Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Malaysia Gagal Lolos Semifinal Piala AFF U16, Pelatih Menyesal dan Kecewa

KOMPAS.com - Malaysia sejatinya punya peluang besar untuk tembus semifinal Piala AFF U16 2022.

Pada laga terakhir Grup C Piala AFF U16 2022, mereka bertemu dengan Australia yang dipastikan gugur karena kalah dua kali pada dua laga awal.

Kemudian, Malaysia juga bercokol di urutan pertama Grup C sebelum pertandingan terakhir bergulir.

Akan tetapi, hasil Malaysia vs Australia imbang 2-2 di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Senin (8/8/2022), mengubah jalan Harimau Malaya.

Mereka harus kandas dari Piala AFF U16 2022 setelah kalah adu poin dengan Vietnam dalam duel runner-up terbaik.

Malaysia hanya mengoleksi lima poin dari tiga pertandingan meski tidak terkalahkan, tepatnya sekali menang dan dua kali imbang.

Sementara Vietnam berada di urutan kedua Grup A dengan raihan 6 poin dari dua kali menang dan sekali kalah.

Adapun peraih status juara Grup C adalah Myanmar. Mereka meraih tujuh poin dari dua kali menang dan sekali imbang.

Pada laga terakhir, Myanmar menang tipis 1-0 atas Kamboja, Senin (8/8/2022) di Stadion Sultan Agung, Bantul.

"Ini mengecewakan, sangat mengecewakan," kata pelatih timnas U16 Malaysia, Osmera, dikutip Antara News.

"Kami memiliki kualitas untuk lolos semifinal," ujar dia melanjutkan.

Bagus Saja Tak Cukup

Masih kata Osmera, timnas Malaysia sebenarnya tidak bermain buruk di Piala AFF U16 2022.

Buktinya, mereka tak terkalahkan. Hanya saja, mereka tak efektif di depan gawang lawan.

"Andai kami bisa memaksimalkan setenagah saja dari total peluang yang kami miliki, kami mungkin mampu memenangi pertandingan ini," kata Osmera dikutip laman yang sama.

https://www.kompas.com/sports/read/2022/08/09/06450078/malaysia-gagal-lolos-semifinal-piala-aff-u16-pelatih-menyesal-dan-kecewa

Terkini Lainnya

Indonesia Vs Guinea: Ada Eks Barcelona, Banyak Jebolan Piala Afrika

Indonesia Vs Guinea: Ada Eks Barcelona, Banyak Jebolan Piala Afrika

Liga Indonesia
Hasil Liga Champions: Kesempatan Dortmund Tebus Kegagalan di Wembley

Hasil Liga Champions: Kesempatan Dortmund Tebus Kegagalan di Wembley

Liga Champions
Hasil PSG vs Dortmund 0-1 (agg. 0-2): Die Borussen Tembus Final Liga Champions

Hasil PSG vs Dortmund 0-1 (agg. 0-2): Die Borussen Tembus Final Liga Champions

Liga Champions
Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

Sports
Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Liga Indonesia
Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Liga Indonesia
Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Liga Indonesia
Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Timnas Indonesia
5 Momen 'Buzzer Beater' Historis di Playoff NBA

5 Momen "Buzzer Beater" Historis di Playoff NBA

Sports
Indonesia Vs Guinea, Saat Garuda Lebih 'Panas' dari Sang Gajah...

Indonesia Vs Guinea, Saat Garuda Lebih "Panas" dari Sang Gajah...

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Timnas Indonesia
Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke