Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Perbedaan Servis Atas dengan Floating Service

KOMPAS.com - Gerak spesifik servis dalam bola voli dengan salah satu cirinya setelah bola dipukul mengapung dan tidak ada putaran adalah floating service.

Servis mengapung disebut juga dengan floating service.

Gerakan awal servis mengapung mirip dengan servis atas. Sebab, pada teknik servis atas bola dipukul pada saat posisi di atas kepala.

Hal yang sama dengan servis mengapung, yakni bola dipukul saat posisi di atas kepala.

Perbedaan Servis Atas dan Servis Mengapung

Namun, servis atas dengan floating service memiliki perbedaan hasil pukulan. Apa yang membuat perbedaan servis atas dan servis mengapung?

Perbedaannya adalah saat perkenaan bola dan gerakan akhir setelah mengenai bola.

Pada floating service, perkenaan dengan tumit tangan. Kemudian, ibu jari dilipat ke dalam dan menempel pada telapak tangan.

Sementara servis atas dengan telapak tangan terbuka.

Sementara soal gerakan akhir, tangan setelah mengenai pada floating service akan berhenti tanpa ada gerakan tambahan.

Adapun gerakan akhir servis atas akan tangan mengikuti arah bola.

Cara Melakukan Servis Atas

  1. Sikap awal melakukan servis atas adalah pemain bola voli yang melakukan serangan pertama atau service terletak pada posisi 1 dan mengambil posisi servis di luar garis belakang.
  2. Tubuh dalam posisi tegak dengan pandangan mata fokus melihat ke arah datangnya bola. Kaki kiri dilangkahkan ke depan.
  3. Hal ini dilakukan bersamaan dengan salah satu memegang bola.
  4. Bola dilemparkan ke atas dan dipukul dengan menggunakan jari tangan yang dalam posisi rapat.
  5. Bola harus dipukul dengan sekuat tenaga agar bisa mencapai area lawan. Setelah memukul bola, posisi tubuh harus kembali dalam posisi siap.

https://www.kompas.com/sports/read/2022/09/08/22000088/perbedaan-servis-atas-dengan-floating-service

Terkini Lainnya

Opini Budi Sudarsono Soal Stok Striker yang Minim di Timnas Indonesia

Opini Budi Sudarsono Soal Stok Striker yang Minim di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Bali United vs Persib, Teco Keluhkan Perubahan Venue Laga

Bali United vs Persib, Teco Keluhkan Perubahan Venue Laga

Liga Indonesia
Pengamat: Cetak Biru 2045 PSSI Harus Dijaga, Ambil Contoh dari Jepang

Pengamat: Cetak Biru 2045 PSSI Harus Dijaga, Ambil Contoh dari Jepang

Timnas Indonesia
Hasil Fulham Vs Man City: Gvardiol Dwigol, City Pesta ke Puncak

Hasil Fulham Vs Man City: Gvardiol Dwigol, City Pesta ke Puncak

Liga Inggris
Respons Kasus Rasialisme, PSSI Siap Bermitra dengan Meta dan Tiktok

Respons Kasus Rasialisme, PSSI Siap Bermitra dengan Meta dan Tiktok

Liga Indonesia
Como Promosi ke Serie A, Sukacita Henry, Simbol Bernama Gabrielloni

Como Promosi ke Serie A, Sukacita Henry, Simbol Bernama Gabrielloni

Liga Italia
Witan Ungkap Kondisi Usai Kepala Cedera di Laga Indonesia Vs Guinea

Witan Ungkap Kondisi Usai Kepala Cedera di Laga Indonesia Vs Guinea

Timnas Indonesia
AC Milan Vs Cagliari: Conceicao Akan Terlihat di San Siro

AC Milan Vs Cagliari: Conceicao Akan Terlihat di San Siro

Liga Italia
Como Promosi ke Serie A, Andil Bos Terkaya Indonesia, Dua Juara Dunia

Como Promosi ke Serie A, Andil Bos Terkaya Indonesia, Dua Juara Dunia

Liga Italia
Persib Bidik Juara Liga 1, Berharap Tren Angka 4 dan Tuah Runner-up

Persib Bidik Juara Liga 1, Berharap Tren Angka 4 dan Tuah Runner-up

Liga Indonesia
Man United Vs Arsenal: Hanya Ada Juara di Otak Arteta

Man United Vs Arsenal: Hanya Ada Juara di Otak Arteta

Liga Inggris
Chievo Lahir Kembali, Kisah Cinta dari Sang Legenda Sergio Pellissier

Chievo Lahir Kembali, Kisah Cinta dari Sang Legenda Sergio Pellissier

Liga Italia
Faisal Halim Jalani Operasi Ketiga, Kondisi Membaik, Bisa Jalan Sendiri

Faisal Halim Jalani Operasi Ketiga, Kondisi Membaik, Bisa Jalan Sendiri

Internasional
Aji Santoso: Respek, Timnas U23 Indonesia Berjuang dengan Segala Upaya

Aji Santoso: Respek, Timnas U23 Indonesia Berjuang dengan Segala Upaya

Timnas Indonesia
Prediksi Skor Man United Vs Arsenal, The Gunners Pesta di Old Trafford

Prediksi Skor Man United Vs Arsenal, The Gunners Pesta di Old Trafford

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke