euro 2024

Internasional
Tiga Klub 100 Persen Lolos Club Licensing, Bukti Konsistensi, Sejarah, dan Pelecut Prestasi

Tiga Klub 100 Persen Lolos Club Licensing, Bukti Konsistensi, Sejarah, dan Pelecut Prestasi

Liga Indonesia
Xavi Menang dalam Laga Ke-100 Latih Barcelona, Bicara Hasrat Juara

Xavi Menang dalam Laga Ke-100 Latih Barcelona, Bicara Hasrat Juara

Liga Spanyol
LaLiga Extratime, Kedekatan Sepak Bola Indonesia dan Spanyol

LaLiga Extratime, Kedekatan Sepak Bola Indonesia dan Spanyol

Liga Spanyol
Daftar Skuad Perancis untuk Euro 2024: Kante Kembali, Ada Mbappe

Daftar Skuad Perancis untuk Euro 2024: Kante Kembali, Ada Mbappe

Internasional
Daftar Skuad Belanda untuk Euro 2024, Ada Pemain Keturunan Indonesia

Daftar Skuad Belanda untuk Euro 2024, Ada Pemain Keturunan Indonesia

Internasional
Ronaldo Masih Termotivasi, Mau Bersaing dengan 'Singa-singa Muda'

Ronaldo Masih Termotivasi, Mau Bersaing dengan "Singa-singa Muda"

Liga Lain
Jadwal Liga Inggris Pekan Ke-38: Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Jadwal Liga Inggris Pekan Ke-38: Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Liga Inggris
Skenario Juara Liga Inggris: Persaingan Man City-Arsenal, Selisih Gol Bisa Krusial

Skenario Juara Liga Inggris: Persaingan Man City-Arsenal, Selisih Gol Bisa Krusial

Liga Inggris
Lisensi Klub PSSI: Arema FC Terima Hasilnya, Catatan untuk Persebaya

Lisensi Klub PSSI: Arema FC Terima Hasilnya, Catatan untuk Persebaya

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke